Pages


Selasa, 06 September 2016

Meet The Expert: Yuk Pelajari Tax Amnesty Bareng Ahlinya Langsung di Kantor KASKUS!

Meet The Expert: Yuk Pelajari Tax Amnesty Bareng Ahlinya Langsung di Kantor KASKUS!


Agan - Agan pasti sudah sering mendengar istilah tax amnesty beberapa waktu belakangan ini bukan.
Ya Gan, Kebijakan tax amnesty atau amnesti pajak yang baru disahkan ini adalah program pengampunan yang diberikan oleh pemerintah kepada wajib pajak yang meliputi pengapusan pajak yang seharusnya terutang, penghapusan sanksi administrasi perpajakan serta penghapusan sanksi pidana di bidang perpajakan atas harta yang diperoleh pada tahun 2015 dan sebelumnya yang belum dilaporkan dalam SPT dengan cara melunasi seluruh tunggakan pajak yang dimiliki dan membayar uang tebusan.
Namun sayang, karena terhitung baru masih banyak masyarakat yang dibuat bertanya-tanya karena belum benar-benar memahami kebijakan pengampunan pajak ini.

Siapa aja tuh yang harus ikut Tax Amnesty?
Buat apaan sih?
Gimana dengan prosedur?
Manfaatnya Tax Amnesty apa sih emangnya?
Mesti bayar ya?
Melibatkan harta gak sih Tax Amnesty ini?
Haruskah ada tax amnesty?




Eits eits eits..
Agan juga masih belum mengerti soal Tax Amnesty?
Yaudah deh, Yuk dah capcus belajar soal Tax Amnesty langsung di kantor KASKUS lewat
Meet The Expert Tax Amnesty!

Meet The Expert: Yuk Pelajari Tax Amnesty Bareng Ahlinya Langsung di Kantor KASKUS!

Masih belum lupa kan kalau KASKUS punya Meet The Expert, mini workshop yang digunakan untuk menggali potensi Agan dengan membahas dan membedah tema khusus bersama orang-orang yang ahli di bidangnya?
Nah, kali ini Meet The Expert akan hadir kembali untuk menjawab segala kebingungan dan keresahan Agan-Agan yang masih belum memahami mengenai Tax Amnesty.



Siap untuk belajar lebih banyak soal Tax Amnesty?
Catat tanggal mainnya Gan!


Hari,Tanggal : Selasa, 13 September 2016
Waktu : 19.00 - selesai (Pukul 18.00 sudah mulai registrasi dan makan malam ya Gan)
Tempat : KASKUS Playground
Menara Palma, Annex Building, Lantai 11
Jl. H.R. Rasuna Said Blok X2 Kav. 6 Kuningan, Setiabudi
Jakarta


Siapa Pembicaranya ?

Meet The Expert: Yuk Pelajari Tax Amnesty Bareng Ahlinya Langsung di Kantor KASKUS!

Edi Slamet Irianto
Kepala Kanwil DJP Jakarta Selatan II


Bapak Edi Slamet Irianto adalah Kepala Kanwil DJP Jakarta Selatan II sejak 23 Mei 2016 ini. Sebelumnya beliau pernah menjabat sebagai Direktur Pemeriksaan dan Penagihan pada tahun 2015 lalu. Melalui Meet The Expert kali ini Bapak Edi Slamet Irianto akan memberikan sosialisasi langsung mengenai kebijakan pengampunan pajak atau Tax Amnesty.

Tertarik untuk ikutan Gan? Acaranya GRATIS loh!




DAFTAR DULU DIMARI
Periode pendaftaran dibuka pada tanggal 5 s.d 8 September 2016.
Kaskuser yang bisa hadir adalah Kaskuser yang sudah mendaftar dan sudah dihubungi oleh pihak KASKUS untuk dikonfirmasi ulang. Jadi stand by terus ya Gan!


Yuk ikutan Meet The Expert Tax Amnesty ini biar kamu bisa belajar dan makin mengerti soal Tax Amnesty.
Sampai jumpa di TKP ya Gan!






Pertaamx
hmmm sayang jauh ga di kota malang
orang bijak bayar pajak
Meet The Expert: Yuk Pelajari Tax Amnesty Bareng Ahlinya Langsung di Kantor KASKUS!
yuk bang
semakin dipelajari malah makin ga paham..
Ane hoby bayar pajak breh
Quote:Original Posted By manismanjaaja
Meet The Expert: Yuk Pelajari Tax Amnesty Bareng Ahlinya Langsung di Kantor KASKUS!
yuk bang


anjir seremmmmm
wah kalau ada waktu ane dateng tuh min
mejeeeeng dulu


orang bijak bayar pajak,
orang pajak sering bajak
hari kerja lagi ...
gaji ane dibawah standar min jadi ane kagak ikutang
kejauhan ah
Ketemu Andrew dong?


Kalo ane kesana ndak diapa2in kan?
Ntaoz lehuga
nunggu program kamarintah hutang amnesty






Tandai dulu ...

Pejwan dulu
Sayang jauh
mantaps ane
nyimak dulu gan,
barangkali tar mau ikut .....
Via: Kaskus.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar