Proud to be part of
Welcome to
Holla Gans..I'm Back Lama ga ketemu ma Trid kota-kota dari ane . Oke, langsung ajah, ane kali ini mau share tentang sistem transportasi berupa busway (jalan bus-bukan trans jakarta lho ) yang berupa rel.
Loh, bis kok di rel sih?.
Iyah, bener banget, ane mau bahas bis yang jalannya di rel gan . Yuk mari kita simak
Guided Bus merupakan transportasi umum dengan perpaduan antara bus dengan sistem kereta api gan, jadi moda transportasinya berupa bus, namun berjalan di jalan khusus yang bentuknya menyerupai rel kereta api. Guided bus merupakan bentuk transportasi yang lebih cepat dari bus reguler karena memiliki jalan tersendiri dan tidak harus berbagi jalan raya. Selain itu, bus ini juga lebih murah dari sistem kereta. Hebatnya lagi, sistem bis ini dapat dijalankan tanpa sopir, dan bisa dijalankan manual apabila berada di jalan umum. Keren kan gan..
Quote:
Guided bus pertama kali dikembangkan tahun 1984 di Birmingham Inggris dengan panjang track 600 m, namun hanya beroperasi hingga tahun 1987. Saat ini setidaknya ada 7 guided busway di Inggris. Guided busway di Cambridge yang dibuka pada tahun 2011 merupakan jalur terpanjang di dunia yaitu sekitar 25 km.
Quote:
Cambridgeshire Guided Busway di St Ives
Quote:
Cambridgeshire Guided Busway mendekati Fen Drayton Lakes di hari pertama beroperasi pada 7 Augustus 2011
Quote:
Sebuah bis berhenti di Science Park, Cambridge Guided Busway
Quote:
Penampakan rel di jalur Cambridge Guided Busway 2 tahun sebelum bus ini di launching
Quote:
Detail gambar ban pemandu di London Guided Busway
Quote:
Bus ini bisa jalan meski tanpa disetir gan, nih sopirnya meragain handsfree driving
Bus dilengkapi dengan roda khusus yang didesain dapat berjalan pada pembatasan vertikal pendek yang ada kedua sisi rel sehingga bis tetap berpusat di trek meski tidak dikemudikan. Meski banyak berada di Inggris namun jenis transportasi ini mulai banyak dikembangkan diluar Inggris misal di Jepang (Yutorito Line, Nagoya), Australia (O-Bahn Busway, Adelaide), dan di Essen, Jerman.
Quote:
O Bahn Guided Busway Adelaide
Quote:
Detail gambar ban pemandu di O Bahn Guided Busway Adelaide
Quote:
Penampakan rel O Bahn Guided Busway Adelaide
Quote:
Bus O Bahn Guided Busway Adelaide menuju halte nih gan
Quote:
Yutorīto Line biasa juga disebut Guideway Bus Shidami Line
Quote:
Yutorīto Line
Quote:
Ozone station untuk naik bis Yutorīto Line
Quote:
Essen (German) Guided Busway
Quote:
Essen Guided Busway
Selain pakai kerb, guided busway juga ada yang menggunakan sensor optik lho gan. Siemens Transportasi Sistem mengembangkan sistem panduan optik di mana kamera diletakan di bagian depan kendaraan mampu men-scan cat di tanah sebagai jalur referensi. Sinyal yang diperoleh oleh kamera dikirim ke komputer onboard, untuk mengarahkan kendaraan pada jalan yang ditunjuk. Sistem dimiliki oleh Rouen, Prancis, sejak tahun 2001 dan di Castellon, Spanyol, sejak Juni 2008.
Quote:
Rouen (Prancis) Optical guided busway
Quote:
Rouen (Prancis) Optical guided busway
Quote:
Castellon (Spanyol) Optical guided busway
Quote:
Castellon (Spanyol) Optical guided busway
Selain itu, ada juga magnetic guided busway, di Eindhoven, Belanda, ada dua rute bus dengan magnet tertanam di bawah aspal. Bus khusus dilengkapi dengan sensor magnetik menjalankan lebih rute-rute ini dan secara otomatis dikendalikan oleh sebuah sinyal komputer onboard.
Quote:
Eindhoven (Belanda) Magnetic guided busway
Quote:
Eindhoven (Belanda) Magnetic guided busway
Hmmmm...keren bener sistem bus nya yah gan, bisa dibilang tanpa sopir pun bisa jalan karena dikendalikan oleh sistem. Bus-bus ini jalan dilintasan yang diperuntukan khusus untuk mereka, sehingga menjadikannya lebih efektif dan cepat.
Jangan Lupa Rate 5, Komeng, dan Cendol gan.
Sekian dari Ane gan, Semoga Bermanfaat
Welcome to
Holla Gans..I'm Back Lama ga ketemu ma Trid kota-kota dari ane . Oke, langsung ajah, ane kali ini mau share tentang sistem transportasi berupa busway (jalan bus-bukan trans jakarta lho ) yang berupa rel.
Loh, bis kok di rel sih?.
Iyah, bener banget, ane mau bahas bis yang jalannya di rel gan . Yuk mari kita simak
Guided Bus merupakan transportasi umum dengan perpaduan antara bus dengan sistem kereta api gan, jadi moda transportasinya berupa bus, namun berjalan di jalan khusus yang bentuknya menyerupai rel kereta api. Guided bus merupakan bentuk transportasi yang lebih cepat dari bus reguler karena memiliki jalan tersendiri dan tidak harus berbagi jalan raya. Selain itu, bus ini juga lebih murah dari sistem kereta. Hebatnya lagi, sistem bis ini dapat dijalankan tanpa sopir, dan bisa dijalankan manual apabila berada di jalan umum. Keren kan gan..
Quote:
Guided bus pertama kali dikembangkan tahun 1984 di Birmingham Inggris dengan panjang track 600 m, namun hanya beroperasi hingga tahun 1987. Saat ini setidaknya ada 7 guided busway di Inggris. Guided busway di Cambridge yang dibuka pada tahun 2011 merupakan jalur terpanjang di dunia yaitu sekitar 25 km.
Spoiler for kerbs guided busway:
Quote:
Cambridgeshire Guided Busway di St Ives
Quote:
Cambridgeshire Guided Busway mendekati Fen Drayton Lakes di hari pertama beroperasi pada 7 Augustus 2011
Quote:
Sebuah bis berhenti di Science Park, Cambridge Guided Busway
Quote:
Penampakan rel di jalur Cambridge Guided Busway 2 tahun sebelum bus ini di launching
Quote:
Detail gambar ban pemandu di London Guided Busway
Quote:
Bus ini bisa jalan meski tanpa disetir gan, nih sopirnya meragain handsfree driving
Bus dilengkapi dengan roda khusus yang didesain dapat berjalan pada pembatasan vertikal pendek yang ada kedua sisi rel sehingga bis tetap berpusat di trek meski tidak dikemudikan. Meski banyak berada di Inggris namun jenis transportasi ini mulai banyak dikembangkan diluar Inggris misal di Jepang (Yutorito Line, Nagoya), Australia (O-Bahn Busway, Adelaide), dan di Essen, Jerman.
Spoiler for O-Bahn guided Busway Adelaide:
Quote:
O Bahn Guided Busway Adelaide
Quote:
Detail gambar ban pemandu di O Bahn Guided Busway Adelaide
Quote:
Penampakan rel O Bahn Guided Busway Adelaide
Quote:
Bus O Bahn Guided Busway Adelaide menuju halte nih gan
Spoiler for Yutorīto Line, Nagoya:
Quote:
Yutorīto Line biasa juga disebut Guideway Bus Shidami Line
Quote:
Yutorīto Line
Quote:
Ozone station untuk naik bis Yutorīto Line
Spoiler for Essen Guided Busway:
Quote:
Essen (German) Guided Busway
Quote:
Essen Guided Busway
Selain pakai kerb, guided busway juga ada yang menggunakan sensor optik lho gan. Siemens Transportasi Sistem mengembangkan sistem panduan optik di mana kamera diletakan di bagian depan kendaraan mampu men-scan cat di tanah sebagai jalur referensi. Sinyal yang diperoleh oleh kamera dikirim ke komputer onboard, untuk mengarahkan kendaraan pada jalan yang ditunjuk. Sistem dimiliki oleh Rouen, Prancis, sejak tahun 2001 dan di Castellon, Spanyol, sejak Juni 2008.
Spoiler for Optical guided busway:
Quote:
Rouen (Prancis) Optical guided busway
Quote:
Rouen (Prancis) Optical guided busway
Quote:
Castellon (Spanyol) Optical guided busway
Quote:
Castellon (Spanyol) Optical guided busway
Selain itu, ada juga magnetic guided busway, di Eindhoven, Belanda, ada dua rute bus dengan magnet tertanam di bawah aspal. Bus khusus dilengkapi dengan sensor magnetik menjalankan lebih rute-rute ini dan secara otomatis dikendalikan oleh sebuah sinyal komputer onboard.
Spoiler for Magnetic guided busway:
Quote:
Eindhoven (Belanda) Magnetic guided busway
Quote:
Eindhoven (Belanda) Magnetic guided busway
Hmmmm...keren bener sistem bus nya yah gan, bisa dibilang tanpa sopir pun bisa jalan karena dikendalikan oleh sistem. Bus-bus ini jalan dilintasan yang diperuntukan khusus untuk mereka, sehingga menjadikannya lebih efektif dan cepat.
Spoiler for Sumuuur:
Jangan Lupa Rate 5, Komeng, dan Cendol gan.
Sekian dari Ane gan, Semoga Bermanfaat
Celoteh TS..
Banyak nih yang berharap di Indonesia bisa diterapkan sistem ini, sangat bagus memang, tapi cukup jauh untuk bisa mencapainya, karena:
1. Infrastruktur jalan di Indo masih jauh dari kata mantap, banyak yang harus dibenahi untuk bisa mencapai sistem ini.
2. Keterbatasan lahan menjadi masalah utama pembangunan, lahan yang diperlukan cukup luas, sedangkan ketersediaannya sangat terbatas.
3. Banyaknya mobil di indo menjadi masalah tersendiri karena membutuhkan space jalan yang cukup lebar.
4. Keterbatasan biaya. Tentu saja sistem ini membutuhkan biaya yang besar, kayaknya alokasi dana disini belum mampu untuk membangun sistem ini.
5. Budaya masyarakat yang belum sepenuhnya mau menggunakan angkutan umum.
Ini cuma celoteh dari TS gan.
Ane juga berharap sistem keren ini jisa diadopsi di indo
Nb: silakan masukan pandangan agan, komentar terbaik akan ane pajang di pejwan..
Banyak nih yang berharap di Indonesia bisa diterapkan sistem ini, sangat bagus memang, tapi cukup jauh untuk bisa mencapainya, karena:
1. Infrastruktur jalan di Indo masih jauh dari kata mantap, banyak yang harus dibenahi untuk bisa mencapai sistem ini.
2. Keterbatasan lahan menjadi masalah utama pembangunan, lahan yang diperlukan cukup luas, sedangkan ketersediaannya sangat terbatas.
3. Banyaknya mobil di indo menjadi masalah tersendiri karena membutuhkan space jalan yang cukup lebar.
4. Keterbatasan biaya. Tentu saja sistem ini membutuhkan biaya yang besar, kayaknya alokasi dana disini belum mampu untuk membangun sistem ini.
5. Budaya masyarakat yang belum sepenuhnya mau menggunakan angkutan umum.
Ini cuma celoteh dari TS gan.
Ane juga berharap sistem keren ini jisa diadopsi di indo
Nb: silakan masukan pandangan agan, komentar terbaik akan ane pajang di pejwan..
ngeri gan
keren banget gan...kira2 kapan ya di Indonesia ada bus seperti itu ?
Ini bus asli keren banget gan inovatif
Di Indonesia kapan ya ada yang ginian
Di Indonesia kapan ya ada yang ginian
bus yg aneh
keren nih
kaya tamiya yak gan
Kapan ya di negeri ini ada yang begituan
Quote:Original Posted By Bhoren ►
menyeramkan.
tapi keren kek ane.
gagal pertamax
Quote:Original Posted By Kozaky ►
ngeri gan
Quote:Original Posted By brandy007 ►
keren banget gan...kira2 kapan ya di Indonesia ada bus seperti itu ?
hmmm..udah mirip transjakarta sih gan..cuma ini lebih matang konsepnya
Quote:Original Posted By hanin.dio ►
Ini bus asli keren banget gan inovatif
Di Indonesia kapan ya ada yang ginian
menyeramkan.
tapi keren kek ane.
gagal pertamax
Quote:Original Posted By Kozaky ►
ngeri gan
Quote:Original Posted By brandy007 ►
keren banget gan...kira2 kapan ya di Indonesia ada bus seperti itu ?
hmmm..udah mirip transjakarta sih gan..cuma ini lebih matang konsepnya
Quote:Original Posted By hanin.dio ►
Ini bus asli keren banget gan inovatif
Di Indonesia kapan ya ada yang ginian
wah bagus nih, kek tamiya ada rollernya disamping.
semoga bisa diaplikasikan di indonesia
semoga bisa diaplikasikan di indonesia
Quote:Original Posted By runarazenviq ►
hmmm..udah mirip transjakarta sih gan..cuma ini lebih matang konsepnya
iya gan sama2 punya jalur khusus, cek kulkas gan semoga bisa HT...
hmmm..udah mirip transjakarta sih gan..cuma ini lebih matang konsepnya
iya gan sama2 punya jalur khusus, cek kulkas gan semoga bisa HT...
Bagus ini....
Harus ada ini di setiap kota di Indonesia...
tapi jalurnya apa ntar ga dipake ama motor juga?
Harus ada ini di setiap kota di Indonesia...
tapi jalurnya apa ntar ga dipake ama motor juga?
Quote:Original Posted By funk ►
wah bagus nih, kek tamiya ada rollernya disamping.
semoga bisa diaplikasikan di indonesia
iya gan dikasih balapan
wah bagus nih, kek tamiya ada rollernya disamping.
semoga bisa diaplikasikan di indonesia
iya gan dikasih balapan
Quote:Original Posted By funk ►
wah bagus nih, kek tamiya ada rollernya disamping.
semoga bisa diaplikasikan di indonesia
om funk..post ane yang keduax bisa dibikin jadi pertamax tak?
aamiin..semoga bisa di indo,
Quote:Original Posted By j.cowii ►
Bagus ini....
Harus ada ini di setiap kota di Indonesia...
tapi jalurnya apa ntar ga dipake ama motor juga?
kalo tiap kota ada mungkin bisa mengurangi kemacetan gan
makasih nya, cek kulkas juga gan
wah bagus nih, kek tamiya ada rollernya disamping.
semoga bisa diaplikasikan di indonesia
om funk..post ane yang keduax bisa dibikin jadi pertamax tak?
aamiin..semoga bisa di indo,
Quote:Original Posted By j.cowii ►
Bagus ini....
Harus ada ini di setiap kota di Indonesia...
tapi jalurnya apa ntar ga dipake ama motor juga?
kalo tiap kota ada mungkin bisa mengurangi kemacetan gan
makasih nya, cek kulkas juga gan
Quote:Original Posted By j.cowii ►
Bagus ini....
Harus ada ini di setiap kota di Indonesia...
tapi jalurnya apa ntar ga dipake ama motor juga?
pak jcowii apakah agan ini perpaduan antara donat dan nintendo wii ?
Bagus ini....
Harus ada ini di setiap kota di Indonesia...
tapi jalurnya apa ntar ga dipake ama motor juga?
pak jcowii apakah agan ini perpaduan antara donat dan nintendo wii ?
dijamin aman ne gan
Wanjir keren amat
Kalo di indo dibikin jalanya kayak rel gitu pasti ga bakalan deh jalurnya diserobot yak, lebih efektif jadinya
Kalo adaa diindonesia gak nyampe 3 tahun, rusak tu linntasan
Via: Kaskus.co.id
Tidak ada komentar:
Posting Komentar