Pages


Minggu, 30 Oktober 2016

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang




Hot Thread Sabtu, 29 Oktober 2016. Thanks God and Thanks Kaskus.


13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang



13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Home Alone adalah sebuah film komedi yang luar biasa meledak dan tak lekang oleh waktu.
Sederhananya, nggak satupun dari kita yang membayangkan Natal tanpa menonton cerita lucu dari seorang Kevin yang penuh trik bersama dua temannya.

Film ini bahkan memasuki Guinness Book of Records sebagai suatu hits terbesar sepanjang masa.
So, besar kemungkinan kamu udah nonton film ini selama berulang-ulang.
Tapi apakah kamu tahu tentang banyaknya rahasia yang belum terungkap di balik pembuatan film ini?


1. Pacar Buzz, kakak Kevin, yang sebenarnya bukan seorang gadis!
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Di film Home Alone 1 diperlihatkan saudara Kevin yang jahilnya minta ampun, Buzz ternyata punya pacar lho. Hal itu ditunjukkan dari foto yang ditemukan Kevin, di situ terlihat sosok cewek chubby berambut sebahu dengan pose melotot. Kalau dilihat sekilas memang cewek sih tapi aslinya dia itu cowok dan anak dari direktur artistik film Home Alone.



2. Sang Perampok, Harry sering keceplosan ngomong kotor.
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Joe Pesci yang memerankan Harry, si duo perampok ini udah sering main film action. Jadi ketika dia main film keluarga macam Home Alone ini doi sering keceplosan ngomong kotor kayak f*** gitu. Oleh sutradaranya, Joe disarankan untuk banyak-banyak ngomong fridge atau kulkas biar gak keceplosan lagi.



3. Untuk membuat film terlihat lebih nyata, Joe Pesci ingin Macaulay Culkin (Kevin) untuk benar-benar merasa takut padanya
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Sehingga Joe menjauhi Culkin sepanjang set.
Pesci bahkan sempat melukai Culkin saat adegan menggantung dan menggigit Culkin.



4. Film yang ditonton Kevin itu ternyata bukan film beneran.
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Kamu pasti tahu kalau Kevin sempat ngerekam film tembak-tembakan yang layarnya masih hitam putih. Film itu sering banget dibuat untuk nakut-nakutin sang perampok dan pengantar pizza. Nah ternyata film itu bukan film beneran lho. Melainkan emang dipersiapkan khusus untuk Home Alone.



5. Tarantula yang digunakan untuk menakuti perampoknya ternyata asli dan masih hidup.
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Dalam sebuah adegan terlihat seekor tarantula merayap di wajah salah satu perampok yakni Marv. Nah asal kamu tahu tarantulanya ternyata asli lho dan masih hidup. Dan untuk membuat tarantula diam tak menggigit, Marv harus menampakkan mimik ketakutan tanpa suara.



6. Film ini hampir secara keseluruhan diambil di Chicago, Amerika Serikat
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Hampor semua adegan diambil di Chicago, termasuk saat adegan yang pura-pura mengambil tempat di Paris sebenarnya adalah Bandara Internasional Chicago O'Hare.



7. Rumah milik Kevin sekarang dijadikan tempat wisata.
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Kalau nonton film Home Alone pasti kamu ngiler deh lihat rumahnya. Dari depan kelihatan klasik dengan banyak jendela di segala penjuru. Apalagi di dalamnya, banyak kamar yang bisa muat untuk satu keluarga besar. Yang paling bikin ngiler tentu lotengnya yang serbaguna dan bisa dipakai untuk ngumpet. Nah rumah yang terletak di Winnetka, Illinois, Amerika Serikat ini sekarang jadi tempat wisata lho.



8. Peran Harry (penjahat), awalnya ditawarkan kepada Robert De Niro dan John Lovitz, tapi mereka menolaknya
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

peran ini sebenarnya awalnya diberikan kepada Robet De Niro dan John Lovitsz. Namun keduanya menolak dengan alasan tak pasti. Wah gak bisa bayangin peran Harry diperankan orang lain selain Joe ya?



9. Kakak Macaulay Culkin dalam kehidupan sehari-hari, Kieran, berperan sebagai Fuller di film Home Alone
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Fuller adalah sepupu muda Kevin yang terus menerus ngompol di kasur.



10. Alat perekam suara bermerek Talkboy sejatinya nggak benar-benar ada
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Alat perekam merk Talkboy hanya dibuat khusus untuk film itu. Namun karena banyak penggemar film yang ingin mendapatkannya, dalam beberapa tahun Talkboy itu benar-benar muncul di toko-toko.



11. Beberapa orang yakin bahwa Elvis Presley muncul di film itu
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Banyak orang nggak percaya kalau sang raja rock and roll sudah mati gara-gara kemunculan pria berjenggot di belakang ibu Kevin.
Tapi itu hanyalah sebuah patung Elvis.



12. Kaca dekorasi Natal yang diinjak Marv terbuat dari permen
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Namun, agar si aktor aman, ia memakai piring karet khusus di adegan di mana ia harus pergi bertelanjang kaki.



13.Macaulay Culkin benar-benar menggambar peta yang menunjukkan lokasi dari semua perangkap
Spoiler for buka:

Spoiler for image:

13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Iya si Kevin ini gambar lokasinya sendiri , yang nunjukin perangkap nya bakal ditaruh di mana aja.





Quote:


Mampir juga y, gan di trit lain ane :

Tipe - Tipe Orang Kalau Lihat Teman Habis Jatuh

Aturan-Aturan Unik dan Nyeleneh yang Hanya Bisa Dijumpai di Thailand

Serba - Serbi Jas Hujan yang Mungkin Agan Belum Ketahui

15 Karakter Crash Team Racing PS1. Favorit Agan Yang Mana, Nih?

7 Alasan Ilmiah Kenapa Tukang Roti Bakar Selalu Motong Rotinya Diagonal





Quote:


Sumber :

sumber

sumber




Quote:


Jangan lupa cendol y, gan


Rate 5 juga y, gan


Rekomen HT juga y, gan
Rekomen HT






Pertamak dulu brur


Amankan dari manusia pertamak si homok ICEN
ni film selalu diputer pas hari natal sama rcti
Ane belum nnton
si kevinnya sekarang ancur
Nonton film ini ga pernah bosen emang
Dan ternyata total kali ya bikin nya
Hmmm gtu ya breeh
Quote:Original Posted By .doutzenkroes.
si kevinnya sekarang ancur


Udh ngga berbentuk dia gan..?
Udh lama ane ngga denger kabar dr dia
Ni pilem paporit sampe skg masih ngakak klo nonton
Quote:Original Posted By shockinglabs
Udh ngga berbentuk dia gan..?
Udh lama ane ngga denger kabar dr dia


masihlah
gaya hidupnya yg ancur
film legend nih bray
13 Fakta Mengejutkan Film Home Alone Yang Jarang Diketahui Banyak Orang
doesn't care
aktor cilik utamanya masa depannya suram dan jd junker
mmmm eemmm e emm.. yang ngetag gua di instagram banyak juga anjing, lima puluh anjing skornya.. like boy. anjing, jago juga dia. 111 anjing..paling tinggi mana... sembilan puluh sembilan an, eh salah kan, 99 anjing.. hmm oke oke
film wajib pas liburan nih..
Keren nih film
Quote:Original Posted By .doutzenkroes.


masihlah
gaya hidupnya yg ancur


Kirain secara harfiah gan
wow mengejutkan sekali
fakta lain : sering diputer berulang kali di RCTI saat libur sekolah/natal

btw yang tarantula serem gan, di muka gitu
ga keitung udah brapa kali nonton ni pelem bre




Pejwan gemboked
Via: Kaskus.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar