Pages


Minggu, 10 April 2016

Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan Hot Thread Ke-9 Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Chernobyl merupakan sebuah kota di Uni Soviet yang sekarang termasuk ke dalam wilayah Ukraina.. Namun pada tanggal 26 April 1986, Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir yang ada di kota itu mengalami kebocoran hebat dan radiasinya menyebar kemana-mana.

Akibatnya, ribuan penduduk terpaksa diungsikan dari kota ini. Bencana nuklir ini pun dianggap sebagai kecelakaan nuklir terburuk sepanjang sejarah peradaban.

Setelah 30 tahun menjadi kota mati. Lalu bagaimanakah kondisi Kota Chernobyl sekarang? Yuk intip, potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl yang diambil oleh seorang fotografer Gleb Garanich dari Reuters.


Quote:
Spoiler for 1:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Sebuah boneka terlihat di antara tempat tidur di sebuah taman kanak-kanak pada 28 Maret 2016

Spoiler for 2:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Lambang negara Uni Soviet terlihat di atap sebuah gedung

Spoiler for 3:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Terlihat dari jauh keadaan Kota Chernobyl sekarang

Spoiler for 4:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Sebuah pemandangan taman hiburan di pusat kota yang telah ditinggalkan

Spoiler for 5:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Terlihat suram dan menyeramkan

Spoiler for 6:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Ini dari dalam gedung

Spoiler for 7:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Sebuah sandal yang telah ditinggalkan pemiliknya

Spoiler for 8:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Rumah kosong di Kota Chernobyl

Spoiler for 9:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Kondisi rumah setelah 30 tahun tak berpenghuni

Spoiler for 10:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Suasananya mistis

Spoiler for 11:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Sebuah boneka dengan masker gas yang identik dengan pekerja nuklir

Spoiler for :
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Tanda radiasi nuklir

Spoiler for 12:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Sebuah bianglala yang sudah tak berfungsi sejak bencana terjadi

Spoiler for 12:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan

Berniat main ke Kota Chernobyl?

Spoiler for Lain-lain:
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan
Potret seram Kota 'Nuklir' Chernobyl setelah 30 tahun ditinggalkan



SUMBER 1
SUMBER 2
kayak kota hantu
Kayanya udah pernah baca deh
ngerik sangat
Kalau saja radiasi nuklirnya hilang sepenuhnya, ane mau banget gan keliling ke kota itu, unik gan!
boleh juga tuh buat maen2 ...
buat uji nyali cocok nih
Jadi inget trilogi Divergent gan
Ama film The Maze Runner


Serem gitu
Quote:Original Posted By RaztamiqueHixz
Kayanya udah pernah baca deh


photo nya baru diambil bulan lalu gan
deja vu, berasa udah baca
Quote:Original Posted By ginda01


photo nya baru diambil bulan lalu gan

Mungkin yg ngambil fotonya dia kali gan
mantep gan kek fallout 4 ada zombienya gk gan ?
Quote:Original Posted By herijamiansyah
Jadi inget trilogi Divergent gan
Ama film The Maze Runner


Serem gitu


belum ada yang ane tonton gan
ane malah inget TWD
Gile gaya rumahnya lebih modern dri indo 30 tahun yg lalu juga
semua foto kayaknya pas kemarau aja ya,kl dah musim hujan gak bakalan seserem itu
cocok yah jadi lokasi syuting film horor kaya silent hill
Quote:Original Posted By ariyantotti
semua foto kayaknya pas kemarau aja ya,kl dah musim hujan gak bakalan seserem itu


iya gan, kemarau lebih mencekam
Quote:Original Posted By mbewehkill666
mantep gan kek fallout 4 ada zombienya gk gan ?


untung nya gak ada gan
ada penghuninya gak ya gan ?
Via: Kaskus.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar