Pages


Sabtu, 11 Juni 2016

[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

WELCOME TO MY THREAD

Quote:HOT THREAD
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!



Halo para agan semuanya!
Di thread kali ini ane mo kenalin beberapa destinasi menarik dan unik, namun ternyata masih sangat jarang turis-turis yg berkunjung ke sana. Alias cuma orang-orang lokal aja yg tau dan sisanya cuma segelintir turis asing aja yg pernah ke mari.

Bagi ane, Bumi itu sangat luas dan sangat beraneka ragam wisatanya. Masih banyak yg belum dijelajahi, bahkan media asing pun belum pernah meliputnya.

Kali ini ane tampilin foto-foto destinasi wisata off-beaten track dari negeri China yg mungkin kalian belom pernah dengar sebelumnya.
Terutama di bagian barat, selatan, tenggara, hingga ke Tibet.
Dilengkapi pula dengan nama lokasi yg tentu aja bisa menambah referensi n inspirasi destinasi travel agan-agan untuk berikutnya.

Jika agan seorang hardcore traveler, atau seorang travel dan landscape fotografer, atau bahkan seorang journalist, ane yakin agan bakal suka liat foto-foto ini. Bahkan malah mencari tahu lebih dalam lagi tentang lokasi ini di Google.



Foto-fotonya ane ambil dari salah satu blog travel favorit ane:
http://antimainstreamtravel.blogspot.com/


Quote:Lihat foto-fotonya sambil dengerin lagu ini dulu gan.. biar suasananya feels like real in China




Ane anggap skill geografi agan udah cukup baik untuk mengenali beberapa wilayah ini
Quote:
West Region and Tibet

Spoiler for 1:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Ili Kazakh Autonomous Prefecture, Xinjiang

Spoiler for 2:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Hemu Village (winter), Altay Prefecture, Xinjiang

Spoiler for 3:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Hemu Village (autumn), Altay Prefecture, Xinjiang

Spoiler for 4:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

International Grand Bazaar, Urumqi, Xinjiang

Spoiler for 5:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Moon Bay, Kanas Nature Reserve, Xinjiang

Spoiler for 6:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Ancient Fortress in Rutog County, Ngari Prefecture, Western Tibet

Spoiler for 7:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Desert Safari, Kashgar, Xinjiang

Spoiler for 8:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Border Gate of China - Pakistan, Khunjerab Pass, Xinjiang

Spoiler for 9:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Ruins of Guge Kingdom, Ngari Prefecture, Western Tibet

Spoiler for 10:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Karamay Bubble Sculpture, Xinjiang Uygur Autonomous Region

Spoiler for 11:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Darchen/Tarchan/Taqin Town, Purang County, Western Tibet


Spoiler for 12:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Changtang Wildlife Sanctuary, Northwestern Tibet



Quote:
Southern & Southwestern Region

Spoiler for 1:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Canola Flowers Field, Jin Ji Cun Village Luoping County, Qujing Prefecture, Yunnan Province

Spoiler for 2:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Canola Flowers Field, Jin Ji Cun Village Luoping County, Qujing Prefecture, Yunnan Province

Spoiler for 3:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Canola Flowers Field, Jin Ji Cun Village Luoping County, Qujing Prefecture, Yunnan Province

Spoiler for 4:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Detian Falls (Chinese) or Ban Gioc Falls (Vietnamese), Daxin county, Guangxi (between 2 countries border)

Spoiler for 5:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Duoyishu Scenic Area, Yuanyang Terraced Fields, Yuanyang County, Honghe Prefecture, Yunnan Province

Spoiler for 6:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Jinghong City, Xishuangbanna Dai Autonomous Prefecture, Yunnan Province

Spoiler for 7:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

The Catholic Church in Buddhist Land: Cizhong Church, Xinagzi Village, Deqin County, Diqing Tibetan Autonomous Prefecture, Yunnan Province

Spoiler for 8:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Naxi & Lisu Ethnic Minorities have a Mass in Cizhong Catholic Church

Spoiler for 9:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Water Splashing Festival of Dai Ethnic Minority, Xishuangbanna Prefecture, Yunnan Province

Spoiler for 10:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Marker Tripoints of China - Vietnam - Laos, Jiangcheng County, Pu'er, Yunnan Province

Spoiler for 11:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Hekou (China) - Lao Cai (Vietnam) Border Crossing, Hekou Yau Autonomous County, Yunnan Province

Spoiler for 12:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Nanshan Temple, Sanya City, Hainan Province

Spoiler for 13:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Bamei Village, Guangnan County, Wenshan Zhuang & Miao Prefecture, Yunnan Province



Gimana gan? Baru pernah dengar semuanya kah? Hehehe
Semoga thread ini menginspirasi para petualang n fotografer.


Source:
http://antimainstreamtravel.blogspot...and-tibet.html
http://antimainstreamtravel.blogspot...on-part-2.html



------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------


Beberapa komen pilihan

Quote:Original Posted By be.21st
Tibet masuk cina ya gan ?


Quote:Original Posted By sulthanaliaz
emangnya tibet termasuk china gan?bukannya negara sendiri yaa?mohon arahan suhu yang tau


Emang bener kok gan, Tibet bisa dibilang negara yg berdaulat sendiri secara de facto.
Tapi secara de jure Tibet tak dianggep oleh negara-negara internasional laennya. Lagipula lupakanlah politik sementara, nikmati aja wisatanya.

Quote:Original Posted By makanagin
Thread kayak gini nih yg saya demen!!!!
Bener-bener membuktikan betapa luasnya Bumi kita. Dan tentunya bisa bangkitin jiwa petualang bagi mereka yg penasaran.
Mantap!!

Saya bantu rate 5


makasih banyak gan ratenya. Senang bisa menginspirasi sesama traveler.

Quote:Original Posted By aD.z
ane ngeliat potonya pake suara yang dari video itu, jadi tenang perasaannya
pemandangan dan musik yang indah, kombinasi yang bagus


Bener kan gan, lagunya sangat membangun suasana

Quote:Original Posted By xtrray
Di fotonya mah bagus & sepi tapi pas giliran kesananya sumpek banyak orang


Hindari berlibur ke sana pas high/peak season. Tak heran bila rame banget.
Lagipula wisata-wisata yg ane jelasin di page 1 kan anti-mainstream, jadinya ga bakal terlalu padet.

Quote:Original Posted By exinoss
baru tau kalo Tiongkok sebagus ini, tapi kok jarang lihat ya tempat ini di film-film


Kan di depan ane udah jelasin... wisata-wisata yg mungkin media belum pernah meliputnya dan bahkan agan sendiri mungkin belom pernah mengetahuinya.

Quote:Original Posted By Suzuki88


Keren banget, Gan. Very good posting, apalagi musiknya itu..benar-benar suasana oriental. Kalau bisa diperbanyak lagi.


Hehe mantap kan lagunya
Ane sengaja ga bikin banyak supaya pada ga bosen n bikin nagih. Selanjutnya ane mo bikin dari negara lain dulu.
So stay tune!

Quote:Original Posted By dominiq009
Xinjiang itu salah satu daerah yang paling indah sekaligus daerah yg belum banyak di jamah. Punya bentangan alam yg berbeda2 dari mulai gunung bersalju sampai Padang pasir. wilayah Xinjiang juga berbatasan langsung dengan beberapa negara seperti Pakistan, Tajikistan, dll. [TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!


100 buat agan!
Kalo mau tahu lebih banyak tentang Xinjiang, baca web ini:
http://www.farwestchina.com/
Web guide yg dibikin oleh expatriate USA yg kini tinggal di sana.

Quote:Original Posted By solehikhsanudin
ane pengen jalan2 ke provinsi xinjiang katanya di sana banyak populasi muslimnya, pengen ngerasain kayak apa tradisi kehidupan islam sono


Bener gan.. di sana muslim lumrah, halal food pun bertebaran dimana-mana.
Soal minoritas agama di China, di Guangzhou juga ada komunitas kecil Muslim. Bahkan ada Jews (agama Yahudi) di kota Kaifeng.
Terlalu banyak hal unik di dunia ini yg sering terlewatkan oleh kita-kita.

Quote:Original Posted By aurora27
itu destinasi yg ke xinjiang keren2 gan.... tapi klo punya uang ane tetep gak berani kesana gan, soalnya ane muslim. Takut ntar gak boleh sholat gan... apalagi ane berjilbab pula


Ga perlu minder sis..
jusu di Xinjiang banyak warga muslimnya. makanan halal pun jauh lebih mudah ditemukan di sini daripada di china bagian timur pada umumnya.
Coba baca cerita ini dulu de sis. Traveler ini juga berjilbab n solo travel pula:

https://steller.co/s/5aLpDUAmGVK
Bagus sihhh gan..cuma font nya aja yang gak bagus
Sakit mata saya bacanya ...padahal calon HT ini ...

Ganti font hitam atau biru aja gan.Yang nggak buat sakit mata..


[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!


Kereeennn

buat mandi ma numpang nyuci sempak.oke dehhh ni tempat.palagi buat boker...
gwa perjelas maksudnya tiongkok, ,,
banyak bener bray, mentapakan telapak kaki di negeri china aja belom bray
Amazing, Keren2 gan



[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Wah kelen nya

Kalo gitu jalan dulu ya bg



Salam NAMUT

Maho pindah kebawah
|
|
|
|
\/



Quote:Original Posted By reivenom
Bagus sihhh gan..cuma font nya aja yang gak bagus
Sakit mata saya bacanya ...padahal calon HT ini ...

Ganti font hitam atau biru aja gan.Yang nggak buat sakit mata..


ane sengaja biar bisa lebih serius bacanya. Loh...

Quote:Original Posted By abighifari22
gwa perjelas maksudnya tiongkok, ,,


ejaan resmi di Indo yg sekarang emang gitu gan, tapi ane maunya bahasa yg lebi internasional aja.

Quote:Original Posted By mbewehkill666
banyak bener bray, mentapakan telapak kaki di negeri china aja belom bray


Quote:Original Posted By anazone
Amazing, Keren2 gan


Quote:Original Posted By memen82



[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Wah kelen nya

Kalo gitu jalan dulu ya bg



Salam NAMUT

Maho pindah kebawah
|
|
|
|
\/





sip la..
kalo pada suka ane tambah lagi nih thread destinasi antimainstream-nya dari negara lain.
keren gan tibet [TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!
ntab lah

Spoiler for Buka bray:
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!
Quote:Original Posted By memen82



[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!

Wah kelen nya

Kalo gitu jalan dulu ya bg



Salam NAMUT

Maho pindah kebawah
|
|
|
|
\/





Font Mu buat pusing aja bacanya

Kulempar pake sempakkk nihhh...
Hayoooo...tangkap mamen.Good Boy (elus2 bulu dileher memen)
bayarin ane dong kesana naek odong odong
juhh...keren bangettt gan
Quote:Original Posted By gagslibrary


ane sengaja biar bisa lebih serius bacanya. Loh...



ejaan resmi di Indo yg sekarang emang gitu gan, tapi ane maunya bahasa yg lebi internasional aja.







sip la..
kalo pada suka ane tambah lagi nih thread destinasi antimainstream-nya dari negara lain.

kalo bisa destinasi wisata yang negaranya aja kita baru denger bre atau kurang keeskpos
Bray, sekalian share wisata syahwatnya dong..

Quote:Original Posted By reivenom


Font Mu buat pusing aja bacanya

Kulempar pake sempakkk nihhh...
Hayoooo...tangkap mamen.Good Boy (elus2 bulu dileher memen)



/|\
|
|
|
Atas gua maho
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!


Serah kau lah mau giman

Salam NAMUT
Maho pindah kebawah
|
|
|
|
\/



Cakep2 juga ya keliatannya gan
Quote:Original Posted By memen82



/|\
|
|
|
Atas gua maho
[TRAVEL] Ayo Kita Lihat Beberapa Destinasi Wisata Anti-mainstream di China!


Serah kau lah mau giman

Salam NAMUT
Maho pindah kebawah
|
|
|
|
\/





Ini beha ibu kost..tangkap mamen..


Happp...good dog

Kasih memen tulang semut...
bagus bagus bray tempatnya.
Cina apa tiongkok



wah.... keren2 gan
jd pengen ke sana
Via: Kaskus.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar