Quote:
Terima kasih untuk semua yang telah mensupport thread sederhana ini.
Saya tidak tahu harus memulai thread ini darimana? Tapi saya akan coba memulainya dari kalimat ini "Menjadi manusia Indonesia yang nasionalis itu harus, tapi berlebihan dalam membanggakan sesuatu yang belum tentu mewakili Indonesia itu menyedihkan". Di beberapa media kita sering mendengar hal hal yang membanggakan tentang Indonesia, sebut saja misalnya tentang batik yang mendunia, atau tentang TNI (Kopassus) yang menjadi salah satu pasukan terkuat nomor sekian di dunia.
Tapi benarkah hanya sampai disana saja? Tidak! Kita terkadang sering kebablasan dalam mengapresiasi, cenderung mendewa dewakan, mensanjung sanjung sesuatu atau seseorang hanya karena berbau Indonesia, yang sesungguhnya tidaklah terlalu mewakili Indonesia. Bahkan mungkin sama sekali tidak ada kaitannya dengan Indonesia, apalagi rasa cinta pada tanah air.
Seperti yang terjadi pada hal hal berikut ini :
Quote:
Quote:Sekali lagi, bermimpi itu boleh....Berambisi untuk menjadi yang terbaik itu sangat manusiawi. Tapi semua harus rasional, terukur dan fokus seraya bekerja secara professional. Dan kita selaku pendukung, penggemar, dan penikmat, seyogyanya bersikap secara wajar dan biasa saja. Tak perlu sesumbar atau berlebihan dalam memuji, dan menilai mereka atau siapapun.....Berhentilah menjadi manusia Amprotubi!
Sebab ketika semuanya gagal maka bukan lagi prosesnya yang dinilai, melainkan hasil akhirnya.....Begitulah pada umumnya cara pandang kebanyakan orang Indonesia (terutama para alay)......Demikian.
Maaf jika ada kata yang salah hingga khilaf bertutur kata. Terima kasih telah membaca thread ini semoga bermanfaat................
Terima kasih untuk semua yang telah mensupport thread sederhana ini.
Saya tidak tahu harus memulai thread ini darimana? Tapi saya akan coba memulainya dari kalimat ini "Menjadi manusia Indonesia yang nasionalis itu harus, tapi berlebihan dalam membanggakan sesuatu yang belum tentu mewakili Indonesia itu menyedihkan". Di beberapa media kita sering mendengar hal hal yang membanggakan tentang Indonesia, sebut saja misalnya tentang batik yang mendunia, atau tentang TNI (Kopassus) yang menjadi salah satu pasukan terkuat nomor sekian di dunia.
Tapi benarkah hanya sampai disana saja? Tidak! Kita terkadang sering kebablasan dalam mengapresiasi, cenderung mendewa dewakan, mensanjung sanjung sesuatu atau seseorang hanya karena berbau Indonesia, yang sesungguhnya tidaklah terlalu mewakili Indonesia. Bahkan mungkin sama sekali tidak ada kaitannya dengan Indonesia, apalagi rasa cinta pada tanah air.
Seperti yang terjadi pada hal hal berikut ini :
Quote:
Spoiler for :
Go Internasional atau Menjadi Pecundang?
Karena mereka menjadi artis penyanyi go internasional......Benarkah demikian? Mungkin iya hanya karena mereka membuat rekaman dan bernyanyi 1 atau 2 lagu di atas panggung kecil di Amerika, lalu kita atau penggemarnya secara berlebihan menggembor gemborkan bahwa mereka seolah olah telah menjadi artis internasional yang kedudukannya setara dengan Madonna atau Mariah Carey.
Semua memang butuh proses, tapi bukan proses yang tadinya sangat wajar lalu berubah menjadi norak, lebay, dan "kampungan". Semata hanya agar dibilang "GUE AMERIKA BANGET".
Dibanyak media diberitakan bahwa si ini dan si itu telah sukses menjadi artis internasional dengan embel embel seakan membawa nama besar Indonesia ke kancah dunia hanya karena menempelkan secarik batik. Tapi celakanya di sana mereka bukan siapa siapa.....Lagu dan albumnya jeblok alias tidak laku dan tidak ada yang mengenal mereka disana. Dan seperti biasa pada akhirnya akan tenggelam begitu saja dengan sangat biasa saja. lalu terlupakan...................
Kenapa tak diam diam saja lalu tiba tiba muncul menjadi superstar dunia?
Karena mereka menjadi artis penyanyi go internasional......Benarkah demikian? Mungkin iya hanya karena mereka membuat rekaman dan bernyanyi 1 atau 2 lagu di atas panggung kecil di Amerika, lalu kita atau penggemarnya secara berlebihan menggembor gemborkan bahwa mereka seolah olah telah menjadi artis internasional yang kedudukannya setara dengan Madonna atau Mariah Carey.
Semua memang butuh proses, tapi bukan proses yang tadinya sangat wajar lalu berubah menjadi norak, lebay, dan "kampungan". Semata hanya agar dibilang "GUE AMERIKA BANGET".
Dibanyak media diberitakan bahwa si ini dan si itu telah sukses menjadi artis internasional dengan embel embel seakan membawa nama besar Indonesia ke kancah dunia hanya karena menempelkan secarik batik. Tapi celakanya di sana mereka bukan siapa siapa.....Lagu dan albumnya jeblok alias tidak laku dan tidak ada yang mengenal mereka disana. Dan seperti biasa pada akhirnya akan tenggelam begitu saja dengan sangat biasa saja. lalu terlupakan...................
Kenapa tak diam diam saja lalu tiba tiba muncul menjadi superstar dunia?
Spoiler for :
Bermimpi itu Boleh Tapi........
Di Indonesia mereka pernah menjadi superstar......Dimana ketika ribuan penonton mengantri di loket loket bioskop di seluruh Indonesia untuk menyaksikan film mereka. Aksi laganya yang natural dengan sentuhan pencak silatnya yang sangat Indonesia membuat kita begitu bangga. Sampai disini semua adalah fakta bahwa mereka adalah aktor aktor terbaik yang sukses. Sampai kemudian muncul pemberitaan bahwa salah satu atau beberapa pemainnya akan go internasional untuk membintangi film film Hollywood berkelas.
Belum apa apa semua sudah heboh....Media sosial bergemuruh riuh rendah tak tentu arah. Mereka akan menjadi aktor besar di Hollywood atau Asia, untuk menjadi peran utama di film ini dan itu, katanya.....Selalu masih katanya.
Tetapi akhirnya.....Sama saja mereka tidak menjadi apa apa, kecuali hanya sekedar nongol di beberapa adegan film absurd yang terlihat biasa saja.
"Berhentilah memuja muja membabi buta untuk sesuatu yang belum pasti....Sebab ketika mimpimu melambung tinggi dan tidak menjadi kenyataan maka sakitnya akan perih"
Di Indonesia mereka pernah menjadi superstar......Dimana ketika ribuan penonton mengantri di loket loket bioskop di seluruh Indonesia untuk menyaksikan film mereka. Aksi laganya yang natural dengan sentuhan pencak silatnya yang sangat Indonesia membuat kita begitu bangga. Sampai disini semua adalah fakta bahwa mereka adalah aktor aktor terbaik yang sukses. Sampai kemudian muncul pemberitaan bahwa salah satu atau beberapa pemainnya akan go internasional untuk membintangi film film Hollywood berkelas.
Belum apa apa semua sudah heboh....Media sosial bergemuruh riuh rendah tak tentu arah. Mereka akan menjadi aktor besar di Hollywood atau Asia, untuk menjadi peran utama di film ini dan itu, katanya.....Selalu masih katanya.
Tetapi akhirnya.....Sama saja mereka tidak menjadi apa apa, kecuali hanya sekedar nongol di beberapa adegan film absurd yang terlihat biasa saja.
"Berhentilah memuja muja membabi buta untuk sesuatu yang belum pasti....Sebab ketika mimpimu melambung tinggi dan tidak menjadi kenyataan maka sakitnya akan perih"
Spoiler for :
Bola Boleh Sama Bundar Tapi Kemampuan?
Lagi lagi....Belum apa apa kita sudah heboh dengan berita tentang pemain sepakbola Indonesia yang katanya akan bermain di klub ini dan itu di luar negeri. Di berita berita, di forum forum, hingga poskamling semua berbicara, mensanjung sanjung hingga memuja muja bak pemain bintang kelas dunia.
"Akhirnya, Llagostera memutuskan untuk tidak bekerja sama dengan Evan Dimas, pesepakbola Indonesia yang telah dites selama beberapa hari," tulis Le Sportiu de Catalunya.
Sepengetahuan banyak orang sepertinya bukan cuma Evan Dimas yang gagal merumput di klub bergengsi di luar negeri....Sebelumnya ada banyak juga yang lainnya. Mungkin memang ada yang pernah bermain di laga internasional, sebut saja Kurniawan Dwi Yulianto, Kurnia Sandy, Rigan Agachi, dll. Tapi tetap saja mereka tak menjadi apa apa dan belum menjadi siapa siapa. Bahkan hanya untuk mengejar rating berita semua dibuat seperti sandiwara.
Di mata "mereka" mungkin pemain sepakbola Indonesia terlihat tidak terlalu seksi.......
Lagi lagi....Belum apa apa kita sudah heboh dengan berita tentang pemain sepakbola Indonesia yang katanya akan bermain di klub ini dan itu di luar negeri. Di berita berita, di forum forum, hingga poskamling semua berbicara, mensanjung sanjung hingga memuja muja bak pemain bintang kelas dunia.
"Akhirnya, Llagostera memutuskan untuk tidak bekerja sama dengan Evan Dimas, pesepakbola Indonesia yang telah dites selama beberapa hari," tulis Le Sportiu de Catalunya.
Sepengetahuan banyak orang sepertinya bukan cuma Evan Dimas yang gagal merumput di klub bergengsi di luar negeri....Sebelumnya ada banyak juga yang lainnya. Mungkin memang ada yang pernah bermain di laga internasional, sebut saja Kurniawan Dwi Yulianto, Kurnia Sandy, Rigan Agachi, dll. Tapi tetap saja mereka tak menjadi apa apa dan belum menjadi siapa siapa. Bahkan hanya untuk mengejar rating berita semua dibuat seperti sandiwara.
Di mata "mereka" mungkin pemain sepakbola Indonesia terlihat tidak terlalu seksi.......
Spoiler for :
Setengah Setengah Atau Mungkin Bukan Takdirnya?
Quote:Bos tim Gresini, Fausto Gresini, bahkan mengatakan pencapaian Doni di Austin sebagai sesuatu yang memalukan. “Ini memalukan sebab ban yang kami miliki belum bisa mengangkat potensi (Doni Tata) Pradita. Kita bisa melihatnya dari pemanasan pagi,” ucap Fausto.
Masih terngiang di telinga tentang pemberitaan pebalap motor Indonesia yang turun di kancah moto GP kelas 250, bahwa seorang Doni Tata akan mewakili Indonesia untuk berlaga di sana. Semua heboh semua bergembira........Banyak mata berkaca kaca membaca berita baik doi koran maupun layar kaca.
Tapi setelah beberapa lama.....Jangankan naik podium, untuk masuk 10 besar saja rasanya mustahil. Entah ini karena ketidakseriusan tim dan pabrikan, atau memang sipebalapnya sendiri yang tidak punya kemampuan lalu dipaksakan? Baik, berhentilah mencari cari kesalahan! Sebab yang kita sayangkan hanyalah menyesalkan "kita" atau "mereka" yang terlalu memuji dan memberitakannya secara berlebihan........
Quote:Bos tim Gresini, Fausto Gresini, bahkan mengatakan pencapaian Doni di Austin sebagai sesuatu yang memalukan. “Ini memalukan sebab ban yang kami miliki belum bisa mengangkat potensi (Doni Tata) Pradita. Kita bisa melihatnya dari pemanasan pagi,” ucap Fausto.
Masih terngiang di telinga tentang pemberitaan pebalap motor Indonesia yang turun di kancah moto GP kelas 250, bahwa seorang Doni Tata akan mewakili Indonesia untuk berlaga di sana. Semua heboh semua bergembira........Banyak mata berkaca kaca membaca berita baik doi koran maupun layar kaca.
Tapi setelah beberapa lama.....Jangankan naik podium, untuk masuk 10 besar saja rasanya mustahil. Entah ini karena ketidakseriusan tim dan pabrikan, atau memang sipebalapnya sendiri yang tidak punya kemampuan lalu dipaksakan? Baik, berhentilah mencari cari kesalahan! Sebab yang kita sayangkan hanyalah menyesalkan "kita" atau "mereka" yang terlalu memuji dan memberitakannya secara berlebihan........
Spoiler for :
Jauh Panggang dari Api
Mungkin kita semua masih ingat dengan pemberitaan dibanyak media yang menggembor gemborkan tentang mobil yang konon katanya hasil buatan tangan tangan para pelajar SMK di Solo? Sebagai orang Indonesia tentunya ini cukup membanggakan apalagi digadang gadang akan dijadikan sebagai prototype mobil nasional.
Quote:Kini, mobil itu hanya menjadi barang pajangan di Solo Technopark. Tidak ada lagi aktifitas perakitan mobil di pusat pengembangan teknologi itu. Padahal, tiga tahun lalu, masyarakat berbondong-bondong datang ke tempat itu untuk menyaksikan perakitan mobil yang digadang-gadang menjadi embrio kebangkitan mobil nasional tersebut.
Kini, para siswa Sekolah Menengah Kejuruan yang magang di lembaga itu justru beraktifitas dalam bentuk lain. Mereka tidak lagi merakit mobil, melainkan belajar mengoperasikan mesin bubut hingga pengelasan di bawah air.
PT Solo Manifaktur Kreasi sebagai produsen mobil Esemka juga sudah tidak lagi berkantor di gedung itu. Mereka hengkang dari Solo Technopark setelah hingar bingar mobil esemka mulai mereda. Sebab, kini produksi mobil itu memang telah berhenti.
Sumber Kutipan
Semua orang ramai pada saat itu, semua bertepuk tangan memuja muji, dan semua orang nyaris berkoar bahwa ini adalah momen kebangkitan mobil nasional Indonesia. Di televisi, di koran koran, di dunia maya, semua berbicara tentang Esemka. Mobil yang katanya hasil anak negeri....Tapi lihat hari ini?! Saya tak tahu sekarang ada dimana?
Mungkin karena kita terlalu banyak bicara.....
Mungkin kita semua masih ingat dengan pemberitaan dibanyak media yang menggembor gemborkan tentang mobil yang konon katanya hasil buatan tangan tangan para pelajar SMK di Solo? Sebagai orang Indonesia tentunya ini cukup membanggakan apalagi digadang gadang akan dijadikan sebagai prototype mobil nasional.
Quote:Kini, mobil itu hanya menjadi barang pajangan di Solo Technopark. Tidak ada lagi aktifitas perakitan mobil di pusat pengembangan teknologi itu. Padahal, tiga tahun lalu, masyarakat berbondong-bondong datang ke tempat itu untuk menyaksikan perakitan mobil yang digadang-gadang menjadi embrio kebangkitan mobil nasional tersebut.
Kini, para siswa Sekolah Menengah Kejuruan yang magang di lembaga itu justru beraktifitas dalam bentuk lain. Mereka tidak lagi merakit mobil, melainkan belajar mengoperasikan mesin bubut hingga pengelasan di bawah air.
PT Solo Manifaktur Kreasi sebagai produsen mobil Esemka juga sudah tidak lagi berkantor di gedung itu. Mereka hengkang dari Solo Technopark setelah hingar bingar mobil esemka mulai mereda. Sebab, kini produksi mobil itu memang telah berhenti.
Sumber Kutipan
Semua orang ramai pada saat itu, semua bertepuk tangan memuja muji, dan semua orang nyaris berkoar bahwa ini adalah momen kebangkitan mobil nasional Indonesia. Di televisi, di koran koran, di dunia maya, semua berbicara tentang Esemka. Mobil yang katanya hasil anak negeri....Tapi lihat hari ini?! Saya tak tahu sekarang ada dimana?
Mungkin karena kita terlalu banyak bicara.....
Spoiler for :
Hanya Karena Selembar Stiker Tanpa Bendera Merah Putih
Saya masih ingat betul ketika ada sebuah stiker/tagline yang bertuliskan "Bla Bla Bla SEMAKIN DI DEPAN" dan satu lagi "SATU HATI" yang menempel di beberapa tunggangan Moto GP. Saya tahu itu adalah slogan atau kalimat dalam bahasa Indonesia.....Sadar akan hal itu saya langsung cek di beberapa media berharap ada yang membahasnya.
Quote:Tahun ini menjadi tahun kedua tagline Semakin di Depan hadir mewarnai tim Yamaha di MotoGP dilihat dunia luas. Indonesia pun semakin terangkat di mata internasional berkat kehadiran tagline Semakin di Depan bersama tim Yamaha MotoGP.
Sumber Kutipan
Ternyata dugaan saya benar, semua orang begitu bangga hanya karena ada tulisan berbahasa Indonesia yang menempel di sepeda motor dan baju pebalap Moto GP. Dan seperti biasa betapa banyak orang orang di media sosial yang begitu berlebihan memuja muja tentang hal itu.
Sayangnya yang balap bukan orang Indonesia dan tidak ada bendera merah putih disana.......
Saya masih ingat betul ketika ada sebuah stiker/tagline yang bertuliskan "Bla Bla Bla SEMAKIN DI DEPAN" dan satu lagi "SATU HATI" yang menempel di beberapa tunggangan Moto GP. Saya tahu itu adalah slogan atau kalimat dalam bahasa Indonesia.....Sadar akan hal itu saya langsung cek di beberapa media berharap ada yang membahasnya.
Quote:Tahun ini menjadi tahun kedua tagline Semakin di Depan hadir mewarnai tim Yamaha di MotoGP dilihat dunia luas. Indonesia pun semakin terangkat di mata internasional berkat kehadiran tagline Semakin di Depan bersama tim Yamaha MotoGP.
Sumber Kutipan
Ternyata dugaan saya benar, semua orang begitu bangga hanya karena ada tulisan berbahasa Indonesia yang menempel di sepeda motor dan baju pebalap Moto GP. Dan seperti biasa betapa banyak orang orang di media sosial yang begitu berlebihan memuja muja tentang hal itu.
Sayangnya yang balap bukan orang Indonesia dan tidak ada bendera merah putih disana.......
Spoiler for :
Ketika Power Ranger Lebih Heboh dari Gatot Kaca
Saya yakin seyakin yakinnya bahwa begitu banyak orang Indonesia yang mengenal sosok Gatot Kaca, sekaligus saya juga meyakini bahwa hanya segelintir orang Indonesia saja yang bangga pada sosoknya. Sampai kemudian munculah sosok Power Ranger dalam sebuah film yang salah satunya dibintangi oleh orang indonesia (katanya).
Quote:Aktor Asal Indonesia Akan Berperan Sebagai Ranger Biru di Power Rangers Dino Charge
Sumber Kutipan
Hampir di semua media sosial orang Indonesia (khususnya penggemar Power Ranger) merasa bangga tanpa pernah tau apa sesungguhnya yang sedang dibanggakan dari sosok pemeran Power Ranger tersebut. Yang saya tahu dia tidak sedang mewakili siapapun dan tidak pernah merasa menjadi manusia Indonesia seutuhnya.
Mungkin dia harus sering bicara tentang "Nasi Goreng" "Semur jengkol" dan "Kebaya"........
Saya yakin seyakin yakinnya bahwa begitu banyak orang Indonesia yang mengenal sosok Gatot Kaca, sekaligus saya juga meyakini bahwa hanya segelintir orang Indonesia saja yang bangga pada sosoknya. Sampai kemudian munculah sosok Power Ranger dalam sebuah film yang salah satunya dibintangi oleh orang indonesia (katanya).
Quote:Aktor Asal Indonesia Akan Berperan Sebagai Ranger Biru di Power Rangers Dino Charge
Sumber Kutipan
Hampir di semua media sosial orang Indonesia (khususnya penggemar Power Ranger) merasa bangga tanpa pernah tau apa sesungguhnya yang sedang dibanggakan dari sosok pemeran Power Ranger tersebut. Yang saya tahu dia tidak sedang mewakili siapapun dan tidak pernah merasa menjadi manusia Indonesia seutuhnya.
Mungkin dia harus sering bicara tentang "Nasi Goreng" "Semur jengkol" dan "Kebaya"........
Quote:Sekali lagi, bermimpi itu boleh....Berambisi untuk menjadi yang terbaik itu sangat manusiawi. Tapi semua harus rasional, terukur dan fokus seraya bekerja secara professional. Dan kita selaku pendukung, penggemar, dan penikmat, seyogyanya bersikap secara wajar dan biasa saja. Tak perlu sesumbar atau berlebihan dalam memuji, dan menilai mereka atau siapapun.....Berhentilah menjadi manusia Amprotubi!
Sebab ketika semuanya gagal maka bukan lagi prosesnya yang dinilai, melainkan hasil akhirnya.....Begitulah pada umumnya cara pandang kebanyakan orang Indonesia (terutama para alay)......Demikian.
Maaf jika ada kata yang salah hingga khilaf bertutur kata. Terima kasih telah membaca thread ini semoga bermanfaat................
Quote:Komentar dan Tanggapan dari para KASKUSer
Quote:Original Posted By cloneheart ►
Iseng dapet gambar dari twitter
Quote:Original Posted By elefana ►
goblokkkk lu semua, ini kan permainan media, makanya jgn mau di goblok2in media...media bikin berita goblok krn orang indon ini gampang di kibulin oleh nasionalisme blok
Quote:Original Posted By radityo123 ►
jersey latihan liverpool ga dimasukin gan?
yang sponsornya "Garuda Indonesia"
okelah kita bangga itu produk indonesia, tapi harusnya jangan terlalu bangga karena tidak ada "pemain indonesia" di club tersebut
Quote:Original Posted By cabaeijo ►
overproud mah emang penyakit kebanyakan orang indonesia banget
terasa banget overproudnya waktu obama jadi presiden amerika, agnes monika pindah ke amerika (gak tau ada terkenalnya ato kagak waktu dia disana), sutradara Despicable Me keturunan Indonesia (baru keturunan doank, mampir ke Indonesia aja mungkin kagak pernah dia), Joe Taslim main fast-furious 6, The raid film yang terkenal... banyak daah..
apa lagi sekarang ada acara Wow Indonesia di Tr*ns7, yang menggali semua yang ada unsur Indonesia nya di dunia yang bisa membuat para alay bangga...
Quote:Original Posted By orochimori ►
Trit agan TS ini sebenarnya bukan berarti ngajarin ga boleh bermimpi khan?? Tapi ngajarin agar 'kita' ga lebay dalam menanggapi segala sesuatunya, termasuk agan-agan disini yang menanggapi trit ini dengan kata-kata lebay semisal "jijik, muak, ane ngeliat orang sok nasionalis" ato "mau muntah ane ngeliat si Agmon" ato "kbnyakan orng indo itu pada lebay, bener2 lebay sampek jijik gue liatnya" ato "malu bin geli ane pas liat maddog maen film gituan"
Inget lho, kata-kat seperti "muak", "jijik", "geli", "mau muntah" adalah ungkapan yang "hiperbolik" menurut ane, ato dalam bahasa gaulnya "lebay".. intinya trit TS adalah "jangan lebay" dalam segala hal, makanya ada kata "kadang" di judul trit TS ini..
Sama seperti sekelompok orang yang menggembor-gemborkan stand-up comedy sebagai komedi yang cerdas, classy, dan lebih pintar daripada sekedar komedi "slapstick" ala OVJ, sekarang ketika komedi jenis ini sudah bisa dilakoni oleh orang-orang yang kebanyakan menganggap tokoh tersebut sebagai tokoh Alay, jadi meradang khan.. hihihi , pizz no offense gan
Quote:Original Posted By Fuc..k..polize. ►
Akhirnya ada org yang membuat thread tentang unek2 ane selama ini...
Jika ada film luar yg mw terkenal dinegri ini dan laris gampang aja,cukup ajak orang indo maen film tsbt walau cm jd adegan numpang lewat doang..dijamin film tsbt akan heboh dinegri ini walaupun filmnya jg gk bagus2 amad..
Jd inget sepenggal lirik lagu trio kwek2
"INDONESIA,negriku...'orangnya' lucu2"
Quote:Original Posted By oswald ►
gabungan dari media mencari sensasi mengejar rating + nasionalisme khas Indonesia....
di negri ini nasionalisme lebih dikenal sebagai cinta tana air tanpa logika...karena memang itulah yang bisa membuat Indonesia terus berjuang lawan belanda walau harus mati puluhan hingga ratusan ribu bahkan jutaan orang selama perang 100 tahun lebih....kemerdekaan dicapai ketika Jepang berhasil mengusir Belanda dan kemudian Jepang kalah pada sekutu, itu pun sebelum sekutu mendapat di Indoensia.....saat situasi kekuasaan sedang kosong....itu realita perjuangan mencapai kemerdekan di Indonesia....tapi nasionalisme yang sudah dikobarkan bertahun-tahun kembali lagi membuat Indonesia seakan "mengalahan" semua penjajah...
cinta tanah air semacam nilah yang sangat baik dalam membuat berita-berita yang menjual, sengaja terus dijaga kobarannya demi semakin banyaknya pengiklan yang masuk.....terus dijaga, bahkan waktu pengobaran nasionalisme oleh media ini cukup lama untuk menjadikan seorang walikota menjadi presiden...sudah tak penting lagi apa yang mereka gembar-gemborkan dimasa lalu...mobil itu pun sudah jadi pajangan...sementara pemujaan masih tetap berlanjut dan terus dijaga...agar pengiklan tetap datang
jika cinta tanah air adalah tidak mau melihat kesalahan dan tidak mau memperbaiki kekurangan....maka itu namanya cinta tanah air yang merusak...
Quote:Original Posted By aganop ►
bacanya nyesek ane gan
padahal ane ga pernah ngefans sama orang
tapi ane membayangkan gimana rasanya jadi orang yang ts tampilin pic'nya terus baca tulisan ts
buat ts ga usah lah membuka aib orang.. stay positive aja
ga takut karma apa ?
justru orang kaya ts nih yang rada bermaslah
ts mau pas lagi proses meraih mimpi tiba-tiba ada yang mencibir?
kegagalan merrka bukan untuk ditertawakan atau sebagai senjata untuk menghina orang lain
ingat karma gan
mungkin suatu saat ts berada di posisi agnes,evan,atau yayan.. bukan kesuksesannya tapi dicibir saat mencoba meraih mimpi
Quote:Original Posted By onxafn ►
Kurang lengkap jika tanpa nama
si Jagonya ayam
Gelael
Posisi sepuluhan, beritanya Heboh cetar membahana badai ampe tornado....
bahkan saat iseng nyobain F2 juara 20an, diberitain sampe ujung berung padahal temen "satu negara" berhasil nomer 2
dan fans alay kebablasan yang beberapa kali Jumpers saat setelah balapan
Plis dech ga usah lebay...
hampir semua yang di ungkapin TS
adalah "pemanfaatan" media untuk mendongkrak Rating atau Market name,
jadi masyarakat "fans" dimanfaatin doank buat dongkrak nama si "tersangka"
Quote:Original Posted By bogreeek ►
Paling enek waktu piala suzuki cup 2010, semua acara berita bahkan infotainment isinya informasi tentang timnas + bangga2in timnas : anak2 kecil yang ga ngerti sepak bola pun pada pake baju timnas, pasar tradisional jadi bejibun pedagang yang jual baju timnas, dimana pada akhirnya Indonesia kalah di final lawan Malaysia dan setelah itu lenyap begitu saja, sepi, ga ada berita timnas2 lagi
Quote:Original Posted By wanco ►
masi kadang gan nggak sering juga
hanya sebagian nggak semua begitu
sifat manusia macam''
justru kita yang biasa menyikapinya jangan lebay
coba berpikir sebaliknya aja biar sama
sharenya gan menyadarkan
Quote:Original Posted By NieeLz ►
indonesia kalau ga overproud bohong gan biasanya tidur di kasur sambil buka hape, ngeliat ginian ya wow aja.
miris negara besar dengan penduduk bejibun setengahnya orang alay dan tolol semua sedangkan negara tetangga yang warganya dikit negaranya sangat maksimal
Quote:Original Posted By cosmogenesis1 ►
Masyarakat harus lebih jeli dalam mencerna berita akhir2 ini. Kadang banyak media yg main "kata-kata" sedemikian rupa dan akhirnya banyak orang terpancing emosi, padahal apa yg diberitakan belum tentu benar. Konsekuensi post-modern gan, "benda mati yang (seolah) hidup"
Quote:Original Posted By spring.flower ►
bicara tentang cici agmon, saya lihat agmon emang bener bener niat go internasional dan ada aksi utk mewujudkan keinginannya
cuman jalan yang harus di tempuh memang susah
nggak seperti mariah carey atau beyonce yang memang mereka tinggal di amrik, jadi artis di amrik dan gampang go international karena amrik adalah jalan terbaik untuk go innternational
artis nasional amerika akan mudah go international tapi artis dari negara lain harus hijrah ke amrik dulu baru bisa go international
cuman yah emang sifat nya agmon ini yang suka banyak bicara dulu makanya apa yang nggak suka
padahal jika akhirnya dia bisa go onternational juga pasti akan menuai pujian
cuman menurut ane orang indonesia aja yang suka euforia berlebihan tentang hal hal yang menyangkut indonesia yang jadi bahan pembicaraan meski itu sangat sepele
ane nggak habis pikir saat orang indonesia begitu bangga hanya karena barack obama pernah tinggal di indonesia selama beberapa tahun
orang indonesia begitu euforia saat video fatin bisa mejeng di website bruno mars, bikin fatin mendadak terkenal dan jadi juara X factor meskipun dia lupa lirik
ane malah merasa miris dan nggak habis pikir, sebegitu tidak terkenalnya indonesia kah sampai jika indonesia disebut dalam berita international meski hanya berita tidak penting dapat membuat warga indonesia begitu bangga?
beda dengan orang amerika jika negaranya disebut sebut oleh media international atau orang asing
mereka akan stay cool dan cuek karena memang negara mereka sudah terkenal, jadi warganya nggak bersikap norak atau bereuforia berlebihan
Quote:Original Posted By cangcutmimin ►
kelakuan kebanyakan bangsa dunia ketiga (negara berkembang) cenderung memang suka sesumbar alias over pride
Quote:Original Posted By rieflyn ►
Wahhh, keren trit nya .. Membuka mata orang" alay yg terlahir lebay (tpi di kaskus ada ga sih orang" alay? Heheheh)
Pdhal sih di luar negri ga ngapa"in, smpe mreka sendiri pun mungkin bingung knpa bisa sperti itu.. Di indo slalu di elu" kan, tpi di luar negri? Di lirik mungkin engga, apa lg di elu" kan? Hahahah
Quote:Original Posted By sancimelekete ►
Ini adalah topik yang menusuk sekali bagi mereka yg lebay menanggapi segala sesuatu.
Quote:Original Posted By raahmaad ►
Ane kurang setuju yah sama tulisan agan. Apresiasi itu merupakan vitamin bagi orang orang yang di idolakan dan itu merupakan spirit buat mereka yang di idolakan. Mengenai cita-cita yang diluar ekspektasi itu kan gak ada yang tau. Kalo fans atau penggemar yang menggembar-gemborkan ekspektasi idola nya terlalu over masa iya kita bendung? Asal bukan si artis aja yang gembar-gemborin dirinya sendiri. Lagian juga berita lebay itu yang bikin opini publik kan media media juga.
Quote:Original Posted By arieffree ►
Ini trit harus jadi HT, klo perlu stiap hari harus di UP biar pikiran orng Indonesia itu terbuka melihat fenomena ini
Jujur ane akuin, kbnyakan orng indo itu pada lebay, bener2 lebay sampek jijik gue liatnya
Belum sampe go internasional udh di elu2kan, klo nggak kaya gtu di bilang gx nasionalis, gx cinta indonesia, hellooo cinta sih cinta, tp liat kemampuan jg kali dan gx usah lebay
Udah, sgtu aja unek2 ane menanggapi fenomena sprti ini wasalam...
Quote:Original Posted By xaviiour ►
Setuju banget gan.
Beberapa bulan lalu pada heboh yayan (The Raid) main film jepang. Pada bangga2in dan samain dengan joe taslim. Tp setelah nonton filmnya ane kecewa + malu sumpah. Bukan bangga. Filmnya gaje abis. Yakuzanya bukannya serem malah lucu. Ada kodok ada vampire, ada cewek nanam bibit tumbuhnya anak kecil. Absurd abis
Bukannya lebih baik main film lokal aja tp tenar, daripada main film luar tp malah merusak image maddog yg "super greget" itu
Quote:Original Posted By arjunaSosrobahu ►
Mari kita sama-sama belajar, bahwa segala sesuatu butuh proses untuk memantaskan diri.
Mungkih bukan sekarang, selama fokus ane yakin akan tiba waktunya.
Yang jadi masalah, melangkah juga belum. Sudah bercerita kemana-mana.
Quote:Original Posted By brandy007 ►
bener banget gan...kita tidak boleh lebay apalagi terhadap sesuatu yang belum pasti...
Quote:Original Posted By dariusss ►
Mereka cuma jual berita, triknya go internasional untuk menjaring sponsor lokal, dan hidupnya tetap disini juga.
Quote:Original Posted By putratomang ►
Trit yg cukup ngebantu ane ngegamparin bolak balik para alay akut di sekitar ane...
Quote:Original Posted By davinof.return ►
Apresiasi adalah vitamin bagi orang orang yang diidolakan, sampai disini gua setuju dah. Tapi kalo salah ngasih vitamin malah jadi celaka.
Apalagi kalo berlebihan memberi vitaminnya malah bikin teler lalu mati.
Gua rasa ini soal "kelakuan", soal prilaku dan karakter yang salah dalam mensupport. Kita terlalu kebawa suasana yang samar yang penuh dengan ketidakpastian. Mengutip kalimat TS yang ini :
"Sekali lagi, bermimpi itu boleh....Berambisi untuk menjadi yang terbaik itu sangat manusiawi. Tapi semua harus rasional, terukur dan fokus seraya bekerja secara professional. Dan kita selaku pendukung, penggemar, dan penikmat, seyogyanya bersikap secara wajar dan biasa saja. Tak perlu sesumbar atau berlebihan dalam memuji, dan menilai mereka atau siapapun.....
Sebab ketika semuanya gagal maka bukan lagi prosesnya yang dinilai, melainkan hasil akhirnya.....Begitulah pada umumnya cara pandang kebanyakan orang Indonesia (terutama para alay)......Demikian."
Quote:Original Posted By RiouAtreides ►
ini indonesia ini realita negriku.
ketika semua hal selalu dinilai hanya hasil akhir,
tp dukungan pemerintah setengah2.
dan media massa yg , ah sudahlah.
Quote:Original Posted By reivenom ►
Semua point nya benar gan,kalo bisa diupdate lagi gan seputar acara tv nya.Realiti show yang over jokenya ataupun Tayangan infotainment yang nayangin berita tentang artis itu2 aja kayak gak ada bahan materi lain aja.Juga tentang hal gak mutu ditayangin dalam durasi lama.Orang nikah dan hamil ampe 24 jam atau lebih ditayangin.Kayak udah superstar aja di oscar tu orang ampe ngabisin jam siaran banget.Mungkin ke amrik juga "sape lu?" kata orang sana pada itu artis.
Dan hal yang paling buat ane muak gan,ketawa ketiwi pada hal gak lucu ditiap acara TV.
Tolong dung buat para ABG,ALAYER,atau apa pun itu.kalo nggak lucu jangan ketawa walau di kasih uang segepok juga..
Dan untuk semua point agan itu benar2 tamparan menyakitkan buat mereka yang suka hyperbola mengidolakan atau memuja sesuatu menyangkut brand lokal diluar
semoga yang ditampar kembali kejalan yang benar,terbuka matanya dan agan dapat berkah
Quote:Original Posted By syiro ►
Ini thread sangat SUPER sekali..
Ane 1000% setuju sama agan, kalo bisa dishare seluas-luasnya biar pada nyadar orang2 diluar sana..
Semoga bisa bertahan lama thread kaya begini
Quote:Original Posted By cloneheart ►
Iseng dapet gambar dari twitter
Quote:Original Posted By elefana ►
goblokkkk lu semua, ini kan permainan media, makanya jgn mau di goblok2in media...media bikin berita goblok krn orang indon ini gampang di kibulin oleh nasionalisme blok
Quote:Original Posted By radityo123 ►
jersey latihan liverpool ga dimasukin gan?
yang sponsornya "Garuda Indonesia"
okelah kita bangga itu produk indonesia, tapi harusnya jangan terlalu bangga karena tidak ada "pemain indonesia" di club tersebut
Spoiler for Liverpool :
Quote:Original Posted By cabaeijo ►
overproud mah emang penyakit kebanyakan orang indonesia banget
terasa banget overproudnya waktu obama jadi presiden amerika, agnes monika pindah ke amerika (gak tau ada terkenalnya ato kagak waktu dia disana), sutradara Despicable Me keturunan Indonesia (baru keturunan doank, mampir ke Indonesia aja mungkin kagak pernah dia), Joe Taslim main fast-furious 6, The raid film yang terkenal... banyak daah..
apa lagi sekarang ada acara Wow Indonesia di Tr*ns7, yang menggali semua yang ada unsur Indonesia nya di dunia yang bisa membuat para alay bangga...
Quote:Original Posted By orochimori ►
Trit agan TS ini sebenarnya bukan berarti ngajarin ga boleh bermimpi khan?? Tapi ngajarin agar 'kita' ga lebay dalam menanggapi segala sesuatunya, termasuk agan-agan disini yang menanggapi trit ini dengan kata-kata lebay semisal "jijik, muak, ane ngeliat orang sok nasionalis" ato "mau muntah ane ngeliat si Agmon" ato "kbnyakan orng indo itu pada lebay, bener2 lebay sampek jijik gue liatnya" ato "malu bin geli ane pas liat maddog maen film gituan"
Inget lho, kata-kat seperti "muak", "jijik", "geli", "mau muntah" adalah ungkapan yang "hiperbolik" menurut ane, ato dalam bahasa gaulnya "lebay".. intinya trit TS adalah "jangan lebay" dalam segala hal, makanya ada kata "kadang" di judul trit TS ini..
Sama seperti sekelompok orang yang menggembor-gemborkan stand-up comedy sebagai komedi yang cerdas, classy, dan lebih pintar daripada sekedar komedi "slapstick" ala OVJ, sekarang ketika komedi jenis ini sudah bisa dilakoni oleh orang-orang yang kebanyakan menganggap tokoh tersebut sebagai tokoh Alay, jadi meradang khan.. hihihi , pizz no offense gan
Quote:Original Posted By Fuc..k..polize. ►
Akhirnya ada org yang membuat thread tentang unek2 ane selama ini...
Jika ada film luar yg mw terkenal dinegri ini dan laris gampang aja,cukup ajak orang indo maen film tsbt walau cm jd adegan numpang lewat doang..dijamin film tsbt akan heboh dinegri ini walaupun filmnya jg gk bagus2 amad..
Jd inget sepenggal lirik lagu trio kwek2
"INDONESIA,negriku...'orangnya' lucu2"
Quote:Original Posted By oswald ►
gabungan dari media mencari sensasi mengejar rating + nasionalisme khas Indonesia....
di negri ini nasionalisme lebih dikenal sebagai cinta tana air tanpa logika...karena memang itulah yang bisa membuat Indonesia terus berjuang lawan belanda walau harus mati puluhan hingga ratusan ribu bahkan jutaan orang selama perang 100 tahun lebih....kemerdekaan dicapai ketika Jepang berhasil mengusir Belanda dan kemudian Jepang kalah pada sekutu, itu pun sebelum sekutu mendapat di Indoensia.....saat situasi kekuasaan sedang kosong....itu realita perjuangan mencapai kemerdekan di Indonesia....tapi nasionalisme yang sudah dikobarkan bertahun-tahun kembali lagi membuat Indonesia seakan "mengalahan" semua penjajah...
cinta tanah air semacam nilah yang sangat baik dalam membuat berita-berita yang menjual, sengaja terus dijaga kobarannya demi semakin banyaknya pengiklan yang masuk.....terus dijaga, bahkan waktu pengobaran nasionalisme oleh media ini cukup lama untuk menjadikan seorang walikota menjadi presiden...sudah tak penting lagi apa yang mereka gembar-gemborkan dimasa lalu...mobil itu pun sudah jadi pajangan...sementara pemujaan masih tetap berlanjut dan terus dijaga...agar pengiklan tetap datang
jika cinta tanah air adalah tidak mau melihat kesalahan dan tidak mau memperbaiki kekurangan....maka itu namanya cinta tanah air yang merusak...
Quote:Original Posted By aganop ►
bacanya nyesek ane gan
padahal ane ga pernah ngefans sama orang
tapi ane membayangkan gimana rasanya jadi orang yang ts tampilin pic'nya terus baca tulisan ts
buat ts ga usah lah membuka aib orang.. stay positive aja
ga takut karma apa ?
justru orang kaya ts nih yang rada bermaslah
ts mau pas lagi proses meraih mimpi tiba-tiba ada yang mencibir?
kegagalan merrka bukan untuk ditertawakan atau sebagai senjata untuk menghina orang lain
ingat karma gan
mungkin suatu saat ts berada di posisi agnes,evan,atau yayan.. bukan kesuksesannya tapi dicibir saat mencoba meraih mimpi
Quote:Original Posted By onxafn ►
Kurang lengkap jika tanpa nama
si Jagonya ayam
Gelael
Posisi sepuluhan, beritanya Heboh cetar membahana badai ampe tornado....
bahkan saat iseng nyobain F2 juara 20an, diberitain sampe ujung berung padahal temen "satu negara" berhasil nomer 2
dan fans alay kebablasan yang beberapa kali Jumpers saat setelah balapan
Plis dech ga usah lebay...
hampir semua yang di ungkapin TS
adalah "pemanfaatan" media untuk mendongkrak Rating atau Market name,
jadi masyarakat "fans" dimanfaatin doank buat dongkrak nama si "tersangka"
Quote:Original Posted By bogreeek ►
Paling enek waktu piala suzuki cup 2010, semua acara berita bahkan infotainment isinya informasi tentang timnas + bangga2in timnas : anak2 kecil yang ga ngerti sepak bola pun pada pake baju timnas, pasar tradisional jadi bejibun pedagang yang jual baju timnas, dimana pada akhirnya Indonesia kalah di final lawan Malaysia dan setelah itu lenyap begitu saja, sepi, ga ada berita timnas2 lagi
Quote:Original Posted By wanco ►
masi kadang gan nggak sering juga
hanya sebagian nggak semua begitu
sifat manusia macam''
justru kita yang biasa menyikapinya jangan lebay
coba berpikir sebaliknya aja biar sama
sharenya gan menyadarkan
Quote:Original Posted By NieeLz ►
indonesia kalau ga overproud bohong gan biasanya tidur di kasur sambil buka hape, ngeliat ginian ya wow aja.
miris negara besar dengan penduduk bejibun setengahnya orang alay dan tolol semua sedangkan negara tetangga yang warganya dikit negaranya sangat maksimal
Quote:Original Posted By cosmogenesis1 ►
Masyarakat harus lebih jeli dalam mencerna berita akhir2 ini. Kadang banyak media yg main "kata-kata" sedemikian rupa dan akhirnya banyak orang terpancing emosi, padahal apa yg diberitakan belum tentu benar. Konsekuensi post-modern gan, "benda mati yang (seolah) hidup"
Quote:Original Posted By spring.flower ►
bicara tentang cici agmon, saya lihat agmon emang bener bener niat go internasional dan ada aksi utk mewujudkan keinginannya
cuman jalan yang harus di tempuh memang susah
nggak seperti mariah carey atau beyonce yang memang mereka tinggal di amrik, jadi artis di amrik dan gampang go international karena amrik adalah jalan terbaik untuk go innternational
artis nasional amerika akan mudah go international tapi artis dari negara lain harus hijrah ke amrik dulu baru bisa go international
cuman yah emang sifat nya agmon ini yang suka banyak bicara dulu makanya apa yang nggak suka
padahal jika akhirnya dia bisa go onternational juga pasti akan menuai pujian
cuman menurut ane orang indonesia aja yang suka euforia berlebihan tentang hal hal yang menyangkut indonesia yang jadi bahan pembicaraan meski itu sangat sepele
ane nggak habis pikir saat orang indonesia begitu bangga hanya karena barack obama pernah tinggal di indonesia selama beberapa tahun
orang indonesia begitu euforia saat video fatin bisa mejeng di website bruno mars, bikin fatin mendadak terkenal dan jadi juara X factor meskipun dia lupa lirik
ane malah merasa miris dan nggak habis pikir, sebegitu tidak terkenalnya indonesia kah sampai jika indonesia disebut dalam berita international meski hanya berita tidak penting dapat membuat warga indonesia begitu bangga?
beda dengan orang amerika jika negaranya disebut sebut oleh media international atau orang asing
mereka akan stay cool dan cuek karena memang negara mereka sudah terkenal, jadi warganya nggak bersikap norak atau bereuforia berlebihan
Quote:Original Posted By cangcutmimin ►
kelakuan kebanyakan bangsa dunia ketiga (negara berkembang) cenderung memang suka sesumbar alias over pride
Quote:Original Posted By rieflyn ►
Wahhh, keren trit nya .. Membuka mata orang" alay yg terlahir lebay (tpi di kaskus ada ga sih orang" alay? Heheheh)
Pdhal sih di luar negri ga ngapa"in, smpe mreka sendiri pun mungkin bingung knpa bisa sperti itu.. Di indo slalu di elu" kan, tpi di luar negri? Di lirik mungkin engga, apa lg di elu" kan? Hahahah
Quote:Original Posted By sancimelekete ►
Ini adalah topik yang menusuk sekali bagi mereka yg lebay menanggapi segala sesuatu.
Quote:Original Posted By raahmaad ►
Ane kurang setuju yah sama tulisan agan. Apresiasi itu merupakan vitamin bagi orang orang yang di idolakan dan itu merupakan spirit buat mereka yang di idolakan. Mengenai cita-cita yang diluar ekspektasi itu kan gak ada yang tau. Kalo fans atau penggemar yang menggembar-gemborkan ekspektasi idola nya terlalu over masa iya kita bendung? Asal bukan si artis aja yang gembar-gemborin dirinya sendiri. Lagian juga berita lebay itu yang bikin opini publik kan media media juga.
Quote:Original Posted By arieffree ►
Ini trit harus jadi HT, klo perlu stiap hari harus di UP biar pikiran orng Indonesia itu terbuka melihat fenomena ini
Jujur ane akuin, kbnyakan orng indo itu pada lebay, bener2 lebay sampek jijik gue liatnya
Belum sampe go internasional udh di elu2kan, klo nggak kaya gtu di bilang gx nasionalis, gx cinta indonesia, hellooo cinta sih cinta, tp liat kemampuan jg kali dan gx usah lebay
Udah, sgtu aja unek2 ane menanggapi fenomena sprti ini wasalam...
Quote:Original Posted By xaviiour ►
Setuju banget gan.
Beberapa bulan lalu pada heboh yayan (The Raid) main film jepang. Pada bangga2in dan samain dengan joe taslim. Tp setelah nonton filmnya ane kecewa + malu sumpah. Bukan bangga. Filmnya gaje abis. Yakuzanya bukannya serem malah lucu. Ada kodok ada vampire, ada cewek nanam bibit tumbuhnya anak kecil. Absurd abis
Bukannya lebih baik main film lokal aja tp tenar, daripada main film luar tp malah merusak image maddog yg "super greget" itu
Quote:Original Posted By arjunaSosrobahu ►
Mari kita sama-sama belajar, bahwa segala sesuatu butuh proses untuk memantaskan diri.
Mungkih bukan sekarang, selama fokus ane yakin akan tiba waktunya.
Yang jadi masalah, melangkah juga belum. Sudah bercerita kemana-mana.
Quote:Original Posted By brandy007 ►
bener banget gan...kita tidak boleh lebay apalagi terhadap sesuatu yang belum pasti...
Quote:Original Posted By dariusss ►
Mereka cuma jual berita, triknya go internasional untuk menjaring sponsor lokal, dan hidupnya tetap disini juga.
Quote:Original Posted By putratomang ►
Trit yg cukup ngebantu ane ngegamparin bolak balik para alay akut di sekitar ane...
Quote:Original Posted By davinof.return ►
Apresiasi adalah vitamin bagi orang orang yang diidolakan, sampai disini gua setuju dah. Tapi kalo salah ngasih vitamin malah jadi celaka.
Apalagi kalo berlebihan memberi vitaminnya malah bikin teler lalu mati.
Gua rasa ini soal "kelakuan", soal prilaku dan karakter yang salah dalam mensupport. Kita terlalu kebawa suasana yang samar yang penuh dengan ketidakpastian. Mengutip kalimat TS yang ini :
"Sekali lagi, bermimpi itu boleh....Berambisi untuk menjadi yang terbaik itu sangat manusiawi. Tapi semua harus rasional, terukur dan fokus seraya bekerja secara professional. Dan kita selaku pendukung, penggemar, dan penikmat, seyogyanya bersikap secara wajar dan biasa saja. Tak perlu sesumbar atau berlebihan dalam memuji, dan menilai mereka atau siapapun.....
Sebab ketika semuanya gagal maka bukan lagi prosesnya yang dinilai, melainkan hasil akhirnya.....Begitulah pada umumnya cara pandang kebanyakan orang Indonesia (terutama para alay)......Demikian."
Quote:Original Posted By RiouAtreides ►
ini indonesia ini realita negriku.
ketika semua hal selalu dinilai hanya hasil akhir,
tp dukungan pemerintah setengah2.
dan media massa yg , ah sudahlah.
Quote:Original Posted By reivenom ►
Semua point nya benar gan,kalo bisa diupdate lagi gan seputar acara tv nya.Realiti show yang over jokenya ataupun Tayangan infotainment yang nayangin berita tentang artis itu2 aja kayak gak ada bahan materi lain aja.Juga tentang hal gak mutu ditayangin dalam durasi lama.Orang nikah dan hamil ampe 24 jam atau lebih ditayangin.Kayak udah superstar aja di oscar tu orang ampe ngabisin jam siaran banget.Mungkin ke amrik juga "sape lu?" kata orang sana pada itu artis.
Dan hal yang paling buat ane muak gan,ketawa ketiwi pada hal gak lucu ditiap acara TV.
Tolong dung buat para ABG,ALAYER,atau apa pun itu.kalo nggak lucu jangan ketawa walau di kasih uang segepok juga..
Dan untuk semua point agan itu benar2 tamparan menyakitkan buat mereka yang suka hyperbola mengidolakan atau memuja sesuatu menyangkut brand lokal diluar
semoga yang ditampar kembali kejalan yang benar,terbuka matanya dan agan dapat berkah
Quote:Original Posted By syiro ►
Ini thread sangat SUPER sekali..
Ane 1000% setuju sama agan, kalo bisa dishare seluas-luasnya biar pada nyadar orang2 diluar sana..
Semoga bisa bertahan lama thread kaya begini
panggang selalu jauh dari api sepertinya gan...
Hahahha si agnes mau nikah,
bener juga gan, hasil akhir jadi prioritas utama orang alay
kelakuan kebanyakan bangsa dunia ketiga (negara berkembang) cenderung memang suka sesumbar alias over pride
Iya, lenyap begitu saja. Bangsa kita itu mudah melupakan ya gan..
Kasih tak sampai gan
Betul kata intinya jagan jangan terlalu lebay dalam melihat sesuatu
Namanya kehidupan seperti roda berputar Gan. Kadang di atas, kadang di bawah, dan akhirnya terlupakan...
lagi para alay ditabokin di trit ini
Pemberitaan yg berlebihan itu memuakan...
Quote:Sekali lagi, bermimpi itu boleh....Berambisi untuk menjadi yang terbaik itu sangat manusiawi. Tapi semua harus rasional, terukur dan fokus seraya bekerja secara professional. Dan kita selaku pendukung, penggemar, dan penikmat, seyogyanya bersikap secara wajar dan biasa saja. Tak perlu sesumbar atau berlebihan dalam memuji, dan menilai mereka atau siapapun.....
Sebab ketika semuanya gagal maka bukan lagi prosesnya yang dinilai, melainkan hasil akhirnya.....Begitulah pada umumnya cara pandang kebanyakan orang Indonesia (terutama para alay)......Demikian.
quote mantep neh gan
Sebab ketika semuanya gagal maka bukan lagi prosesnya yang dinilai, melainkan hasil akhirnya.....Begitulah pada umumnya cara pandang kebanyakan orang Indonesia (terutama para alay)......Demikian.
quote mantep neh gan
bentar gan ane baca dulu ampe khatam.
iya gan terkadang media sengaja mengembor2kan buat bahan pemberitaan dan rating aja, tar dah gan ane diam2 akan menguasai dunia
udah lama banget di kaskus gak ada trit model beginian
dan skg baru nongol lagi
memotivasi sekaligus menampar
dan skg baru nongol lagi
memotivasi sekaligus menampar
Wahhh, keren trit nya .. Membuka mata orang" alay yg terlahir lebay (tpi di kaskus ada ga sih orang" alay? Heheheh)
Pdhal sih di luar negri ga ngapa"in, smpe mreka sendiri pun mungkin bingung knpa bisa sperti itu.. Di indo slalu di elu" kan, tpi di luar negri? Di lirik mungkin engga, apa lg di elu" kan? Hahahah
Pdhal sih di luar negri ga ngapa"in, smpe mreka sendiri pun mungkin bingung knpa bisa sperti itu.. Di indo slalu di elu" kan, tpi di luar negri? Di lirik mungkin engga, apa lg di elu" kan? Hahahah
Quote:Original Posted By rieflyn ►
Wahhh, keren trit nya .. Membuka mata orang" alay yg terlahir lebay (tpi di kaskus ada ga sih orang" alay? Heheheh)
Pdhal sih di luar negri ga ngapa"in, smpe mreka sendiri pun mungkin bingung knpa bisa sperti itu.. Di indo slalu di elu" kan, tpi di luar negri? Di lirik mungkin engga, apa lg di elu" kan? Hahahah
ciri khas bangsa GEER setau gw ya begitu itu
Wahhh, keren trit nya .. Membuka mata orang" alay yg terlahir lebay (tpi di kaskus ada ga sih orang" alay? Heheheh)
Pdhal sih di luar negri ga ngapa"in, smpe mreka sendiri pun mungkin bingung knpa bisa sperti itu.. Di indo slalu di elu" kan, tpi di luar negri? Di lirik mungkin engga, apa lg di elu" kan? Hahahah
ciri khas bangsa GEER setau gw ya begitu itu
Quote:Original Posted By biango ►
panggang selalu jauh dari api sepertinya gan...
Pribahasa yang tepat untuk menggambarkan semua ini
Quote:Original Posted By yijni ►
Hahahha si agnes mau nikah,
Agan diundang rupanya
Quote:Original Posted By EdwinSyn ►
bener juga gan, hasil akhir jadi prioritas utama orang alay
selalu menjadi korban serangan pemberitaan yang masive tapi samar
panggang selalu jauh dari api sepertinya gan...
Pribahasa yang tepat untuk menggambarkan semua ini
Quote:Original Posted By yijni ►
Hahahha si agnes mau nikah,
Agan diundang rupanya
Quote:Original Posted By EdwinSyn ►
bener juga gan, hasil akhir jadi prioritas utama orang alay
selalu menjadi korban serangan pemberitaan yang masive tapi samar
Quote:Original Posted By cangcutmimin ►
kelakuan kebanyakan bangsa dunia ketiga (negara berkembang) cenderung memang suka sesumbar alias over pride
Wajar sih gan euporia yang berlebihan cenderung terjadi pada negara negara yang sedang berkembang
Quote:Original Posted By FajarDZ8217 ►
Iya, lenyap begitu saja. Bangsa kita itu mudah melupakan ya gan..
kurang lebih seperti itu
Quote:Original Posted By ayamtempur ►
Kasih tak sampai gan
mirip seperti judul pada sebuah lagu
Quote:Original Posted By cozy234 ►
Betul kata intinya jagan jangan terlalu lebay dalam melihat sesuatu
Sepakat
Via: Kaskus.co.id
kelakuan kebanyakan bangsa dunia ketiga (negara berkembang) cenderung memang suka sesumbar alias over pride
Wajar sih gan euporia yang berlebihan cenderung terjadi pada negara negara yang sedang berkembang
Quote:Original Posted By FajarDZ8217 ►
Iya, lenyap begitu saja. Bangsa kita itu mudah melupakan ya gan..
kurang lebih seperti itu
Quote:Original Posted By ayamtempur ►
Kasih tak sampai gan
mirip seperti judul pada sebuah lagu
Quote:Original Posted By cozy234 ►
Betul kata intinya jagan jangan terlalu lebay dalam melihat sesuatu
Sepakat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar