KASKUSER YANG BAIK NGASIH
Quote:
Indonesia adalah negara yang serba darurat dari segala hal, kondisi darurat tersebut ada pada diri maupun mental masing-masing individu, termasuk aparat di republik ini.
Perlu kita ketahui Apa saja Darurat yang ada Di Indonesia ini..
1.INDONESIA DARURAT NARKOBA
Quote:Perlu ditegaskan gan.. dari 4jutaan orang Indonesia ada sekitar 15ribu orang meninggal pertahun.. kira kira 40 orang yg meninggal perhari karna narkoba gan... dan mayoritas pengguna narkoba adalah yg berasal dari kalangan produktif, atau kalangan remaja dan pemuda dan kerugian negara kita gara gara NARKOBA (Nampak Kolor Bangga ) adalah 60 triliun lebih gan
Untuk itu saya sangat mendukung langkah pak Presiden kita untuk memerangi narkoba dan mengeksekusi para pengedar narkoba..
2.INDONESIA MASUK DALAM DARURAT GIZI
Quote:Menurut Direktur Bina Gizi, Kementerian Kesehatan Doddy Izwardy gan.. Indonesia itu masuk ke dalam Darurat Gizi akibat darurat gizi gan.. menimbulkan 3 dampak yg sangat nyata..
anak mengalami "stunting" yakni tinggi badan tidak sesuai dengan usianya (pendek), berbadan kurus yang akan memicu gizi buruk dan berbadan gemuk yang memicu obesitas.
Berdasarkan data Global Utusan Report yang dilaporkan ke Bappenas diketahui, jumlah bayi dan balita yang mengalami "stunting" (bertubuh pendek) di Indonesia mencapai 8,8 juta jiwa dari sekitar 45 juta jiwa total balita.
3.INDONESIA DARURAT KEKERASAN TERHADAP ANAK
Quote:Menurut Ketum Komnas Perlindungan Anak, Aris Merdeka Sirait kekerasan terhadap anak gan sudah masuk ke dalam kategori darurat
bayangkan gan.. dari tahun ke tahun kekerasan terhadap anak meningkat terus menerus..
Berdasarkan laporan yang diterima Komnas PA, ujar Arist, di kawasan Jabodetabek pada 2010 mencapai 2.046 kasus. Laporan kekerasan pada anak tahun 2011 naik menjadi 2.462 kasus. Pada 2012 naik lagi menjadi 2.626 kasus dan pada 2013 melonjak menjadi 3.339 kasus.
”Bahkan, dalam tiga bulan pertama 2014, kami menerima 252 laporan kekerasan pada anak,” ungkap Arist. Laporan kekerasan pada anak yang masuk ke Komnas PA didominasi kejahatan seksual yang dari 2010 hingga 2014 angkanya berkisar 42-62 persen.
4.INDONESIA DARURAT PORNOGRAFI
Quote:Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansah menyataan, Indonesia dalam kondisi darurat pornografi.
Menurut Khofifah, tingkat pornografi di Indonesia saat ini nyaris sama bahayanya dengan narkoba. Jumlahnya korban pornografi sudah mencapai 45 persen lebih tinggi dibanding bahaya narkoba. Dan dampaknya nyatanya gan bisa merusak moral bangsa kita dan kenyataannya orang yang mengalami kejahatan seksual cendrung akan menjadi pelaku kejahatan seksual kelak.. sbg contoh nyata gan si EMON meskipun si Emon yang salah kita tidak sepenuhnya bisa menyalahkan dia karna dia adalah sesungguhnya korban dari kejahatan seksual itu sendiri
Buat Lu agan kaskuser yang memiliki orientasi seksual yg meyimpang disarankan untuk segera kembali ke jalan yang benar
5.INDONESIA DARURAT TAYANGAN TELEVISI
Quote:Sudah tidak bisa kita pungkiri gan.. acara Indonesia memang hanya sedikit yang menampilkan acara yg berkualitas, dimulai dari Sinetron yang gak jelas kapan jam tayangnya, kapan tamatnya.. dan juga acara dangdut gaje yg temanya mencari penyanyi dangut yg bagus.. yg dibahas malah bajunya dan mukanya
Belum lagi banyaknya TV yg membuat pencitraan terhadap partainya... sudahlah kami sudah muak dengan itu semua
semua itu dilakukan oleh pihak TV hanya untuk mementingkan rating dan tidak mementingkan apa dampak panjangnya bagi orang yg menontonnya..
6.INDONESIA DARURAT GURU SD
Quote:Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) menemui Wakil Presiden Jusuf Kalla. Salah satu pembahasan serius dalam pertemuan itu tentang minimnya jumlah pengajar khususnya untuk Sekolah Dasar.
"Indonesia darurat guru SD dan ini serius kami sampaikan bahwa pemerintah menggunakan data yang menyesatkan yang menyebut bahwa guru itu berlebihan di Indonesia dan itu sungguh-sungguh salah," kata Ketua PGRI Sulistyo usai bertemu JK di kantor Wapres, Jalan Medan Merdeka Utara,Jakpus, Kamis (19/3/2015).
Jumlah kekurangan (guru)nya menurut data yang kami miliki lebih 400 ribu orang dan itu akan terus bertambah karena tiap bulan ada guru yang diangkat berdasarkan Inpres pada jaman orde baru, pensiunnya semakin besar," lanjutnya.
Menurutnya selama ini orang melihat tenaga pengajar banyak karena sebagian besar diisi oleh guru honorer. Ia pun sempat meminta perhatian pemerintah untuk guru honorer agar diberi kejelasan nasib terlebih untuk yang memiliki dedikasi yang tinggi dan kapasitas yang mumpuni.
"Mereka (guru honorer)lah yang sekarang mengisi kekurangan itu sehingga seolah-olah Indonesia nyaman, gurunya cukup, padahal mereka status kepegawaiannya saja tidak jelas, honornya tidak manusiawi," ucapnya. SUMBER (news.detik.com)
Saya mengerti betul gan.. bagaimana nasib guru Honorer ini gan(kebetulan Bapak ane Guru) dulu kata bapak ane guru sengsara gan.. gajinya sedikit kejelasannya pun tidak ada.. sekarang aja gan.. guru sudah enak.. menurut ane gan.. CAGUR(Calon Guru) yang akan mengajar sebaiknya lgsung diangkat jadi guru tetap biar guru tersebut semangat mengajari calon penerus bangsa kita
Quote:Quote:Sekian dulu gan.. penjelasan saya dan bagaimana cara mudah untuk menanggulangi keadaan darutat itu????
jawabanya cuma 1 yaitu "REVOLUSI MENTAL" yang harus dilakukan Pak Presiden kita terhadap aparatur negara, dan lembaga-lembaga yang terkait supaya bisa membuat Indonesia lebih baik dari sebelumnya
Quote:
Indonesia adalah negara yang serba darurat dari segala hal, kondisi darurat tersebut ada pada diri maupun mental masing-masing individu, termasuk aparat di republik ini.
Perlu kita ketahui Apa saja Darurat yang ada Di Indonesia ini..
1.INDONESIA DARURAT NARKOBA
Spoiler for -:
Quote:Perlu ditegaskan gan.. dari 4jutaan orang Indonesia ada sekitar 15ribu orang meninggal pertahun.. kira kira 40 orang yg meninggal perhari karna narkoba gan... dan mayoritas pengguna narkoba adalah yg berasal dari kalangan produktif, atau kalangan remaja dan pemuda dan kerugian negara kita gara gara NARKOBA (Nampak Kolor Bangga ) adalah 60 triliun lebih gan
Untuk itu saya sangat mendukung langkah pak Presiden kita untuk memerangi narkoba dan mengeksekusi para pengedar narkoba..
2.INDONESIA MASUK DALAM DARURAT GIZI
Spoiler for -:
Quote:Menurut Direktur Bina Gizi, Kementerian Kesehatan Doddy Izwardy gan.. Indonesia itu masuk ke dalam Darurat Gizi akibat darurat gizi gan.. menimbulkan 3 dampak yg sangat nyata..
anak mengalami "stunting" yakni tinggi badan tidak sesuai dengan usianya (pendek), berbadan kurus yang akan memicu gizi buruk dan berbadan gemuk yang memicu obesitas.
Berdasarkan data Global Utusan Report yang dilaporkan ke Bappenas diketahui, jumlah bayi dan balita yang mengalami "stunting" (bertubuh pendek) di Indonesia mencapai 8,8 juta jiwa dari sekitar 45 juta jiwa total balita.
3.INDONESIA DARURAT KEKERASAN TERHADAP ANAK
Spoiler for -:
Quote:Menurut Ketum Komnas Perlindungan Anak, Aris Merdeka Sirait kekerasan terhadap anak gan sudah masuk ke dalam kategori darurat
bayangkan gan.. dari tahun ke tahun kekerasan terhadap anak meningkat terus menerus..
Berdasarkan laporan yang diterima Komnas PA, ujar Arist, di kawasan Jabodetabek pada 2010 mencapai 2.046 kasus. Laporan kekerasan pada anak tahun 2011 naik menjadi 2.462 kasus. Pada 2012 naik lagi menjadi 2.626 kasus dan pada 2013 melonjak menjadi 3.339 kasus.
”Bahkan, dalam tiga bulan pertama 2014, kami menerima 252 laporan kekerasan pada anak,” ungkap Arist. Laporan kekerasan pada anak yang masuk ke Komnas PA didominasi kejahatan seksual yang dari 2010 hingga 2014 angkanya berkisar 42-62 persen.
4.INDONESIA DARURAT PORNOGRAFI
Spoiler for 4:
Quote:Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansah menyataan, Indonesia dalam kondisi darurat pornografi.
Menurut Khofifah, tingkat pornografi di Indonesia saat ini nyaris sama bahayanya dengan narkoba. Jumlahnya korban pornografi sudah mencapai 45 persen lebih tinggi dibanding bahaya narkoba. Dan dampaknya nyatanya gan bisa merusak moral bangsa kita dan kenyataannya orang yang mengalami kejahatan seksual cendrung akan menjadi pelaku kejahatan seksual kelak.. sbg contoh nyata gan si EMON meskipun si Emon yang salah kita tidak sepenuhnya bisa menyalahkan dia karna dia adalah sesungguhnya korban dari kejahatan seksual itu sendiri
Buat Lu agan kaskuser yang memiliki orientasi seksual yg meyimpang disarankan untuk segera kembali ke jalan yang benar
5.INDONESIA DARURAT TAYANGAN TELEVISI
Spoiler for 5:
Quote:Sudah tidak bisa kita pungkiri gan.. acara Indonesia memang hanya sedikit yang menampilkan acara yg berkualitas, dimulai dari Sinetron yang gak jelas kapan jam tayangnya, kapan tamatnya.. dan juga acara dangdut gaje yg temanya mencari penyanyi dangut yg bagus.. yg dibahas malah bajunya dan mukanya
Belum lagi banyaknya TV yg membuat pencitraan terhadap partainya... sudahlah kami sudah muak dengan itu semua
semua itu dilakukan oleh pihak TV hanya untuk mementingkan rating dan tidak mementingkan apa dampak panjangnya bagi orang yg menontonnya..
6.INDONESIA DARURAT GURU SD
Spoiler for 6:
Quote:Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) menemui Wakil Presiden Jusuf Kalla. Salah satu pembahasan serius dalam pertemuan itu tentang minimnya jumlah pengajar khususnya untuk Sekolah Dasar.
"Indonesia darurat guru SD dan ini serius kami sampaikan bahwa pemerintah menggunakan data yang menyesatkan yang menyebut bahwa guru itu berlebihan di Indonesia dan itu sungguh-sungguh salah," kata Ketua PGRI Sulistyo usai bertemu JK di kantor Wapres, Jalan Medan Merdeka Utara,Jakpus, Kamis (19/3/2015).
Jumlah kekurangan (guru)nya menurut data yang kami miliki lebih 400 ribu orang dan itu akan terus bertambah karena tiap bulan ada guru yang diangkat berdasarkan Inpres pada jaman orde baru, pensiunnya semakin besar," lanjutnya.
Menurutnya selama ini orang melihat tenaga pengajar banyak karena sebagian besar diisi oleh guru honorer. Ia pun sempat meminta perhatian pemerintah untuk guru honorer agar diberi kejelasan nasib terlebih untuk yang memiliki dedikasi yang tinggi dan kapasitas yang mumpuni.
"Mereka (guru honorer)lah yang sekarang mengisi kekurangan itu sehingga seolah-olah Indonesia nyaman, gurunya cukup, padahal mereka status kepegawaiannya saja tidak jelas, honornya tidak manusiawi," ucapnya. SUMBER (news.detik.com)
Saya mengerti betul gan.. bagaimana nasib guru Honorer ini gan(kebetulan Bapak ane Guru) dulu kata bapak ane guru sengsara gan.. gajinya sedikit kejelasannya pun tidak ada.. sekarang aja gan.. guru sudah enak.. menurut ane gan.. CAGUR(Calon Guru) yang akan mengajar sebaiknya lgsung diangkat jadi guru tetap biar guru tersebut semangat mengajari calon penerus bangsa kita
Quote:Quote:Sekian dulu gan.. penjelasan saya dan bagaimana cara mudah untuk menanggulangi keadaan darutat itu????
jawabanya cuma 1 yaitu "REVOLUSI MENTAL" yang harus dilakukan Pak Presiden kita terhadap aparatur negara, dan lembaga-lembaga yang terkait supaya bisa membuat Indonesia lebih baik dari sebelumnya
Spoiler for Mampir juga ya gann.....:
Dosa Dosa Masa SMA™ HT 1 (www.kaskus.co.id)Asli hasil tangan TS
Kegunaan Pulpen Selain Untuk Menulis™HT 2 (www.kaskus.co.id)Asli nih buatan TS no copas gan
100 Fakta Sinetron Indonesia™HT 3 (www.kaskus.co.id)Ini sih copas gan
TIPE TIPE PENGUNJUNG WARNET™HT 4 (www.kaskus.co.id)sebagian copas,sebagian enggak
6 HAL Yang dilarang dilakukan di Ranjang™ HT 5 (www.kaskus.co.id)copas tapi keren tritnya
Hal-Hal yang misteri Versi gw™HT 6 (www.kaskus.co.id)trit ane yg sgt sensasional
Hukuman-hukuman guru yang paling diingat™HT 7 (www.kaskus.co.id)no copas murni dari pemikiran sendiri
10 Tokoh anak yang paling menakutkan™HT 8 (www.kaskus.co.id)copas sih gan
Kasihan sekali pak guru ini :berdukas (www.kaskus.co.id)
TAMBAHAN KASKUSER
Quote:Original Posted By kangvei ►
darurat moral gan,mari kita membersihkan "kekotoran" bersama-sama
karena semua dimulai dari diri sendiri
Quote:Original Posted By sekeleke ►
Kalo menurut ane, indonesia itu lebih dari sekedar darurat..yaitu TERLANJUR
terlanjur amburadul, terlanjur njegludroh, terlanjur darurat
saking terlanjurnya sampe bingung mau beresin yang mana dulu
Beresin masalah A, si B C D sampe Z protes
Beresin masalah B, si A C D sampe Z protes
gitu aja terus sampe 2+2=3
Ga ada kemauan untuk sabar, berkorban dikit, bersinergi, apalagi diajak susah2 dulu...maunya seneng aja
kerja sama cuma sebatas apa yg dibaca di buku ppkn
Quote:Original Posted By xanderter ►
No 5 bener banget gan.. Banyak acara televisi sekarang gak mendidik... Bahkan ada yang ditayangin nonstop 24 jam .. Gila itu.. Siapa yang mau nonton Ditambah adanya sinetron² yang overall mengajarkan pacaran kepada penontonnya.. Apalagi kalo itu ditonton ama anak kecil gan... Sayang... Bangsa ane kayak gini
Quote:Original Posted By pemudaaja ►
ini akibat dari warisan pemimpin ama pejabat terdahulu yang mementingkan kepingtingan sendiri ama kepentingan golongan...
coba agan agan pikir dari jaman dulu pejabat kita selalu mengatakan demi rakyat, demi bangsa demi anak cucu kita nnanti..
nah pas jaman kita ini kedapetan yahh CUCUnya pejabat itu
salam indonesia
Quote:Original Posted By el diavolo ►
yang paling penting untuk diperhatikan sih ya narkoba dan kekurangan guru SD
kenapa? ya karena bangsa yg maju adalah berawal dari bangsa yg sehat dan generasi penerus yg bangga akan bangsanya sendiri
kalo ngga ada pengajar gimana bangsa penerus nanti akan belajar? kenapa ngga pada mau jd guru SD? ya karena gajinya kecil dan mungkin sebanding dgn guru honorer meskipun PNS sekalipun
padahal Indonesia ini negara yg kaya raya, konon tongkat dan batu bisa menjadi tanaman tetapi mensejahterakan bangsanya sendiri ngga mampu kenapa? karena masih bergantung kepada negara adidaya seperti amerika dll
serba ketergantungan, apa apa selalu impor daripada ekspor
mementingkan gengsi daripada harga diri
kita punya tanah yg luasnya beratus ratus hektar tapi pemerintah ngga mau mengusahakan tanah tsb padahal kita butuh kedelai !
yg terjadi adalah kita mengimpor kedelai dgn harga mahal yg otomatis membuat mahal bahan pokok makanan untuk bangsa kita sendiri
masih banyak yg perlu diperhatikan dan dibereskan di negeri ini selain dari yang disebutkan diatas contoh kecilnya jg masalah hukum
kesimpulannya sih kalo aja pemerintah mau berusaha sebenarnya Indonesia mampu menjadi bangsa yg mandiri dan tidak ketergantungan kpd bangsa lain. otomatis ngga akan adalagi tuh kurir kurir narkoba orang Indonesia yg dipekerjakan oleh bangsa asing.
dijamin deh bakalan kekejar tuh untuk bayar hutang hutang Indonesia yg sudah menumpuk ke luar negeri
Quote:Original Posted By rabits ►
kalo darurat korupsi menurut ane ga darurat" banget sih..
soalnya kalo ane pelajari lebih dalem (emang ulangan ) pemerintah yg mulai galak untuk korupsi mulai membaik, banyak korupsi" yang gagal, presiden kita juga merangin korupsi, gubernur Jkt (tempat ane ) jg merangin korupsi, kpk juga udah banyak memerangi korupsi.. Jd ya ga akan separah yg lalu", walaupun ga akan langsung hilang korupsi (karna sudah menjadi gen turun menurun ) tp ane percaya kedepan makin baik..
menurut ane darurat" lain masih banyak..
contohnya darurat sampah (masyarakat yg susah diajak untuk lebih bersih terutama JKT)
darurat lalu lintas (terutama lagi di Jakarta, yg susah banget taat aturan, paling simple taat lampu merah aja susah, bayangin kan banyak banget kecelakaan yg terjadi karna tidak taat aturan di jalan raya).
TS mau bata/cendol tinggal bilang..
Spoiler for TAMBAHAN:
Quote:Original Posted By kangvei ►
darurat moral gan,mari kita membersihkan "kekotoran" bersama-sama
karena semua dimulai dari diri sendiri
Quote:Original Posted By sekeleke ►
Kalo menurut ane, indonesia itu lebih dari sekedar darurat..yaitu TERLANJUR
terlanjur amburadul, terlanjur njegludroh, terlanjur darurat
saking terlanjurnya sampe bingung mau beresin yang mana dulu
Beresin masalah A, si B C D sampe Z protes
Beresin masalah B, si A C D sampe Z protes
gitu aja terus sampe 2+2=3
Ga ada kemauan untuk sabar, berkorban dikit, bersinergi, apalagi diajak susah2 dulu...maunya seneng aja
kerja sama cuma sebatas apa yg dibaca di buku ppkn
Quote:Original Posted By xanderter ►
No 5 bener banget gan.. Banyak acara televisi sekarang gak mendidik... Bahkan ada yang ditayangin nonstop 24 jam .. Gila itu.. Siapa yang mau nonton Ditambah adanya sinetron² yang overall mengajarkan pacaran kepada penontonnya.. Apalagi kalo itu ditonton ama anak kecil gan... Sayang... Bangsa ane kayak gini
Quote:Original Posted By pemudaaja ►
ini akibat dari warisan pemimpin ama pejabat terdahulu yang mementingkan kepingtingan sendiri ama kepentingan golongan...
coba agan agan pikir dari jaman dulu pejabat kita selalu mengatakan demi rakyat, demi bangsa demi anak cucu kita nnanti..
nah pas jaman kita ini kedapetan yahh CUCUnya pejabat itu
salam indonesia
Quote:Original Posted By el diavolo ►
yang paling penting untuk diperhatikan sih ya narkoba dan kekurangan guru SD
kenapa? ya karena bangsa yg maju adalah berawal dari bangsa yg sehat dan generasi penerus yg bangga akan bangsanya sendiri
kalo ngga ada pengajar gimana bangsa penerus nanti akan belajar? kenapa ngga pada mau jd guru SD? ya karena gajinya kecil dan mungkin sebanding dgn guru honorer meskipun PNS sekalipun
padahal Indonesia ini negara yg kaya raya, konon tongkat dan batu bisa menjadi tanaman tetapi mensejahterakan bangsanya sendiri ngga mampu kenapa? karena masih bergantung kepada negara adidaya seperti amerika dll
serba ketergantungan, apa apa selalu impor daripada ekspor
mementingkan gengsi daripada harga diri
kita punya tanah yg luasnya beratus ratus hektar tapi pemerintah ngga mau mengusahakan tanah tsb padahal kita butuh kedelai !
yg terjadi adalah kita mengimpor kedelai dgn harga mahal yg otomatis membuat mahal bahan pokok makanan untuk bangsa kita sendiri
masih banyak yg perlu diperhatikan dan dibereskan di negeri ini selain dari yang disebutkan diatas contoh kecilnya jg masalah hukum
kesimpulannya sih kalo aja pemerintah mau berusaha sebenarnya Indonesia mampu menjadi bangsa yg mandiri dan tidak ketergantungan kpd bangsa lain. otomatis ngga akan adalagi tuh kurir kurir narkoba orang Indonesia yg dipekerjakan oleh bangsa asing.
dijamin deh bakalan kekejar tuh untuk bayar hutang hutang Indonesia yg sudah menumpuk ke luar negeri
Quote:Original Posted By rabits ►
kalo darurat korupsi menurut ane ga darurat" banget sih..
soalnya kalo ane pelajari lebih dalem (emang ulangan ) pemerintah yg mulai galak untuk korupsi mulai membaik, banyak korupsi" yang gagal, presiden kita juga merangin korupsi, gubernur Jkt (tempat ane ) jg merangin korupsi, kpk juga udah banyak memerangi korupsi.. Jd ya ga akan separah yg lalu", walaupun ga akan langsung hilang korupsi (karna sudah menjadi gen turun menurun ) tp ane percaya kedepan makin baik..
menurut ane darurat" lain masih banyak..
contohnya darurat sampah (masyarakat yg susah diajak untuk lebih bersih terutama JKT)
darurat lalu lintas (terutama lagi di Jakarta, yg susah banget taat aturan, paling simple taat lampu merah aja susah, bayangin kan banyak banget kecelakaan yg terjadi karna tidak taat aturan di jalan raya).
TS mau bata/cendol tinggal bilang..
darurat COC jg gan
Indonesia darurat korupsi
darurat internet gan,kalo ujan internya susah
kok sepi pekiwan 1 x lagi boleh dong
indonesia lagi darurat geng motor gan
Bantu sundul biar darurat nya cepat ditangani
semoga gak darurat juga kaskus
Quote:Original Posted By serbetmen ►
darurat internet gan,kalo ujan internya susah
inet agan yg gak tahan lama gan
darurat internet gan,kalo ujan internya susah
inet agan yg gak tahan lama gan
Quote:Original Posted By 3TN ►
Bantu sundul biar darurat nya cepat ditangani
makasih gan... telah disundull..
Bantu sundul biar darurat nya cepat ditangani
makasih gan... telah disundull..
Begini lah
inet gak lancar mau posting gak bisa mulu
Quote:Original Posted By manggor18 ►
itu dulu gan perasaan
iya, sekarang indonesia lagi darurat cabe cabe an ya kak?
itu dulu gan perasaan
iya, sekarang indonesia lagi darurat cabe cabe an ya kak?
darurat pacar
kata para jomblo.
kata para jomblo.
Quote:Original Posted By emu99 ►
iya, sekarang indonesia lagi darurat cabe cabe an ya kak?
dulu gan, pas BBM naik indonesia darurat cabe gan... harganya mahal pula.. makan di warung padang mesen nasi ayam sambal isisnya malah tomat
iya, sekarang indonesia lagi darurat cabe cabe an ya kak?
dulu gan, pas BBM naik indonesia darurat cabe gan... harganya mahal pula.. makan di warung padang mesen nasi ayam sambal isisnya malah tomat
Honorer emang kasian gan, ga setimpal sama gajinya
Via: Kaskus.co.id
Tidak ada komentar:
Posting Komentar