Pages


Minggu, 17 April 2016

Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri

Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:
Spoiler for "#HT-38":
#HT38Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri16 April 2016
Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri

Spoiler for "REPSOL":
kagak adelah

Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Entah diantara kita ini ada yang memperhatikan atau tidak. Atau memang ane yang terlalu iseng kurang kerjaan. Ane sering memperhatikan dan melakukan pengamatan terhadap ekspresi wajah-wajah para koruptor baik di media cetak atau media elektronika antara koruptor Indonesia, Amerika, Jepang, Korea dan Cina. Sungguh jauh berbeda bagai langit dan bumi ekspresinya.

Kalau koruptor Indonesia penampilannya penuh ketenangan, tersenyum entah apa maknanya sambil melambaikan tangan, selalu mengaku tidak bersalah dan bilang dizalimi, dan masih menantang, tiada beban bersalah sama sekali. Akan mati-matian mempertahankan jabatannya dan pengacaranya yang telah dibayar mahal akan berkata, “Klien saya tidak bersalah, kita siap ikuti aturan sesuai hukum dan buktikan di pengadilan! ”

Nah, coba juragan cek dan amati baik-baik. Kumpulan foto ini menunjukkan perbedaan yang teramat sangat mimik muka wajah koruptor di Indonesia dengan di luar negeri.

Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Quote:1. Tersenyum dan melambaikan jarinya..
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:2. Santai bercerita seperti sedang menjadi pembicara di seminar nasional.
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:3. Tenang tenang, santai saja ~
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:4. Senyum santai seperti baru keluar dari mal.
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:5. Tak perlu malu, yang penting eksis dulu di depan kamera..
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:6. Serasa artis disambut banyak orang keluar dari mobil KPK.
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:7. Halo semuanya! Kami piknik dulu yaa ~
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:8. Di luar sana orang malu karena melakukan korupsi, kalo di Indonesia malah sumbar senyum!
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:9. Menyapa kamera layaknya pemain bola yang baru saja menang.. Ngngng..
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Kalau koruptor dari Amerika , Jepang dan Cina, ekspresi wajah mereka penuh dengan beban, lebih banyak menunduk karena malu, tegang boro-boro bisa tersenyum, ada juga yang langsung menyatakan permintaan maaf secara terbuka. Dan pengacaranya tidak banyak komentar.
Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar NegeriQuote:Yang jadi pertanyaan kenapa bisa demikian dan apa sebabnya?

”KORUPTOR INDONESIA BISA TERSENYUM KARENA YAKIN AKAN BEBAS?"

Seperti umumnya yang sudah kita ketahui semua, bagaimana para koruptor itu tidak tenang dan berani mengaku tidak bersalah , karena mereka akan bisa membeli kebenaran itu dan menciptakan sebuah drama yang indah. Mereka sudah tahu ilmunya untuk dibuktikan tidak bersalah dan dibebaskan, paling bayar denda, dan hasil korupsinya masih banyak sisa.

Pantas saja masih bisa tersenyum, kalau pun jalannya buntu untuk dibebaskan secara seratus persen dan harus dihukum untuk menutupi sandiwara, tak aneh hukumannya cuma beberapa tahun saja, itu pun nanti akan berkurang dengan diberikan remisi dan bisa hidup enak dalam penjara dengan segala fasilitas dan bisnis tetap lancar, hitung-hitung sedang istirahat, aman lagi ada yang kawal dan gratis. Sepertinya semua sudah dirancang dengan rapi . Bisa juga diatur dengan cara dibiarkan melarikan diri keluar negeri dengan alasan berobat, sehingga tak bisa dijamah lagi.


Quote:Quote:1. Gayus Tambunan, bukannya di bui malah asyik jalan-jalan(1930; 2016)
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Kasus korupsi Gayus Tambunan memang salah satu yang fenomenal. Tertangkapnya Gayus, yang bekerja sebagai PNS di Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan, mencoreng lembaga tempatnya bekerja. Nilai korupsinya fantastis, puluhan miliaran rupiah ada di brankas bank atas nama istrinya.

Ironisnya, ketika harusnya mendekam di penjara. Gayus justru dikabarkan asyik jalan-jalan, salah satunya ketika ia tertangkap kamera tengah menonton tennis dengan menggunakan wig palsu. Belakangan, foto Gayus kembali beredar di media sosial. Kali ini dia kedapatan sedang makan di sebuah restoran bersama dua orang wanita.

Quote:2. Ratu Atut, mahalnya penampilan Sang Ratu
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Mantan Gubernur Banten ini menghebohkan publik ketika ia mulai diperiksa KPK. Atut terkenal menghabiskan banyak uang untuk penampilannya. Tasnya saja seharga Rp 450 juta, bagaimana tidak ironis? Ia bahkan masih tampil modis ketika diperiksa KPK dan menjalani persidangan.
Quote:3. Akil Mochtar
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Dr. H. M. Akil Mochtar , S.H, M.H. adalah mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia. Tahun 2013, dia ditangkap KPK karena dugaan suap dalam penanganan gugatan Pemilukada Kabupaten Gunung Mas, Kalimantan Tengah dan Kabupaten Lebak, Banten. Ironis, begawan hukum justru tersandung kasus korupsi.
Quote:4. Nazarudin
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Korupsi gede-gedean mantan Bendahara Umum Partai Demokrat ini terkuak pada tahun 2010. Korupsi Wisma Atlet ini juga menyeret beberapa politikus Demokrat lainnya. Nazaruddin sempat kabur ke luar negeri setelah ditetapkan sebagai tersangka. Pada masa pelariannya, Nazaruddin sempat muncul melalui skype.

Quote:5. Suryadharma Ali
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Kurang ironis bagaimana jika seorang Menteri Agama saja bisa melakukan korupsi? Ia menjadi tersangka kasus korupsi dana haji.

Quote:6. OC Kaligis
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:OC Kaligis adalah pengacara ternama yang menjadi tersangka dalam suap kepada hakim dan panitera PTUN Medan. Ironis, ia terus tertawa lebar pada media dan publik meski telah terbukti bersalah.

Quote:7. Soemarno HS
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Mantan Wali Kota Semarang yang menjabat 2010-2012 ini pernah tersandung kasus korupsi ketika menyuap anggota DPR Kota Semarang ketika meloloskan beberapa program dalam APBD dan dihukum 1,5 tahun. Sungguh ironis, tahun 2015 ini, ia mencalonkan menjadi Kepala Daerah Jawa Tengah.

Quote:8. Jimmy Rimba Rogi
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Jimmy Rimba Rogi pernah menjabat sebagai Wali Kota Manado pada 2005-2008. Ia menghirup udara bebas pada Maret lalu setelah ditahan selama tujuh tahun di LP Sukamiskin, Bandung. Dia dinyatakan bersalah dalam perkara korupsi APBD Kota Manado tahun 2006 senilai Rp 64 miliar. Ironisnya, ia mendaftar di pilkada Sulawesi Utara 2015.

Quote:9. Elly Engelbert Lasut
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Ia juga mendaftar sebagai calon Kepala Daerah Sulawesi Utara sebagai pesaing Jimmy Rimba Rogi. Ironisnya, ia juga pernah menjadi tersangka dalam perkara korupsi surat perintah perjalanan dinas (SPPD) fiktif dan dana pendidikan Gerakan Nasional Orangtua Asuh (GNOTA). Dalam perkara tersebut, Elly dihukum tujuh tahun penjara dan bebas pada November 2014.
Quote:10. Djoko Susilo
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Irjen Pol Djoko Susilo terbukti melakukan tindak pidana korupsi yakni merugikan keuangan negara senilai Rp 121 miliar dari proyek pengadaan alat simulator mengemudi kendaraan bermotor untuk ujian surat izin mengemudi (SIM) di Korlantas Polri tahun 2011. Ia dihukum 10 tahun penjara atas kasus tersebut. Ironis ya, Pak Polisi kok korupsi?
Quote:11. Ahmad Fathanah
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Ahmad Fathanah adalah tersangka kasus suap kuota impor daging sapi tahun 2013. Kasus ini semapat sangat naik ke publik, kasus ini juga menyeret Luthfi Hasan Ishaaq, Presiden Partai Keadilan Sejahtera periode 2009-2014. Ironisnya, uang korupsi ini mengalir ke perempuan-perempuan cantik di sekitarnya untuk pencucian uang.

Quote:12. Andi Mallarangeng
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Ia menjabat sebagai Menteri Pemuda dan Olahraga pada Kabinet Indonesia Bersatu II. Ia kemudian mengundurkan dari jabatannya setelah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus proyek pusat olahraga Hambalang Bogor, Jawa Barat oleh Komisi Pemberantasan Korupsi. Ironis. Dia seharusnya memperhatikan nasib olahragawan Indonesia.

Quote:Dari artikel yang ane baca, para koruptor biasanya supaya aman mencari alasan sakit, lalu berobat ke misal Singapura, namanya saja yang terdaftar, sebab orangnya sehat-sehat saja tinggal di apartemennya, mungkin tersenyum terus menyaksikan berita kasusnya di televisi . Hebat kan?!

KALAU KORUPTOR AMERIKA, JEPANG, KOREA DAN CINA TEGANG DAN PUCAT KARENA TAHU AKAN DAPAT HUKUMAN BERAT

Nah, kalau koruptor dari Amerika, Jepang, Korea, dan Cina penampilannya kenapa demikian tegang dan sulit untuk tersenyum? Karena mereka tahu , kalau mereka berani ditangkap oleh aparat hukum pasti sudah punya bukti-bukti sehingga hukuman berat telah menanti. Tidak tanggung-tanggung, bisa ratusan tahun hukumannya, dan hukuman mati pun bisa mengancam. Digantung? Disetrum? Ditembak? Monggo silahkan pilih.

Dan kemungkinan untuk membeli aparat hukumnya sudah seperti mimpi. Dalam keadaan demikian, hanya bisa menyesal dan mana berani banyak bicara. Jadi kemungkinan untuk mendapatkan hukuman ringan seperti di Indonesia sungguh jauh harapannya, apalagi kalau bisa bebas. Karena hukum benar-benar ingin ditegakkan. Tak jarang karena malu dan penuh beban diantara mereka ada yang sampai bunuh diri.


Quote:Quote:1. China: hukuman mati
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Negara ini menjadi salah satu negara yang paling keras menindak pelaku korupsi. Di China, siapapun yang terbukti melakukan korupsi lebbih dari 100.000 Yuan atau senilai Rp 214 juta bisa dipidana hukuman mati. Tahun 2014 saja ada 55 tindakan hukuman mati yang dilakukan di China.

Pemerintah China tak main-main untuk memberantas korupsi di negaranya hingga menyiapkan peti mati untuk para koruptor. Salah satu vonis hukuman mati pernah jatuh kepada Menteri Perkeretaapian China Liu Zhijun. Dia divonis hukuman mati karena menerima suap dan menyalahgunakan wewenangnya. Liu sejak tahun 1972 sampai 2011 menyalahgunakan jabatannya dan membantu 11 orang untuk memenangkan tender proyek-proyek pembangunan perusahaan-perusahaan kereta api. Ia juga telah mengantongi USD 13,51 juta dari aktivitas korupsi yang ia lakukan.

Quote:2. Vietnam: hukuman mati
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Hukuman mati kepada koruptor juga diterapkan di Vietnam. Tapi hukuman tak berlaku untuk wanita hamil dan wanita yang merawat anak di bawah usia 36 tahun saat vonis diberikan. Biasanya hukuman diubah menjadi seumur hidup dalam beberapa kasus.
Quote:3. Singapura: hukuman mati
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Selain China dan Vietnam, hukuman mati bagi koruptor juga berlaku di Singapura. Hukum di Singapura sangat tegas terhadap pelaku kejahatan seperti pembunuhan, penyelundupan obat terlarang dan juga korupsi. Pada kurun 1994-1999 hukuman mati diberikan pada lebih dari seribu orang.

Quote:4. Malaysia: hukum gantung
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Malaysia mulai mempunyai undang-undang tentang korupsi sejak 1961 yang diberi nama Prevention of Corruption Act. Pada 1997, berlaku Anti Corruption Act, yang makin menguatkan hukum untuk para koruptor. Jika pejabat di Malaysia terbukti korupsi, maka hukumannya adalah hukum gantung.

Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri

LANJUT PAGE 2

Quote:Quote:5. Arab Saudi: pancung
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Hukuman bagi para koruptor di Arab Saudi dilakukan sesuai dengan hukum Islam, yakni dengan diqisas atau dipancung. Meskipun dinilai kurang manusiawi, tapi hukuman ini buktinya memberikan efek jera kepada para pejabat Arab Saudi.

Quote:6. Amerika Serikat: penjara dan denda
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Jika lima negara di atas, pelaku korupsi dihukum mati, hal yang berbeda berlaku di Amerika Serikat. Orang yang terbukti melakukan korupsi di negara adidaya ini akan dipenjara dan dijatuhi denda. Hukuman yang diberikan pun minimal 5 tahun. Bahkan untuk kasus berat, pelaku korupsi bisa saja diusir dari negara itu.

Quote:7. Jerman: hukuman seumur hidup
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Meskipun tak punya lembaga untuk menangani kasus korupsi seperti KPK, tapi tetap saja hukuman bagi koruptor berlaku. Di negara ini, koruptor yang terbukti akan dihukum seumur hidup dan diminta untuk mengembalikan seluruh harta hasil korupsi.

Quote:8. Korea Selatan: dihukum berat dan dikucilkan
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Dalam upaya memberantas korupsi, Korea Selatan memilih kebijakan untuk membentuk badan antikorupsi yang independen dengan fungsi utamanya pada pencegahan. Sedangkan dalam hal penegakan hukum, Korea Selatan tetap mengandalkan kekuatan institusi penegak hukum yang ada seperti kepolisian dan kejaksaan.

Di Korea Selatan, selain hukuman dari pihak berwenang, pelaku korupsi juga dikucilkan oleh keluarga mereka sendiri dan masyarakat. Maka tak heran jika pelaku korupsi di Korea Selatan bisa begitu depresi hingga bunuh diri. Roh Moo Hyun yang merupakan mantan presiden Korsel pada 2009 bunuh diri setelah kasus suap senilai USD 6 juta terkuak.

Quote:9. Indonesia: hukuman ringan dan masih mendapat remisi
Quote:Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Nah, bagaimana untuk Indonesia? Orang Indonesia sendiri pasti sudah tahu bagaimana penegakan hukum di Indonesia. Hukuman yang ada belum bisa membuat para pejabat takut dengan korupsi, buktinya saja setiap tahun masih banyak para pejabat yang tertangkap melakukan tindakan suap ataupun korupsi.

Bahkan tak sedikit pejabat Indonesia yang terkena operasi tangkap tangan saat akan bertransaksi. Maklum, hukuman bagi koruptor masih terbilang ringan. Pengedar narkoba saja dihukum mati, tapi koruptor yang merugikan jutaan rakyat hanya dihukum dalam hitungan tahun dan itupun masih bisa dapat remisi atau potongan tahanan.

Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Jadi, salah siapa kalau para koruptor Indonesia bisa merajalela dan hanya bisa membuat kita penasaran dan bertanya-tanya, enak juga ya jadi koruptor, bisa dapat banyak uang dan ngetop kayak selebritis.

Mau???

Tapi sejujurnya semua ini tak boleh terus berlanjut di negeri ini, harus ada gerakan nurani untuk sebuah perubahan demi menegakkan hukum dan keadilan . Jangan bayar polisi saat tilang, Jangan nembak waktu buat SIM, dan jangan MENCONTEK! Jadi jangan hanya keren dan mentereng dalam semboyannya saja sehingga prakteknya malah kosong melompong. Semoga bermanfaat. Sekian

Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Koruptor Jepang: "Maafkan saya! Saya malu hidup lagi!" Dia langsung ambil pedang samurai, ditusukkan ke perut dan harakiri sampai mati.

Koruptor Korea: "Saya sungguh malu! Silakan sita kekayaan saya!" Dia bersujud dan meminta maaf berkali-kali.

Koruptor Indonesia: "Saya dizolimi. Saya difitnah. Saya tidak bersalah." Kumpulkan media, bayar uang buat pencitraan. Cari pengacara paling bagus. Bayar penegak hukum.

merdeka.com
Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Quote:Original Posted By makanagin

Salah satu sejarah terhebat China adalah politisi Zhu Rongji yg sempet bilang:

"Berikan saya 100 peti mati!!! 99 utk pejabat yg terbukti korupsi, dan 1 utk saya sendiri jika saya terbukti korupsi!!"

Pertanyaannya:

Kenapa SG, HK, KorSel, Jepang, dan negara2 developed lainnya bisa sangat maju hebat?
Jawabannya karena pemerintahnya niat kuat n bertanggung jawab utk memajukan negaranya.
Begitu juga dengan rakyatnya. Mereka memiliki dedikasi pada negaranya, mau dididik, n taat aturan. Sehingga program pemerintah dalam mengembangkan negaranya pun jadi lancar.

Kenapa China bisa sangat maju pesat?
Padahal masih banyak rakyatnya yg ga tau etika n sopan santun loh!
Masih suka berak sembarangan, bahkan di negara lain mereka juga berak sembarangan!!!!
http://www.kaskus.co.id/thread/54e73...b-sembarangan/

Kok bisa maju?
Jawabannya karena pemerintahnya punya dedikasi n niat yg sangat-sangat kuat utk memajukan negaranya. So, mesti kelakuan warganya udah tergolong ga berbudaya sekalipun, namun dorongan niat dari pemerintahnya terbukti bisa memajukan negaranya. Yes, maju secara terpaksa.


Lalu kenapa Indonesia ga pernah maju-maju dari dulu ampe sekarang?
Jawabannya adalah pemerintahnya pada ga punya niat utk majuin negaranya. Mayoritasnya masih mikirin perut sendiri, ga punya niat, lupa tanggung jawab, dan tidak berdedikasi pada negaranya. Korupsi merajalela sehingga sistem pun ga kunjung berbenah.

Rakyatnya pun juga begitu. Ga mau dididik, ga taat aturan, tidak mendukung program baik pemerintah. Ya alhasil, dua-duanya sama-sama ga punya niat utk negaranya maju.

Nah tu di situ tuh kejelekan negara ini...



Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:Quote:SUMBER REFERENSI
Quote:Big Thanks untuk Mas Farhat Salim yang Sudah Menginspirasi Dibuatnya Thread Ini
https://farhatsalim.wordpress.com
https://www.brilio.net
http://www.merdeka.com


Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
Quote:5 Alasan Kenapa Cowok Lebih Terpikat dengan Cewek yang Lebih Tua #HT110 Fakta Mengenai Timor Leste, Negara Tetangga Pecahan Dari Indonesia #HT2Kamu Perlu Tahu Kenapa Cowok Buncit Justru Merupakan Pria Idaman #HT3Cuma Orang Berkacamata yang Paham 9 Hal Ini #HT4Bukan Enggan, Tapi Aku Rasa Ini Bukan Waktu yang Tepat untuk Bertemu Orangtuamu #HT5Inilah 7 Pasangan Negara yang Dari Dulu Saling Benci Setengah Mati #HT6Cuma Butuh 5 Menit, Kamu Bisa Tahu Kalau Cewek Suka Sama Kamu! #HT7Alasan Kenapa Kamu Harus Berhenti Nonton Acara Musik Gak Bermutu Sekarang Juga! #HT87 Rahasia Sukses yang Bisa Kamu Petik dari "Kejayaan" Nokia #HT95 Potret Kehidupan Para Polisi ini Akan Membuatmu Bangga Dengan Mereka #HT10Fakta Sangar Perompak Somalia ini Membuat Nyali Pelaut Ciut #HT11Ini Alasan Mengapa Sistem Pendidikan Finlandia Menjadi yang Terbaik di Dunia #HT125 Prestasi dan Kehebatan Indonesia yang Kini Semakin Memudar #HT135 Hal Mengejutkan Ini Akan Terjadi Jika Vladimir Putin Jadi Presiden Indonesia #HT1423 Kejadian Kocak Seandainya Gak Pernah Ada Internet di Muka Bumi #HT155 Senjata Nuklir Paling Mematikan ini Bisa Membuat Bumi Hancur Lebur #HT16Fotografer ini Mengambil Foto-Foto Terlarang dari Korea Utara, Hasilnya.... #HT176 Hal Super Hebat ini Akan Terjadi Jika Korupsi di Indonesia Lenyap Tak Bersisa #HT18Betapa Nggak Indahnya Ketika Agan Punya Pacar Yang Satu Sekolah #HT19Kehebatan Meniru di Negeri China #HT2012 Hari Liburan Ke Korea Utara #HT21Inilah Alasan Kenapa Indonesia Akan Maju dan Kuat di Tahun 2030 #HT22Inilah Hasil Kerja Orang Paling Niat di Muka Bumi #HT23Hal-hal yang Sangat Menarik dan Hanya Ditemukan Saat Kuliah #HT24Gedung Futuristik Ala Star Wars di Belgrade #HT25Ada 2 Macam Orang Di Dunia #HT26Budaya "Nyampah" di Indonesia #HT27Penyebab Cemarnya Profesi "Guru" #HT28Tanggapan Masyarakat Terhadap Tukang Parkir #HT29Gdańsk, Kota Tua yang Nyaris Hancur Selama Perang #HT30Karakter yang Harus Ada Dalam The Justice League Movie #HT31Hal-Hal Lucu Tentang Anak IPA dan IPS yang Pasti Pernah Kita alami #HT32Inilah Proses Bagaimana Film-Film Hollywood Bisa Sampai ke Bioskop Lokal #HT33Dulu dan Sekarang : Seabad Berlalu, China Kini Telah Berubah #HT34Runtuhnya Tembok Berlin dalam Gambar #HT35Jika The Avengers Bareng Super Hero Indonesia #HT36Karakter dalam Anime yang Memiliki Kemampuan Aneh dan Mengerikan #HT37Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri #HT38

Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri

beda gan...krn toh di penjara jg fasilitasnya mewah,,jd cm pindah kamar doank
malu maluin
sepertinya Indonesia emang tempat yang enak buat ditinggali para koruptor
mantap ni gan... calon HT sundul lg
semoga indonesia menjadi lebih "TEGAS" ngadepin koruptor
LLuar negri pada mingkem dan ga sempet gegayaan
disini pake jari gaya rocker, dadah-dadah, dan yang pasti keep smile
Indonesia kan melihara koruptor bray
klo disini malah bangga gan karna bagi mereka mencuri adalah kenikmatan yg luar biasa nikmat...
itu lah gan enak nya jadi koruptor di Indonesia..maka nya para pejabat berlomba untuk korupsi..dihukum paling berapa taun..dah gitu nanti pasti dapat remisi
Jadi big match nya menang siapa nih?

Btw, tumben bukan trit anime bray?
Serem gan hukuman yang di arab sampe di pancung
koruptor dengan bangga berkeliaran!
hukum mati aja mau korupsi sedikit or banyak gan itung2 ngurangin orang di lp secara halus
sungguh sangat memprihatinkan
ane turut prihatin,


yang jelas
Big Match !! Koruptor Indonesia vs Luar Negeri
wkwkwk, kadang koruptor kita suka tersenyum lebar dengan kamera yg menjepret diri mereka..
kocak memang koruptor di sini..

edit : internet lola tadi :v
Karena koruptor indo yang ketangkep udah tau bakalan dapet bekingan kali, jadi ya santai2 aja
Percuma kalo tindakannya gini doang
Maling jambu kurungan 10 taun
Lah ini
Via: Kaskus.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar