Agan2 pernah merasa paling menderita di dunia, karena jomblo atau bokek?
Atau merasa paling hina karena kurang ganteng atau kurang tajir?
Sadarkah agan ada orang yang jauuuh lebih keras hidupnya daripada Agan?
Mereka adalah orang dengan penyakit kusta, yang kesepian dan kesusahan karena stigma.
Penyakit kusta
Penyakit Hansen atau Penyakit Morbus Hansen yang dahulu dikenal sebagai penyakit kusta atau lepra adalah sebuah penyakit infeksi kronis yang sebelumnya, diketahui hanya disebabkan oleh bakteri Mycobacterium leprae,[1] hingga ditemukan bakteri Mycobacterium lepromatosis oleh Universitas Texas pada tahun 2008
Dalam rangka World Leprosy Day di akhir Januari ini,
Ane ingin berbagi informasi tentang penyakit kusta alias hansen alias lepra.
-= FAKTA-FAKTA PENYAKIT KUSTA =-
Quote:Original Posted By 1. Penyakit Berusia Ribuan Tahun ►
Penyakit kusta telah ditemukan 6000 tahun yang lalu di Mesir, Cina, dan India.
Dalam Kitab agama Samawi, Nabi Ayub adalah salah satu tokoh yang pertama kali didokumentasikan mengidap penyakit kusta.
Penelitian terbaru menganalisis penyakit ini berusia jauh lebih tua.
Menurut ilmuwan dari University of Texas, genom bakteri penyakit kusta sudah berevolusi dan menjangkiti manusia kuno sejak 20 juta tahun yang lalu.
Quote:Original Posted By 2. Penyakit Paling Menakutkan Di Dunia ►
Penderita kusta mudah diidentifikasi secara fisik. Gambaran-gambaran mengerikan seperti luka borok dan anggota badan terputus telah menjadi stigma penderita kusta ribuan tahun lamanya.
Tidak heran, bagi masyarakat kuno penyakit ini adalah kutukan, dan diperlukan miracle untuk menyembuhkannya. Salah satu mukjizat Yesus atau Nabi Isa adalah menyembuhkan orang berpenyakit kusta.
Saking mengerikannya penyakit ini, namanya secara diam-diam diubah dari "Leprosy" (dalam bahasa Inggris) menjadi "Penyakit Hansen" - nama ilmuwan Norwegia, Gerhard Armauer Hansen yang menemukan bakterinya dalam tahun 1873.
Quote:Original Posted By 3. Dapat Disembuhkan ►
Kalau jaman dulu diperlukan mukjizat untuk menyembuhkan kusta. Jaman sekarang cuma perlu obat.
Penyakit ini sebenernya mudah dikenali dan diobati, asalkan ditangani sejak dini.
Diperlukan 6 bulan - 1 tahun terapi untuk mengobati kusta hingga tuntas.
Di Indonesia, pengobatan kusta ditangani lewat multidrug therapy yang semuanya gratis alias cuma-cuma.
Quote:Original Posted By 4. 95% Manusia Kebal Kusta ►
Tidak seperti prasangka kebanyakan orang, penyakit kusta ternyata TIDAK MENULAR!
Banyak pengidap kusta yang berkeluarga selama bertahun-tahun, dan tidak menularkan kusta.
Hal ini merujuk pada fakta bahwa 95% manusia modern sangat sulit terinfeksi kusta.
Penyakit ini butuh bertahun-tahun untuk menginkubasi dalam tubuh manusia. Dan biasanya kuman akan mati terlebih dahulu sebelum sukses meninggalkan dampak fatal
Quote:Original Posted By 5. Menderita Karena Diskriminasi ►
Nah, jika kusta sulit ditularkan dan mudah diobati, kenapa jaman sekarang masih ada orang kena kusta?
Jawabannya karena diskriminasi! Ya.. karena pandangan sesama manusia.
Penyakit kusta erat hubungannya dengan sanitasi buruk dan garis kemiskinan.
Begitu orang divonis kusta, ia akan diasingkan dari masyarakat. (Jaman dulu malah dibuang beneran ke dalam hutan).
Bahkan ketika sudah sembuh, mantan pengidap kusta sangat sulit mendapatkan pekerjaan karena stigma dari masyarakat.
Akhirnya mereka kembali pada lingkungan buruk dan kembali hidup dengan kusta.
Quote:Original Posted By 6. Tangan Kaki Putus? Itu Mitos ►
Diskriminasi disebabkan stigma atau prasangka buruk yang tertanam pada pikiran kita.
Salah satu stigma paling populer tentang penyakit kusta adalah bahwa anggota badannya membusuk dan terputus. :
Bayanginnya aja udah ngeri ya Gan? Apalagi ketemu orangnya?
Padahal itu cuma mitos!!
Gak pernah ada ceritanya jari orang kusta terputus sendiri.
Namun memang benar orang kusta identik dengan disabilitas.
Karena penyakit ini menyerang syaraf tepi dan mematikan fungsi indera peraba. Akibatnya penderita kusta sering tidak sadar ketika lecet atau terluka. Karena tidak sadar (dan tidak punya obat) akhirnya luka dibiarkan dan terinfeksi hingga parah. Sehingga anggota badan tersebut perlu diamputasi.
Jadi bukan putus sendiri..
Quote:Original Posted By 7. Indonesia Juara Tiga ►
Dari 200.000 ribu kasus kusta di seluruh dunia, Indonesia menempati peringkat ketiga terbanyak.
Dengan rata-rata 15.000 kasus baru setiap tahun.
Yap, fakta ini boleh dibilang menjadi indikator bahwa Indonesia adalah negara tertinggal di dunia.
Kasus kusta tidak hanya ditemukan di wilayah terpencil dengan tingkat kemiskinan tinggi, di Jakarta pun ada.
Kalau Agan di Jakarta ingin melihat kehidupan penderita kusta, agan bisa dateng ke kawasan RS Sitanala di Tangerang. Di situ ada perkampungan mantan penderita kusta.
Hah? Takut ketularan?
Aduh baca lagi deh poin-poin di atas
Begitulah fakta-fakta tentang penyakit kusta, semoga membuka wawasan kita tentang penyakit ini.
Semoga bisa menghapus stigma ato minimal membuat kita lebih banyak bersyukur.
Kalo Agan pengen mempelajari atau tergerak untuk membantu penderita kusta, Agan bisa mengunjungi link di bawah ini:
pedulidisabilitas.org
atau bisa langsung menghubungi organisasi kemanusiaan di kampus Agan.
Thanks Mimin&Momod udah bikin thread ini jadi HT
Ayo wujudkan INDONESIA BEBAS KUSTA!
Quote:
- = PENDAPAT KASKUSER =-
Quote:Original Posted By re.si.ca ►
dulu ane pernah ngerawat pasien penyakit kusta, satu bangsal isinya pasien penyakit kusta semua...ampe ada pasien yg kabur gara2 gak tahan dengan penyakitnya. kasian...kalo di daerahnya suka diasingkan....
mereka suka minder kalo ketemu orang lain. kasian suer
Quote:Original Posted By dhawi1986 ►
Kebetulan ane tinggal di Tangerang, dan RS Sitanala sekarang jauh lebih Modern dan hampir sudah tidak ada pasien disana. Hanya beberapa ex pasien yg kebetulan menetap dibeberapa mes di sekitar RS tsb
Tapi itulah, walaupun RS sudah lebih Modern, infrastruktur dan pelayanan. Stigma masyarakat tentang RS Kusta yang menyeramkan masih tetap membekas
Quote:Original Posted By wellbee ►
ane waktu itu sempet mampir ke perumahan yg isinya orang2 yg sembuh kusta,, kasihan yah harus dikumpulin begitu.. padahal dah sempuh, tapi orang2 masih memandangnya sebelah mata.
Quote:Original Posted By BDP2553 ►
nambahin, ada raja jerusalem yg terkenal karena kustanya gan
Baldwin IV,
julukannya si raja lepra (raja kusta)
https://en.wikipedia.org/wiki/Baldwi...V_of_Jerusalem
Quote:Original Posted By jangan.ghori ►
Manusia modern punya kebiasaan mandi....yang mana menyebabkan mikro organisme seperti bakteri susah berkembang biak...
Quote:Original Posted By stradivaruzhev7 ►
wah ayo gan kita bentuk gerakam aware kusta
sama ingatkan tentang sanitasi juga
Atau merasa paling hina karena kurang ganteng atau kurang tajir?
Sadarkah agan ada orang yang jauuuh lebih keras hidupnya daripada Agan?
Mereka adalah orang dengan penyakit kusta, yang kesepian dan kesusahan karena stigma.
Spoiler for kusta:
Penyakit kusta
Penyakit Hansen atau Penyakit Morbus Hansen yang dahulu dikenal sebagai penyakit kusta atau lepra adalah sebuah penyakit infeksi kronis yang sebelumnya, diketahui hanya disebabkan oleh bakteri Mycobacterium leprae,[1] hingga ditemukan bakteri Mycobacterium lepromatosis oleh Universitas Texas pada tahun 2008
Dalam rangka World Leprosy Day di akhir Januari ini,
Ane ingin berbagi informasi tentang penyakit kusta alias hansen alias lepra.
-= FAKTA-FAKTA PENYAKIT KUSTA =-
Quote:Original Posted By 1. Penyakit Berusia Ribuan Tahun ►
Penyakit kusta telah ditemukan 6000 tahun yang lalu di Mesir, Cina, dan India.
Dalam Kitab agama Samawi, Nabi Ayub adalah salah satu tokoh yang pertama kali didokumentasikan mengidap penyakit kusta.
Penelitian terbaru menganalisis penyakit ini berusia jauh lebih tua.
Menurut ilmuwan dari University of Texas, genom bakteri penyakit kusta sudah berevolusi dan menjangkiti manusia kuno sejak 20 juta tahun yang lalu.
Quote:Original Posted By 2. Penyakit Paling Menakutkan Di Dunia ►
Penderita kusta mudah diidentifikasi secara fisik. Gambaran-gambaran mengerikan seperti luka borok dan anggota badan terputus telah menjadi stigma penderita kusta ribuan tahun lamanya.
Tidak heran, bagi masyarakat kuno penyakit ini adalah kutukan, dan diperlukan miracle untuk menyembuhkannya. Salah satu mukjizat Yesus atau Nabi Isa adalah menyembuhkan orang berpenyakit kusta.
Saking mengerikannya penyakit ini, namanya secara diam-diam diubah dari "Leprosy" (dalam bahasa Inggris) menjadi "Penyakit Hansen" - nama ilmuwan Norwegia, Gerhard Armauer Hansen yang menemukan bakterinya dalam tahun 1873.
Quote:Original Posted By 3. Dapat Disembuhkan ►
Kalau jaman dulu diperlukan mukjizat untuk menyembuhkan kusta. Jaman sekarang cuma perlu obat.
Penyakit ini sebenernya mudah dikenali dan diobati, asalkan ditangani sejak dini.
Diperlukan 6 bulan - 1 tahun terapi untuk mengobati kusta hingga tuntas.
Di Indonesia, pengobatan kusta ditangani lewat multidrug therapy yang semuanya gratis alias cuma-cuma.
Quote:Original Posted By 4. 95% Manusia Kebal Kusta ►
Tidak seperti prasangka kebanyakan orang, penyakit kusta ternyata TIDAK MENULAR!
Banyak pengidap kusta yang berkeluarga selama bertahun-tahun, dan tidak menularkan kusta.
Hal ini merujuk pada fakta bahwa 95% manusia modern sangat sulit terinfeksi kusta.
Penyakit ini butuh bertahun-tahun untuk menginkubasi dalam tubuh manusia. Dan biasanya kuman akan mati terlebih dahulu sebelum sukses meninggalkan dampak fatal
Quote:Original Posted By 5. Menderita Karena Diskriminasi ►
Nah, jika kusta sulit ditularkan dan mudah diobati, kenapa jaman sekarang masih ada orang kena kusta?
Jawabannya karena diskriminasi! Ya.. karena pandangan sesama manusia.
Penyakit kusta erat hubungannya dengan sanitasi buruk dan garis kemiskinan.
Begitu orang divonis kusta, ia akan diasingkan dari masyarakat. (Jaman dulu malah dibuang beneran ke dalam hutan).
Bahkan ketika sudah sembuh, mantan pengidap kusta sangat sulit mendapatkan pekerjaan karena stigma dari masyarakat.
Akhirnya mereka kembali pada lingkungan buruk dan kembali hidup dengan kusta.
Quote:Original Posted By 6. Tangan Kaki Putus? Itu Mitos ►
Diskriminasi disebabkan stigma atau prasangka buruk yang tertanam pada pikiran kita.
Salah satu stigma paling populer tentang penyakit kusta adalah bahwa anggota badannya membusuk dan terputus. :
Bayanginnya aja udah ngeri ya Gan? Apalagi ketemu orangnya?
Padahal itu cuma mitos!!
Gak pernah ada ceritanya jari orang kusta terputus sendiri.
Namun memang benar orang kusta identik dengan disabilitas.
Karena penyakit ini menyerang syaraf tepi dan mematikan fungsi indera peraba. Akibatnya penderita kusta sering tidak sadar ketika lecet atau terluka. Karena tidak sadar (dan tidak punya obat) akhirnya luka dibiarkan dan terinfeksi hingga parah. Sehingga anggota badan tersebut perlu diamputasi.
Jadi bukan putus sendiri..
Quote:Original Posted By 7. Indonesia Juara Tiga ►
Dari 200.000 ribu kasus kusta di seluruh dunia, Indonesia menempati peringkat ketiga terbanyak.
Dengan rata-rata 15.000 kasus baru setiap tahun.
Yap, fakta ini boleh dibilang menjadi indikator bahwa Indonesia adalah negara tertinggal di dunia.
Kasus kusta tidak hanya ditemukan di wilayah terpencil dengan tingkat kemiskinan tinggi, di Jakarta pun ada.
Kalau Agan di Jakarta ingin melihat kehidupan penderita kusta, agan bisa dateng ke kawasan RS Sitanala di Tangerang. Di situ ada perkampungan mantan penderita kusta.
Hah? Takut ketularan?
Aduh baca lagi deh poin-poin di atas
Begitulah fakta-fakta tentang penyakit kusta, semoga membuka wawasan kita tentang penyakit ini.
Semoga bisa menghapus stigma ato minimal membuat kita lebih banyak bersyukur.
Kalo Agan pengen mempelajari atau tergerak untuk membantu penderita kusta, Agan bisa mengunjungi link di bawah ini:
pedulidisabilitas.org
atau bisa langsung menghubungi organisasi kemanusiaan di kampus Agan.
Thanks Mimin&Momod udah bikin thread ini jadi HT
Ayo wujudkan INDONESIA BEBAS KUSTA!
Quote:
- = PENDAPAT KASKUSER =-
Quote:Original Posted By re.si.ca ►
dulu ane pernah ngerawat pasien penyakit kusta, satu bangsal isinya pasien penyakit kusta semua...ampe ada pasien yg kabur gara2 gak tahan dengan penyakitnya. kasian...kalo di daerahnya suka diasingkan....
mereka suka minder kalo ketemu orang lain. kasian suer
Quote:Original Posted By dhawi1986 ►
Kebetulan ane tinggal di Tangerang, dan RS Sitanala sekarang jauh lebih Modern dan hampir sudah tidak ada pasien disana. Hanya beberapa ex pasien yg kebetulan menetap dibeberapa mes di sekitar RS tsb
Tapi itulah, walaupun RS sudah lebih Modern, infrastruktur dan pelayanan. Stigma masyarakat tentang RS Kusta yang menyeramkan masih tetap membekas
Quote:Original Posted By wellbee ►
ane waktu itu sempet mampir ke perumahan yg isinya orang2 yg sembuh kusta,, kasihan yah harus dikumpulin begitu.. padahal dah sempuh, tapi orang2 masih memandangnya sebelah mata.
Quote:Original Posted By BDP2553 ►
nambahin, ada raja jerusalem yg terkenal karena kustanya gan
Baldwin IV,
julukannya si raja lepra (raja kusta)
https://en.wikipedia.org/wiki/Baldwi...V_of_Jerusalem
Quote:Original Posted By jangan.ghori ►
Manusia modern punya kebiasaan mandi....yang mana menyebabkan mikro organisme seperti bakteri susah berkembang biak...
Quote:Original Posted By stradivaruzhev7 ►
wah ayo gan kita bentuk gerakam aware kusta
sama ingatkan tentang sanitasi juga
wow mencengangkan
penyakit ini termasuk penyakit dah ada dari dulu
penyakit ini termasuk penyakit dah ada dari dulu
Penyakin paling lama ya gan.
Jdi inget sejarah dijaman nabi
Jdi inget sejarah dijaman nabi
serem gan semoga kita di jauhkan dri penyakit ntu
Seerem ya gan, pada bilangnya ini penyakit Kutukan
Penyakit kusta
serem ya gan
ane kira putus langsung gan dari gambar2 di puskesmas
"Syukuri apa yang ada, hidup adalah anugrah".
indonesia masih tinggi ternyta penderitanya
Indonesia Juara Tiga
Ngeri
Ksihan yg kna kusta....
Quote:Original Posted By GayusTambunan. ►
serem ya gan
Serem om, kayanya musti dikasih ilustrasi kustanya nih
serem ya gan
Serem om, kayanya musti dikasih ilustrasi kustanya nih
Quote:Original Posted By roketterbang ►
wow mencengangkan
penyakit ini termasuk penyakit dah ada dari dulu
Wow. Cepet banget Gan
Semoga Indonesia jadi yang pertamaxxx bebas dari kusta di antara negara2 tinggi kusta lainnya.
Semangat Pakde Joko!
Quote:Original Posted By kamujahat21 ►
Penyakin paling lama ya gan.
Jdi inget sejarah dijaman nabi
Iya Gan.. jaman gadget sekarang aja masih ada itu penyakit.
Quote:Original Posted By roleplay ►
ane kira putus langsung gan dari gambar2 di puskesmas
Iya tuh Gan.. gambar-gambar yg dirilis Pemerintah malah bikin orang takut dan jadi stigma.
Makanya ane gak ngasih gambar DP di trid ini.
wow mencengangkan
penyakit ini termasuk penyakit dah ada dari dulu
Wow. Cepet banget Gan
Semoga Indonesia jadi yang pertamaxxx bebas dari kusta di antara negara2 tinggi kusta lainnya.
Semangat Pakde Joko!
Quote:Original Posted By kamujahat21 ►
Penyakin paling lama ya gan.
Jdi inget sejarah dijaman nabi
Iya Gan.. jaman gadget sekarang aja masih ada itu penyakit.
Quote:Original Posted By roleplay ►
ane kira putus langsung gan dari gambar2 di puskesmas
Iya tuh Gan.. gambar-gambar yg dirilis Pemerintah malah bikin orang takut dan jadi stigma.
Makanya ane gak ngasih gambar DP di trid ini.
Quote:Original Posted By GayusTambunan. ►
serem ya gan
Quote:Original Posted By kamujahat21 ►
Serem om, kayanya musti dikasih ilustrasi kustanya nih
Jangan dong Om kamujahat.
Jangaaaan...
serem ya gan
Quote:Original Posted By kamujahat21 ►
Serem om, kayanya musti dikasih ilustrasi kustanya nih
Jangan dong Om kamujahat.
Jangaaaan...
Quote:Original Posted By il.movioso ►
Jangan dong Om kamujahat.
Jangaaaan...
Kok jangan gan .
Nih ane kasih obatnya
Jangan dong Om kamujahat.
Jangaaaan...
Kok jangan gan .
Nih ane kasih obatnya
Spoiler for :
Quote:Original Posted By il.movioso ►
Wow. Cepet banget Gan
Semoga Indonesia jadi yang pertamaxxx bebas dari kusta di antara negara2 tinggi kusta lainnya.
Semangat Pakde Joko!
Iya Gan.. jaman gadget sekarang aja masih ada itu penyakit.
Iya tuh Gan.. gambar-gambar yg dirilis Pemerintah malah bikin orang takut dan jadi stigma.
Makanya ane gak ngasih gambar DP di trid ini.
Bener banget nih.
Untung tuh penyakit bisa ditanggulangi
Wow. Cepet banget Gan
Semoga Indonesia jadi yang pertamaxxx bebas dari kusta di antara negara2 tinggi kusta lainnya.
Semangat Pakde Joko!
Iya Gan.. jaman gadget sekarang aja masih ada itu penyakit.
Iya tuh Gan.. gambar-gambar yg dirilis Pemerintah malah bikin orang takut dan jadi stigma.
Makanya ane gak ngasih gambar DP di trid ini.
Bener banget nih.
Untung tuh penyakit bisa ditanggulangi
dukung terus indonesia bebas kusta
jangan sampeada lagi dah
jangan sampeada lagi dah
Di daerah ane banyak gan pengidap kusta minta2 sumbangan di persimpangan-persimpangan lampu merah.
Ngakunya, pengobatan mereka udah gak di support lagi ama Pemerintah.
Via: Kaskus.co.id
Ngakunya, pengobatan mereka udah gak di support lagi ama Pemerintah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar