Pages


Minggu, 20 November 2016

[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online

[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online


Halo agan dan sista shopaholic seantero Indonesia. Pasti sudah pada tahu kan pesta belanja online yang digelar setiap tahun? Yup! HARBOLNAS alias Hari Belanja Online Nasional yang tahun ini puncaknya pada 12 Desember (12/12/2016).

Inilah event yang sangat ditunggu-tunggu untuk melampiaskan hasrat belanja. Pasti pada berharap, barang yang diincer masuk dalam list Big Discount! Iya nggak?

Ngomong-ngomong soal belanja online, salah satu tujuan Harbolnas adalah untuk menguatkan literasi masyarakat soal e-commerce, alias biar masyarakat Indonesia makin melek dengan belanja online. Meskipun memang tidak semua hal bisa dibeli secara online.

Nah, melalui kompilasi infografis berikut ini, ane paparkan sejumlah fakta tentang perilaku konsumen di Indonesia terhadap belanja online.


Quote:Quote:Pertama, Masyarakat Masih Senang Belanja Langsung ke Toko.

[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online
[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online

Quote:Quote:Kedua, 5M menjadi alasan mengapa belanja offline masih mendominasi
[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online

[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online

Quote:Quote:Ketiga, Selain 5 M masih ada alasan lain mengapa belanja offline lebih diminati.
[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online
[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online


Quote:Quote:Keempat, Tapi diakui banyak masyarakat yang tertarik (belum action) belanja online. Rajin buka-buka marketplace atau e-commerce. Namun kemudian membatalkan transaksi dengan berbagai alasan.
[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online
[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online

Quote:Quote:Kelima, Lalu barang-barang apa yang paling banyak dibeli secara online?
[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online

Data lain sebagai pembanding
[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online

[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online

Quote:Quote:Keenam, bagi seller online ada juga loh pahitnya sehingga banyak pedagang offline memilih tetap offline, alias tidak masuk ke e-commerce
[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online

[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online

Dengan fakta-fakta di atas, bagi agan yang mau bisnis online paling tidak bisa paham bagaimana cara masuknya. Meskipun setelah masuk, agan harus pasang kuda-kuda dan keluarkan berbagai jurus jitu agar bisa jadi champion. Jangan sampai terlidas karena sengitnya persaingan.

Btw, TS sendiri kalau belanja online, paling beli buku dan tiket doang.
Beli pakaian lebih suka ke mall, sekalian main.



Sumber 1
Sumber 2
Sumber 3
untuk update
ane cuma pernah beli tiket doang gan




katrok banget dah ane
Bener bgt yg agan sampaikan di trit ini.
ada data berapa estimasi belanja online perbulan?
Ane suka ngeMALL gan. sekalian cuci mata di wastafel bioskop
Informasi menarik bagi mereka yang tergoda berbisnis online. Tapi saran saya, jangan masuk ke Fashion dan elektronik krn sudah banyak pemain besar. Coba produk2 yang unik, seperti barang antik pasti saingannya dikit dan pasarnya lebih focus.
belom pernah belanja onlen
ane kalo belanja online paling cuman buat beli item item game doang
Nyimak. .Nais inpoh.
Modal belanja online ntu "kejujuran" dengan banyaknya kasus penipuan belanja online,,, mungkin salah satu or salah dua yang bikin orang males,,,

Nyimak. .Nais inpoh.
Hmmm...ada sisi positip dan pasti negatip nya yak, ane termasuk yg suka belanja online, klo mnurut ane simple tinggal nunggu barang sampe, klo buat penjual sih mnurut ane yg pertama harus jujur, trus ngasih pelayanan yg ramah, dan itu bakal jadi nilai plus buat reputasi nya...so jaman skarang udah banyak suka yg online2
Ane baru dua atau tiga kali belanja online gan. Dan itu betul2 di tempat terpercaya. Itupun kadang ragu, takut KETIPU.
bagi yg paling penting itu punya duit dulu
Quote:Original Posted By .the.comment.
ane cuma pernah beli tiket doang gan




katrok banget dah ane



tiket pesawat ya gan?
Quote:Original Posted By setugel
Bener bgt yg agan sampaikan di trit ini.



okee gan, makasih

gue belanja online cuma barang-barang kecil doang
[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online
MANTAB JIWA
Quote:Original Posted By budimanali
Ane suka ngeMALL gan. sekalian cuci mata di wastafel bioskop



betul gan, pengalaman nongkrong itu asik

GEMBOKED! YANG LAIN KE PEJTU
[Infografis] Data dan Fakta Tentang Belanja Online
MANTAB JIWA
Via: Kaskus.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar