Pages


Kamis, 29 Oktober 2015

ALASAN KENAPA ARSENAL BISA DISEBUT JADI PENANTANG SERIUS LIGA INGGRIS TAHUN INI




Spoiler for Cek Repost:




Arsenal adalah salah satu tim besar liga inggris yang mempunyai sejarah bagus diliga inggris. Namun beberapa tahun ke belakang, Arsenal seperti sulit menemukan peforma terbaik di liga inggris sehingga mengalami puasa gelar selama hampir 9 tahun yg membuat para pendukungnya geram. Tapi, berbeda dengan 3 musim terakhir, ARSENAL seperti menemukan harapan baru dengan menjuarai 2 piala FA 2 tahun berturut turut sehingga membuat fans nya kembali bergelora. Dan kali ini ane mau membeberkan fakta kenapa ARSENAL BISA DISEBUT JADI PENANTANG SERIUS LIGA INGGRIS TAHUN INI. So, Check this one out :

Spoiler for 1:
ARSENE WENGER YANG BERANI MENGUBAH FORMASI DARI BIASANYA
Seperti di ketahui, Arsene Wnger merupakan orang yg selalu bermain menyerang, dan selalu mementingkan positioning ball ketika berhadapan dengan tim-tim manapun. mungkin sangat indah dilihat, namun disini banyak sekali celah yg bisa di ekploitasi lawan, terlebih posisi bek tengah yang di huni oleh Per Mertesacker yang tidak memiliki speed bagus sehingga selalu kerepotan ketika serangan balik. Namun musim ini berbeda, Arsene Wenger seperti mengintruksikan pemain nya untuk lebih bersabar dan mencari celah di serangan balik. Dan benar saja, hal itu positif, terlebih saat menghadapi Bayern Muenchen di liga CHAMPION. Arsenal kalah positioning ball 30-70, dan kala menjamu Mancheser United, Arsenal pun kalah positioning ball, namun sangat efektif dalam penyelesaian akhir


Spoiler for 2:

Gelandang Arsenal yang kembali konsisten
Tak di perlu di tanyakan betapa bagusnya gelandang gelandang ARSENAL yg di racik oleh Arsene Wenger selama di ARSENAL. Banyak nama besar seperti, Mesut Ozil, Aaron Ramsey, Santi Cazorla, dll. Gelandang Arsenal semakin padu dalam membangun serangan selama pertandingan secara konsisten. Aliran bola yang semakin baik semakin memanjakan penyerang penyerang ARSENAL sehingga memberikan kemenangan-kemenangan di Liga Premier Inggris


Spoiler for 3:

LINI PERTAHANAN YANG KEMBALI KOKOH
Ini bagian krusial dari ARSENAL musim ini. Pertahan ARSENAL seakan kembali hidup setelah mendatangkan kiper dari rival mereka CHELSEA, yaitu petr cech. Cech seakan membuktikan kalau Jose Mourinho salah membangku cadangkan dia, dan terbukti, CHELSEA merosot penampilan nya karna Tibaout Courtois cedera dan kiper cadangan mereka bermain jauh di bawah kiper utama, dan Cech bermain gemilang dengan penyelamatan penyelamatan nya musim ini di bawah mistar ARSENAL. Koscielny, Mertesacker bermain sangat kompak. Jangan lupakan Gabriel paulista yang menwan, Hector Bellerin yang sangat cepat dan Francis Coquelin yg mengingatkan pendukung ARSENAL akan sosok Patrick Vieira yg selama ini di cari-cari setelah kepindahan nya.


Spoiler for 4:

BARISAN PENYERANG ARSENAL YANG SEMAKIN MEYAKINKAN
Musim ini ARSENAL memang tidak membeli pemain di bursa pemain januari, di pertandingan awal pun ARSENAL terlihat terseok seok mengawali musim 2015/2016 dengan kekalahan-dan hasil imbang. Namun perlahan tapi pasti, ARSENAL menunjukan bahwa mereka memang patut di takuti. Alexis Sanchez dan Theo Walcott seakan ingin membungkam kritikan awal musim dengan goal goal yang mereka ciptakan. Begitu pun dengan Giroud, dia membuktikan dengan goal goal penting yang ia ciptakan akhir akhir ini.


Spoiler for 5:

KEPERCAYAAN DIRI SETELAH MEMENANGI 2 GELAR YANG SAMA 2 MUSIM BERTURUT-TURUT
9 tahun bukanlah waktu yang sedikit untuk berpuasa gelar bagi tim yang memiliki history seperti ARSENAL. Cacian berdatangan dari pendukung tim lain bahkan dari pendukung ARSENAL sendiri. Ini menyebabkan mental pemain sangat berkurang, di tambah jam terbang pemain-pemain muda yang minim. lalu, penantian panjang pun terbayar setalah Arsenal memenangi PIALA FA dan Comunity Shield 2 tahun berturut-turut. Ini pula yang membangkitkan semangat permain Arsenal untuk mencapai lebih, yaitu menjuari Liga Premier Inggris. Dan terbukti, musim ini Arsenal seakan bermain dengan semangat baru yang mana membuat para fans nya bergairah kembali mendukung secara penuh ARSENAL menjuarai Liga Premier Inggris


Spoiler for 6:

INKONSISTENSI TIM TIM RIVAL
Faktor ini pun merupakan faktor krusial di balik adanya Arsenal di papan atas klasemen Liga Premier Inggris. Chelsea yang performa nya menurun drastis di musim lalu, Manchester United yang (((MASIH))) saja beralasan transisi kepelatihan, Liverpool yang tetap seperti itu walau membeli pemain mahal dan pergantian pelatih bagus seperti Jurgen Klopp, dan menyisakan Manchester City sebagai tim yang baik sampai saat ini. Btw, sepertinya tidak perlu membicarakan tim Tottenham Hotsp*rs karna tetap sama dari musim ke musim


Spoiler for 7:

JERSEY AWAY EMAS
Mungkin ini tidak ada saut paut nya dengan perebutan gelar juara musim ini. Namun jersey ini mengingatkan para pendukung ARSENAL kala meraih trofi di musim 2001/2002. Kala itu ARSENAL bersaing sengit dengan Manchester United untuk memperebutkan gelar juara musim tersebut di staium Old Trafford. Namun berakhir bahagia bagi fans ARSENAL karna kala itu Sylvain Wiltord mencetak goal untuk memastikan gelar juara musim 2001/2002 di kandang Manchester United. dan terciptalah chants yg diciptakan fans ARSENAL : "WE WON THE LEAGUE, WE WON THE LEAGUE, WE WON THE LEAGUE AT OLD TRAFFORD, WE WON THE LEAGUE, AT MANCHESTER, WE WON THE LEAGUE AT MANCHESTER". apakah sejarah akan kembali terulang karna Jersey terbaru ARSENAL ini ? kita lihat di akhir musim



Dan seperti itulah analisa ane sebagai penganalisa amatir Liga Premier Inggris. memang tidak di pungkiri ARSENAL konsisten di musim ini di Liga Premier Inggris, dan tidak menutup pula tim tim lain akan berbenah dan membuat permainan dan persaingan perebutan Tittle Liga Premier Inggris musim ini semakin menarik. SALAM OLAHRAGA

Spoiler for bonus:
KALO BOLEH BAGI CENDOL NYA GAN, ANE AUS BANGET

Spoiler for SUMUR:
pemikiran dan analisa ane sendiri
karna ada piter cek yang jaga gawang
Quote:Original Posted By approve.cc
karna ada piter cek yang jaga gawang

betul gan
mantan nh arsenal...
nunggu permaenan cantiknya ajah..

tadi malem baru aja dipermalukan klub divisi championship.
Quote:Original Posted By biango
mantan nh arsenal...
nunggu permaenan cantiknya ajah..


yoi gan, makin padu
Quote:Original Posted By tthn
tadi malem baru aja dipermalukan klub divisi championship.


iya han, lawak banget. tp kan ane ngomongin di premier league nya hehe
tapi sayangnya masalah arsenal cuma satu yaitu badai cedera yang selalu menghampiri gan.....

ane sebagai fans arsenal juga menyayangkan, disaat tim lagi on fire eh....... malah kena badai cedera lagi

#VCC gan.......
Mkin bgs permainan arsenal, mngkn bsa jd juara taun ini
Quote:Original Posted By si.dolan
tapi sayangnya masalah arsenal cuma satu yaitu badai cedera yang selalu menghampiri gan.....

ane sebagai fans arsenal juga menyayangkan, disaat tim lagi on fire eh....... malah kena badai cedera lagi

#VCC gan.......

yoi gan badai cidera, mulai lagi gan. semalem walcott sama ox nyusul ramsey ke ruang perawatan
Quote:Original Posted By lokerboy
Mkin bgs permainan arsenal, mngkn bsa jd juara taun ini


semoga, gan
tapi gan
Badai (musiman) mulai kembali
setelah Ramsey cedera Hamstring
Ox-Cambo menyusul cedera Hamstring juga
di tambah Theo yang belum jelas lama atau tidak

Lini tengah jadi bolong, tinggal Mesut sama sanchez-
mana rosicky dan Wilkshere belum sembuh

Quote:Original Posted By onxafn
tapi gan
Badai (musiman) mulai kembali
setelah Ramsey cedera Hamstring
Ox-Cambo menyusul cedera Hamstring juga
di tambah Theo yang belum jelas lama atau tidak

Lini tengah jadi bolong, tinggal Mesut sama sanchez-
mana rosicky dan Wilkshere belum sembuh



iya gan, sisa pemain muda nih. paling cazorla, ozil, coquelin yg senior. wenger aja bilang "pemain muda belom siap tampil, semuanya" menyusul kekalahan 3-0 dari shefield wednesday
Salut buat arsenal
Quote:Original Posted By ibeyquenaa
Salut buat arsenal


tks gan #VCC
Quote:Original Posted By restaa


iya gan, sisa pemain muda nih. paling cazorla, ozil, coquelin yg senior. wenger aja bilang "pemain muda belom siap tampil, semuanya" menyusul kekalahan 3-0 dari shefield wednesday


Couq sebenernya masih status pemain Muda (baru moncer musim lalu- after winter) bareng sama Bellerin, semoga az bisa terus konsisten
sambil nunggu bang osik sembuh,
mungkin bisa agak paksa si Campbell maen agak ke sayap (gantiin ramsey/ox/walkot)....
mana pemain mudanya masih belum bisa di andalkan semua, berharap lahir seperti Bellerin lagi
ayo sanchez hattrick biar poin fpl ane tinggi
bener gan, arsenal lg potensial ni
emang lagi bagus nih arsenal



makasih
palingan juga finish di rank 4
Via: Kaskus.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar