Pages


Sabtu, 20 Juni 2015

Mengenal Pemain Hebat dari Belahan Dunia di Captain Tsubasa

Halo gan kali ini ane mau berbagi tentang pemain pemain hebat di captain Tsubasa dari berbagai belahan dunia,ini murni tulisan ane sendiri,jadi gak bakalan repost
Spoiler for Bukti No Repost:



Spoiler for HT bro:

tapi thanks min atau mod hehe


oke kita dah kenal Tsubasa di tv sampai dia smp kan?

Spoiler for Captain Tsubasa:
]


dan juga di anime road to 2002 yang ceritanya agak nyeleneh dari manga aslinya yang berjudul sama

Spoiler for Road to 2002:

Tapi tahukah kalian bahwa manganya masih berlanjut bahkan sampe sekarang?


dan sekarang banyak pemain kelas dunia yang sudah menjadi rival Tsubasa,siapakah mereka,ayo kita lihat

Spoiler for 1.Ricardo Espadas-Miracle Keeper-Mexico:

Kiper hebat dari mexico ini disebut sebut sebagai genius dan keajaiban sering disandingkan dengan Wakabayashi
Dia memiliki dendam dengan orang kaya dan membenci sepakbola.
Berkata sepakbola hanyalah caranya untuk lepas dari kemiskinan sampai dia berhadapan dengan Tsubasa dan menyadari dia benar benar menyukai sepakbola
Debut:World Youth Manga
Club awal:Salah satu klub di liga mexico(tidak diketahui)
Club sekarang:Everton(Premier League)
Di dunia asli didasarkan oleh:Jorge Campos
Posisi:GoalKeeper
Gaya bermain:sebagai Kiper sering sekali melakukan overlap


Spoiler for 2.Karl Heinz Schneider-Young Emperor-Germany:

Kalo yang ini pasti gak asing lagi kan? Disebut sebagai striker terhebat di eropa untuk usianya
Menjadi pemain Pro di usia 15 setelah pergi ke Munchen dari Hamburg
Bisa mencetak gol ke Wakabayashi dari luar kotak penalti 1 kali dari 2 percobaan
dikenal dengan tendangan spesialnya,Fire Shot
Tapi di World Youth dia terlihat melemah saat dibabat habis brazil 5-0 dan juga swedia 5-3
Debut:Original Manga
Club awal:Hamburg SV(Junior)
Club sekarang:Bayern Munchen(BundesLiga)
Di dunia asli didasarkan oleh:Karl Heinz Rummenige
Posisi:Centre Forward
Gaya bermain:Sangat cepat dan bisa menipu lawan dengan gerakan dan pikirannya yang cerdik


Spoiler for 3.Natureza-King of Soccer-Brazil:

Nah ini saingan utamanya Tsubasa di La Liga,bintang Real Madrid,Natureza.
Saat dia debut digambarkan sebagai pemain tanpa batas dan bisa melakukan apa saja
Tetapi dia akhirnya tetap kalah dengan Tsubasa di World Youth,Duel Natureza dan Tsubasa berlanjut di La Liga
Debut:World Youth Manga(Last Chapter)
Club Awal:Real Madrid
Club sekarang:Real Madrid(La Liga)
Di dunia asli didasarkan oleh:tidak ada
Posisi:Game Maker,Forward
Gaya bermain:kurang lebih mirip dengan Tsubasa yang bisa meniru semua teknik lawan,hanya sedikit lebih superior


Spoiler for 4.Bryan Cruyfford-Control Tower-Netherlands:

Captain Belanda U-20 dan U-23,dikenal sebagai salah satu pemain terhebat di posisinya
Dia menghancurkan tangan wakabayashi di pertandingan persahabatan
Tapi kita belum melihat pertandingan yang sebenarnya dari dia karena Semifinal Jepang melawan Belanda di World Youth di Skip begitu saja
Tapi kita bisa lihat sekarang di Manga Rising Sun yang masih berjalan
Debut:Saikyo no Teki,Holland Youth
Club Awal:Ajax Amsterdam(Eredivisie)
Club sekarang:Manchester United(Premier League)
Di dunia asli didasarkan oleh:Johan Cruyff
Posisi:Game Maker,Center Forward
Gaya bermain:belum jelas


Spoiler for 5.Mark Owairan-Prince of Desert-Saudi Arabia:

Kali ini berasal dari asia lho,dia disebut sebagai libero terhebat untuk generasinya,di world youth dia mengalahkan Tsubasa dan misaki sendirian,Menipu Matsuyama dan Misugi 2x meski pada akhirnya tetap kalah telak dengan Jepang 4-1
Debut:World Youth
Club Awal:Tidak diketahui
Club sekarang:Tidak diketahui
Di dunia asli didasarkan oleh:Saeed Al Owairan
Posisi:Libero(Sweeper)
Gaya bermain:menggunakan teknik,heel lift dan dribble yang hebat


Spoiler for 6.Sho Shunko-Dragon of China-China:

Masih dari Asia,pemain China ini dikenal setelah mencederai Inchon Cha saat pertandingan persahabatan antara Borussia MG dan Timnas China
Tendangan spesialnya yang mengerikan dan hanya bisa ditiru oleh Tsubasa dan Natureza bernama Handoo Shu Soku Jin Hou
Tendangan itu membalas tendangan kuat lawan dengan tendangannya yang membuat tendangan jarak jauh
Wakabayashi pun dibobolnya dari luar kotak penalti.
Diapun direkrut munchen setelah world youth dan bersama schneider dan levin menjadi pemain andalan munchen
Debut:World Youth
Club Awal:Tidak diketahui
Club sekarang:Bayern Munchen(BundesLiga)
Di dunia asli didasarkan oleh:tidak ada
Posisi:Midfielder
Gaya bermain:menggunakan kekuatan,tapi tidak sebrutal Hyuga,tekniknya juga hebat


Spoiler for 7.Carlos Santana-Child Of God-Brazil:

Yang ini pasti juga dah pada kenal
Rival Tsubasa di Brazil,awalnya dikenal sebagai soccer cyborg sampai Tsubasa melelehkan hatinya
Dia mencetak hattrick di setiap pertandingan world youth kecuali final
Di final dia terlihat hampir kalah melawan Tsubasa sampai Natureza datang
Di akhir world youth,dia diceritakan bertemu Ibunya dan memaafkan Ibunya karena sudah membuangnya waktu kecil
Dia memutuskan mengikuti Tsubasa ke Spanyol
Debut:World Youth
Club Awal:FC Flamengo(Brazil Liga)
Club sekarang:Valencia CF(La Liga)
Di dunia asli didasarkan oleh:tidak ada
Posisi:Centre Forward
Gaya bermain:sering sekali menggunakan overhead kick,tapi dribblenya tidak bisa diremehkan


Spoiler for 8.Stefan Levin-godfield Of Destruction-Sweden:

Dia membenci sepakbola karena dia memenangkan kejuaraan swedia saat tunangannya kecelekaan.
Dia menggunakan bola untuk menghancurkan segalanya di lapangan dengan Levin Shoot yang menghancurkan tangan wakabayashi
Di pertandingan melawan Jepang dia juga menghancurkan tulang rusuk akai tomeya.
Tapi dia akhirnya sadar dan tidak jadi pensiun lalu bermain untuk Bayern Munchen bersama Schneider dan Shunko
Debut:World Youth
Club Awal:FC Koln(Bundesliga)
Club sekarang:Bayern Munchen(Bundesliga)
Di dunia asli didasarkan oleh:tidak ada
Posisi:Game maker
Gaya bermain:tendangannya menggunakan kekuatan di awal,tapi akhirnya menggunakan teknik dan kecepatan


Spoiler for 9.Cha Inchon-Tiger Of Asia-South Korea:

Bermain sebagai pro di bundesliga diusianya yang muda,sayang sekali dia harus cedera setelah melawan sho shunko di pertandingan persahabatan sebelum kualifikasi world youth yang hanya memungkinkannya bermain di semifinal melawan saudi
Dia terlihat seperti monster tapi belum terlalu diekspos,dia terlihat sudah mementalkan Mark Owairan dan mencetak gol ke saudi disaat genting
Debut:World Youth
Club Awal:tidak diketahui
Club sekarang:Borussia MG(Bundesliga)
Di dunia asli didasarkan oleh:Kemungkinan Cha Bum Kun
Posisi:Centre Forward
Gaya bermain:sama dengan Hyuga,tapi jauh lebih brutal dan tidak menggunakan teknik,hanya kekuatan


Spoiler for 10.Salvatore Gentile-Italy's Nova-Italia:

Disebut sebut sebagai penerus Franco Baressi dari Milan,tetapi dia bermain untuk Juventus
Juga dikenal sebagai Libero terhebat di Eropa untuk usianya
Mempermalukan Aoi Shingo berkali kali
Tetapi di World Youth sangat disayangkan,Cedera karena tendangan Ryoma Hino membuat Itali tidak bisa lolos ke babak berikutnya
Debut:World Youth
Club Awal:Juventus(Serie A)
Club sekarang:Juventus(Serie A)
Di dunia asli didasarkan oleh:kemungkinan besar Claudio Gentile
Posisi:Libero
Gaya bermain:belum terlalu jelas,karena pertarungannya hanyalah potongan dari 1 match


Spoiler for 11.Michael-Lucky Boy-Spain:


Debutnya digambarkan sebagai malaikat,Natureza merasakan kehadirannya sebagai "god of soccer" dalam tanda kutip ya
Melihat pertarungan Tsubasa melawan Natureza,dia ingin kembali bermain bola setelah mengabdikan dirinya sebagai pelayan Tuhan di Gereja.
Setelah dulu mengambil tes masuk barcelona dan tidak ada satu orang pun yang bisa mengambil bola darinya
Di pertandingan debutnya yang tidak ditunjukkan,dia mengalahkan Real Madrid dan membuat Real Madrid kehilangan kesempatan memenangkan Liga
Kemungkinan Besar dia akan menjadi Final boss di Rising Sun setelah membuat spanyol menang atas kamerun dengan telak
Debut:Overseas Fierce Fight en La Liga Manga
Club Awal:Barcelona(hanya test,lulus tapi tidak diambil)
Club sekarang:CD Numancia
Di dunia asli didasarkan oleh:tidak ada
Posisiefensive Midfielder
Gaya bermain:belum jelas,tapi disebut sebagai Angelic Play


Spoiler for Link dan Urutan Manga:

Untuk link manga anda anda bisa baca di
mangahere.co atau manganow.net
untuk yang Bahasa Indonesia ane belum tahu gan dimana
urutannya
Captain Tsubasa Original>World Youth>Road to 2002>Golden 23>Kaigai gekito hen en la liga>Kaigai gekito in calcio>Rising sun



Oiya pada tanya nih,kok pemain dari asli kayak Rivaul(Rivaldo),Davi(Edgar Davids) Fago(figo) gak dimasukin kenapa?

nah pertimbangan ane nih mereka kagak 1 generasi sama Tsubasa
pertimbangan lainnya mereka terlalu mirip kayak karakter di dunia nyatanya gak kayak Schneider sama Rummenige contohnya,jadi gak Fair aja menurut ane hehe

Untuk List Pemain di Dunia Nyata yang dijadikan Karakter di Captain Tsubasa bisa dilihat di Post 4  (www.kaskus.co.id)

Sekian Aja Gan,maaf dimaklumi kurang rapi,masih Newbie, kalau berkenan bisa dikasih dan jangan di
tsubasa ini pilim yang capek nontonnya, sambil dribble sambil ngomong,
liat2 dlu
Spoiler for Pemain Dunia Nyata yang menjadi Tokoh Tsubasa:

cuma list aja gan,ane males ngasih gambarnya
Spoiler for Barcelona Players:

Coach
Erick Van Saal - Louis Van Gaal
GK
Rechard - Richard Dutruel
Valtes- Victor Valdes
DF
Payols - Puyol
MF
Rivaul - Rivaldo
Grandios - Pep Guardiola
Overus - Marc Overmars
Semon - Simao
Luis Enpoli - Luis Enrique
Philippe Cotu - Phillip Cocu
Name Unannounced Yet - Xavi Hernandez
FW
Luikal - Patrick Kluivert
Etaw - Samuel Eto'o
Savishe - Javier Saviola

Spoiler for Juventus:

Juventus
Coach
Carlo Monetti - Carlo Ancelotti
GK
Vaa Ren Fort - Edwin Van Der Sar
DF
Dotor - Igor Tudor
Pesotta - Gianluca Pessotto
MF
Zedane - Zinedine Zidane
Davi - Edgar Davids
Zanbrokki - Gianluca Zambrotta
Tacchinardini - Alessio Tacchinardi
FW
Alessandro Delpi - Alessandro Del Piero
Filippo Inzars - Filippo Inzaghi
Tresaga - David Trezeguet
Komasevitch - Darko Kovacevic

Spoiler for Parma:

Parma
GK
Buhon - Gianluigi Buffon
DF
Thoram - Lilian Thuram
Cannavaru - Fabio Cannavaro

Spoiler for Valencia :

Aimor-Aimar

Spoiler for Real Madrid:

Coach
Del Pasque - Vicente Del Bosque
GK
Callusias - Iker Casillas
DF
Roberto Calorus - Roberto Carlos
Blueno - Fernando Hierro
Ivangel - Ivan Helguera
Olgado - Michel Salgado
MF
Fago - Luis Figo
Gati - Guti
Makelolo - Claude Makelele
FW
Rail - Raul Gonzalez Blanco
Marientos - Fernando Morientes

Spoiler for Nigeria U-22:

Nigeria U-22 Team
J.J.Ochado - Jay Jay Okocha
Babayan - Babayaro
Tanu-Kanu

Spoiler for Others:

Fersio Torres - Fernando Torres
Toledo - Francesco Toldo
Viltor Baya - Vitor Baia
Chilavert - Jose Luis Chilavert
Seayan - David Seaman
Bardes - Fabien Barthez
Kowen - Michael Owen
Shevchen - Andiry Shevchenko
Balistuta - Gabriel Batistuta
Crepos - Hernan Crespo
Romeldo - Ronaldo

yng sneder ngomongnya gini bray kalo lagi ilmu


nonnnn payaaaaaa


becekeppp
Waw . Film kuno nih . Bagus film nya tapi kebanyakan ngobrol waktu mau nendang .
Quote:Original Posted By kadingaren
Waw . Film kuno nih . Bagus film nya tapi kebanyakan ngobrol waktu mau nendang .


Di manga cuma nyebut nama tendangannya aja gan jadi lebih enak

ha ha dulu ngikutin sampe yang ke piala dunia

btw skr ga ngikutin lagi sampe mana yah
kipernya itali n jerman gak dimasukin?
gino hernandez sama dieter muller

dari prancis jg ada yg namanya napoleon kan
Quote:Original Posted By tokomapan
ha ha dulu ngikutin sampe yang ke piala dunia

btw skr ga ngikutin lagi sampe mana yah


Belum ada gan piala dunia adanya piala dunia u-16 sama u-20. Piala dunia nanti arc terakhirnya
Sekarang sampai summer olympic....nanti champion league terus baru piala dunia

gue gak nonton
anime Tsubasa itu penipu bro
gak patut dicontoh
Quote:Original Posted By mugenreppa


Belum ada gan piala dunia adanya piala dunia u-16 sama u-20. Piala dunia nanti arc terakhirnya
Sekarang sampai summer olympic....nanti champion league terus baru piala dunia


wah ngikutin banget yah ente

btw ada link dongload ga gan>?

ane mo liat yang baru2nya
Quote:Original Posted By fanzen
kipernya itali n jerman gak dimasukin?
gino hernandez sama dieter muller


Gino dah gak terlalu nampak skillnya habis lawan uruguay...di inter meskj menonjol juga gak sehebat dulu

Muller gak tau dah dicederai levin terus levin terus kebobolan 5x..padahal dulu super hebat

Meski mereka hebat pemain2 diatas lebih masuk kriteria hehe

Quote:Original Posted By tokomapan

wah ngikutin banget yah ente

btw ada link dongload ga gan>?

ane mo liat yang baru2nya


Cari aja di mangahere atau mangafox gan...untuk anime belum ada

pas udah dibrazil ane ga pernah nonto tsubatsa lagi gan
Ane dlu nnton gan, skrg ga lagi
..
Nice infoh

santana sih mantep juga loh
ini film yang klo salto bisa tahan ampe 2 episode itu yak
ichizaki gan
Via: Kaskus.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar