Pages


Jumat, 29 Mei 2015

Berbagai Aksi Protes Penyelenggaraan Piala Dunia 2022 Di Qatar



FIFA memutuskan akan menggelar Piala Dunia 2022 di Qatar. Keputusan menggelar Piala Dunia di negeri kaya minyak itu menimbulkan kontroversi. Kritik tajam ditujukan kepada negara tersebut karena disinyalir melakukan praktik perbudakan.

Quote:Quote:Setiap hari satu orang buruh meninggal di Qatar.
Spoiler for :

Kondisi kerja yang dianggap tidak manusiawi, dimana dalam dua hari satu orang pekerja meninggal saat menjalani proyek pembangunan stadion untuk persiapan Piala Dunia. Kematian tersebut disinyalir karena kelelahan dan minimnya keselamatan para pekerja.


Quote:Quote:Sebagian besar buruh adalah imigran
Spoiler for :

Para pekerja tersebut merupakan para buruh imigran yang berasal dari Bangladesh, Nepal, India, Sri Langka dan Bhutan. Mereka semua dikumpulkan dalam satu wilayah dan terisolasi dari kehidupan masyarakat Qatar.


Quote:Quote:Gaji pekerja yang tidak sesuai dengan seharusnya
Spoiler for :

Parahnya lagi mereka semua juga diberikan upah yang tidak sesuai dengan seharusnya. Dalam kasus ini para imigran sebelumnya dijanjikan akan diberikan upah yang menarik. Kini dengan kondisi kerja yang melelahkan, mereka juga harus menerima pemotongan gaji ditambah dengan sistem pembayaran secara elektronik.


Quote:Quote:Sejumlah sponsor yang terkesan diam terkait pelanggaran yang ada
Spoiler for :

Mereka juga mengkritik sejumlah sponsor yang mau membiayai penyelenggaran pesta empat tahunan tersebut


Quote:Quote:Tuduhan memberikan suap sebesar jutaan dollar kepada beberapa eksekutif FIFA
Spoiler for :

Suap diberikan agar mereka terpilih menjadi tuan rumah Piala Dunia 2022 dalam pemungutan suara yang berlangsung pada 2010.

Beberapa anggota komite eksekutif FIFA terbukti menerima atau meminta suap dari pihak Qatar. Seperti Ricardo Texeira, Mohammed bin Hammam dan Jack Warner. Hammam dan Warner dihukum seumur hidup tidak boleh terlibat di semua kegiatan sepakbola nasional, regional dan internasional. Praktik suap berisiko menimbulkan kekacauan atau gangguan pelaksanaan Piala Dunia karena bisa saja manajemen pengawasan keselamatan dan keamanan menjadi tergadaikan.


Quote:Sumber: DailyMail  (www.dailymail.co.uk) | The Guardian  (www.theguardian.com) dipublikasikan untuk KASKUS
Indonesia gagal jadi tuan rumah Piala Dunia 2022 karena sudah ditetapkan akan diadakan di Qatar
reserved
Wah kesian berarti yg meninggal itu buruh2 imigran
Idn gq akan jd tuan rumah and gq bakal bs k piala dunia ampe 100 thn k depan
terima aja kenyataan hidup
llz
waduh kasihan banget buruhnya gan
Quote:Original Posted By nafas.dewa
Idn gq akan jd tuan rumah and gq bakal bs k piala dunia ampe 100 thn k depan
terima aja kenyataan hidup
llz

Kalo zimbabwe kapan ya om?
Llz
ya gak usah heran lah sama FIFA .
tu lembaga kedaulatan nya melebihi sebuah negara , jadi ya gimana gak sesuka hati nya..
Quote:Original Posted By namakulyna

Kalo zimbabwe kapan ya om?
Llz


2750 thn k depan
llz
Quote:Original Posted By heane
Indonesia gagal jadi tuan rumah Piala Dunia 2022 karena sudah ditetapkan akan diadakan di Qatar


Kata menpora imam nahrowi , indonesia jadi tuan rumah di 2025
Buahahahahahahaha....
Indonesia mah gak usah jauh jauh dulu.
cukup bersih2 PSSI, tu aja.
Quote:Original Posted By krnwn_indigo


Kata menpora imam nahrowi , indonesia jadi tuan rumah di 2025


padahal dah ngarep banget loh
nih contohnya
Spoiler for :


Quote:Original Posted By heane


padahal dah ngarep banget loh
nih contohnya
Spoiler for :




Besok lusa jadi gini


kasihan buruh yg sampe meninggal
Quote:Original Posted By krnwn_indigo


Besok lusa jadi gini




ajang 4 tahuan berarti 2026 PD selanjutnya di Indonesia
pekerja bawah emang selalu jadi korban gan
Quote:Original Posted By heane


ajang 4 tahuan berarti 2026 PD selanjutnya di Indonesia


Wong pak menteri yg ngomong
benerin dulu sepakbola indonesia dah kalo mau jadi tuan rumah piala dunia
kalo keadaan kayak gini mah, mau taun 2026,2030,2034 dst gabakalan dipilih ama FIFA
.
.
.
jiah ampe oot ane
kasian ya PD 2022 di Qatar sana mengundang banyak kontroversi
Quote:Original Posted By krnwn_indigo


Wong pak menteri yg ngomong


udah direvisi jadi ajang 3 tahunan mungkin
wah kacau ya
Via: Kaskus.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar