Quote:Quote:
Assalamualaikum Wr Wb
Halo, gw lagi mau sharing nih, tentang film dokumenter
bagi yang belom tau film dokumenter itu apaan, dan belom tau apa bedanya sama film yang lain?
silahkan baca keteranganya di sini (click)
Oke, dari pandangan gw sendiri film dokumenter itu salah satu tontonan wajib banget. karena semua informasi dan konten yang di paparkan di dalamnya sesuai fakta dan keadaan aslinya. Makanya bagi kalian yang punya rasa keingintahuan tinggi silahkan sering konsumsi film - film dokumenter supaya otak kalian mendapat asupan informasi yang bergizi.
Namun yang menjadi kendala gw sebagai penonton film dokumenter adalah masalah pendistribusianya, karena setiap film dokumenter yang di produksi biasanya jauh lebih sulit di peroleh di bandingkan film2 blockbuster holywood (apalagi yang di produksi oleh production house terkenal)
Untunglah berkat perkembangan youtube, nonton film dokumenter tidaklah sesulit dahulu
Bagi yang bingung mau mulai nonton film dokumenter dari mana, gw saranin mending nonton dari film - film dokumenter yang mengandung unsur indonesia di dalamnya, karena dengan begitu kita menjadi lebih tertarik buat menontonya
Quote:Quote:1. Sex Lies And Ciggaretes
film dokumeneter ini di produksi oleh Vanguard Records (USA) serta di dukung oleh yayasan Jantung Indonesia yang mengisahkan bagaimana parahnya tingkat perokok di indonesia, mulai dari kakek dan bayi sudah menjadi perokok aktif di negri ini.
Unsur cerita yang menarik di film ini adalah bagaimana sangat cerdiknya para perusahaan rokok dalam membuat iklan, ketika memasarkan produk rokok mereka kepada masyarakat indonesia yang mudah di bodohi trend..
Dan yang paling parah lagi adalah pemaparan fakta bahwa perusahaan rokok terbesar di negri ini adalah milik amerika, yg merupakan sebuah negara yg masyarakatnya sangat anti terhadap rokok..
dan di amerika sendiri memiliki pengaturan yg sadis terhadap penetapan Pajak Rokok, sedangkan di negara indonesia dari segi pajak dan pengawasan sangat longgar dan tak di jaga dengan pengawasan yang trasnparan dan jujur.
seperti biasa, di film yang indonesia banget pasti ada beberapa fakta korupsi yg sudah menjadi ciri khas wajib negara kita
anyway di film ini begitu lengkap di jabarkan buruknya kepedulian warga indonesia tentang bagaimana bahayanya menjadi seorang perokok..
--
Quote:Quote:2. Toughest Place To Be A Bin Man
Toughest Place To Be A Bin Man adalah sebuah film dokumenter yang di produksi oleh BBC, sebuah stasiun TV yg berada di inggris (UK)..
film ini berkisah tentang Wilbur Ramirez (bertubuh kekar dan berbadan tegap) yg bekerja sebagai tukang kebersihan di London, namun suatu hari ia di ajak oleh pihak BBC channel untuk "Study Banding" di tempat tertangguh untuk seorang tukang sampah di dunia..
dan tempat tertangguh untuk seorang sampah tersebut berada di JAKARTA...
selama di Jakarta ia berbagi pengalam dengan Imam (seorang tukang sampah berbadan kurus, kecil) untuk mencoba pengalaman bagaimana menjadi seorang pemulung di Ibukota Indonesia ini..
Salah satu unsur cerita yang menarik adalah keluhan wilbur, yang begitu salut dengan kekuatan dan keteguhan Imam ketika bekerja. Di beberapa scene terakahir cukup mengharukan karena wilbur merasa bahwa orang-orang yang kuat serta ramah seperti Imam, tidak pantas untuk diberi upah sekecil itu..
yang membuatnya ironis adalah ketika ngeliat orang luar ngeri yg justru jauh lebih peduli/respect terhadap warga miskin di indonesia dibanding masyarakat indonesia itu sendiri..
SEPERTI BIASANYA, di film ini juga di bumbui oleh scene berkonten korupsi yg sudah menjadi ciri khas wajib negara kita
Biar lebih enak di klik kanan gan, terus tonton lsg dari youtube sambil di bkin full screen
bagi yang mau pake subtitle tinggal download video nya dari youtube, dan silahkan agan download Subtitle nya Disini
Quote:Original Posted By daninaga ►
yg tentang tukang sampah,, itu Wilbur Ramirez, sampe bikin charity gan, dan didukung sama tepat dia bekerja,, akhir nya doi balik lg untuk ngasih sumbangan sama ngeliat perubahan yg ada,,
cekidot:
yg the return ane baca2 doi di biaya in sm tempat kerja nya,, dan di tayangin di BBC 19 April kmaren,,
klo orag bule aja bisa bikin perubahan, kenapa orang Indonesia gak bisa berubah??
Quote:Original Posted By fie1808 ►
gan link BINMan-The Return nya gak bisa di buka..
nih ane bantu refrensi lagi...
wafer dari menit 36 aje.
kalo berkenan taroh di page one yah gan.....
--
Quote:Quote:3. Forgotten Bird of Paradise
Film ini di buat olah orang inggris yang bernama Dominic Brown menceritakan tentang keadaan di papua barat, zona OPM (operasi papua merdeka) . Di film ini mengangkat kisah perjuangan OPM agar bisa merdeka dari indonesia, memiliki alur cerita dari sudut pandang anggota OPM bertahan dari deskriminasi dan intervensi TNI di papua. Btw, setelah gw nonton kayanya papua lebih baik membuat pemerintahanya sendiri dan hidup merdeka bila pemerintah kita cuma peduli sama freeport dan emas papua di banding masyarakat papua itu sendiri
--
Quote:Quote:4. The Act Of Killing Jagal
Jagal (bahasa Inggris: ''The Act of Killing'') adalah film dokumenter karya sutradara Amerika Serikat Joshua Oppenheimer.Dokumenter ini menyorot bagaimana pelaku pembunuhan anti-PKI yang terjadi pada tahun 1965-1966 memproyeksikan dirinya ke dalam sejarah untuk menjustifikasi kekejamannya sebagai perbuatan heroik.
Film ini adalah hasil kerja sama Denmark-Britania Raya-Norwegia yang dipersembahkan oleh Final Cut for Real di Denmark, diproduseri Signe Byrge Sørensen, dari info internal yang gw peroleh dalam pembuatan film ini di bantu oleh beberapa Sutradara terkenal Indonesia yang Identitasnya sangat - sangat di rahasiakan hingga detik ini, di asosiasi juga oleh Christine Cynn, dan diproduseri eksekutif oleh Werner Herzog, Errol Morris, Joram ten Brink, dan Andre Singer. Ini adalah proyek Docwest dari Universitas Westminster.
Yang paling bikin gw kagum adalah ketika film ini mampu masuk ke nominasi piala academy Awards / OSCAR tahun 2013
Quote:Original Posted By DrupadiDewi ►
Film dokumenter yang bikin Indonesia terkenal di dunia:
Film The Act of Killing yang menelanjangi bagaimana sejarah versi Orde Baru dibangun, kini dibagikan gratis di Indonesia.
The Act of Killing/Jagal (2013) karya Joshua Oppenheimer ini bercerita tentang pembunuh massal yang menang dan menjadi pahlawan. Hal ini dimungkinkan ketika kejahatan dipropagandakan sebagai aksi heroik, dan ketika fiksi dijadikan fakta.
Jungkir-balik moralitas ini tidak jauh dari kita. Terjadi pada kita. Hari ini. Mungkin juga besok. Dan mungkin kita tak menyadarinya.
Diambil gambarnya seluruhnya di Indonesia dengan latar belakang sejarah gelap pembantaian massal 1965, film ini bercerita tentang persoalan besar umat manusia: tentang apa artinya menjadi manusia.
Sila download di http://thepiratebay.sx/torrent/8518979 (1.5 GB) dan yang kecilan, tapi kualitas gambar tak sebagus yang satunya http://thepiratebay.sx/torrent/8519042 (700 MB).
Bagi mereka yang kesulitan mengunduh film ini dipersilakan menghubungi publisis film di email anonymous@final-cut.dk untuk mengatur pemutaran di komunitasnya dan mendapatkan DVD-nya.
Baca juga sinopsis, pernyataan sutradara, ko-sutradara, konteks sejarah, catatan produksi, bacaan pendukung, dan lainnya di https://www.facebook.com/filmjagal/notes.
Film ini sejak awal diharapkan ditonton sebanyak-banyaknya orang Indonesia, bahkan, pembajakan pun diharapkan oleh sutradaranya (https://twitter.com/JoshuaOppenheim/...21428491911170)
--
Quote:Quote:5. Senyap "The Look of Silence"
Senyap Adalah Sequel dari film sebelumnya yaitu The Act of killing jagal, karya sutradara Amerika Serikat Joshua Oppenheimer dengan tema sentral pembantaian massal 1965 setelah film Jagal. Jika film Jagal menyoroti sisi pelaku pembantaian, maka film kedua ini lebih menyoroti sisi penyintas dan keluarga korban.Latar belakang film ini adalah gerakan 30 September 1965 yang melibatkan PKI.memfilmkan perjalanan satu keluarga penyintas untuk mendapatkan pengetahuan mengenai bagaimana anak mereka dibunuh dan siapa yang membunuhnya. Adik bungsu korban bertekad untuk memecah belenggu kesenyapan dan ketakutan yang menyelimuti kehidupan para korban, dan kemudian mendatangi mereka yang bertanggung jawab atas pembunuhan kakaknya--sesuatu yang tak terbayangkan ketika para pembunuh masih berkuasa.
Produksi pengambilan gambar dilakukan di Sumatera Utara bersamaan dengan pembuatan Jagal. Sebagian besar gambar diambil antara 2010 sampai 2012.Pemutaran perdana internasional diselenggarakan di Venice International Film Festival pada bulan Agustus 2014, sekaligus berkompetisi memperebutkan Golden Lion.Pemutaran perdana dan peluncuran film Senyap di Indonesia diselenggarakan oleh Komisi Nasional Hak Asasi Manusia dan Dewan Kesenian Jakarta pada 10 November 2011 di Graha Bhakti Budaya, Taman Ismail Marzuki, Jakarta.
Mulai 10 Desember 2014 film Senyap diputar serentak di berbagai kota di Indonesia dalam rangka memperingati hari HAM sedunia.
Pada 29 Desember 2014 Lembaga Sensor Film (LSF) mengeluarkan surat yang menolak film Senyap seutuhnya, melarang pemutaran film Senyap untuk umum dan di bioskop. Walaupun demikian, LSF menyatakan bahwa film Senyap dapat ditonton untuk kalangan terbatas.
[spoiler]Maaf, karena masyarakat indonesia sangat minim yang mau berfikir secara terbuka dan berlogika, maka untuk film ini gw tidak bisa membagikanya secara bebas[/spoiler]
--
Quote:
Quote:6. Cowboy In Paradise
Cowboy In Paradise adalah Film dokumenter yang disutradarai oleh Amit Virmani dengan mengambil tema tentang gigolo atau laki-laki penghibur perempuan di Pantai Kuta, Bali. Dalam cuplikan filmnya penonton bisa menyaksikan aneka aktivitas lelaki dewasa dan turis asing wanita di Pantai Kuta. menampilkan juga potongan beberapa wawancara yang mengupas dunia gigolo di kawasan Pantai Kuta.
Quote:Original Posted By blindwolf ►
Cowboys In Paradise
film dokumenter yang sempat kontroversial dan bikin heboh Indonesia ini menceritakan tentang kehidupan bagaimana gigolo yang ada di Bali, dengan cover sebagai penjaga pantai, melayani turis bule yang sedang berlibur di Bali
Tapi untung aja film ini cuma mockumentary yang palsu dan hoax karena cuma rekayasa belaka (soalnya produsernya orang Singkapur yang kampret yang sudah bikin nama Indonesia jelek). Pembuatan film ini juga ilegal karena tidak meminta izin pemerintah setempat
maaf gak bisa nampilin vidionya, lagi onlen dari hape
--
Quote:Quote:7. The New Rulers of the World
The New Rulers of the World adalah film yang di buat oleh, John Pilger, film ini menceritakan bagaimana globalisasi yang memiliki indikasi kesatuan daerah dimana tak ada lagi batasan bangsa maupun negara di dalamnya, mempengharuhi dampak yang sangat besar dan krusial bagi kehidupan. Di tahun 2001 ia mengambil contoh kepada indonesia yang merupakan negara berkembang yang baru saja beranjak dari krisi ekonominya di tahun 1998
Quote:Original Posted By Darma Nugraha ►
nih gan ane kasih dokumenter tentang indonesia , taro page one
[QUOTE=DrupadiDewi;51b620ab0c75b40c7d00000a]Ngasih tahu aje, itu yang nomor tiga judulnya ada kok di youtube-nya: "The New Rulers of the World."
Yang bikin namanya John Pilgers.
Makasih cendolnya ya Gan.
BONUS
Hhehe ini adalah film dokumenter (Tugas Akhir Kelulusan) yang gw buat sama temen - temen kampus, film ini memuat kisah tentang perjuangan penjaga Taman Nasional Ujung Kulon dalam menjaga habitat Badak Bercula Satu yang kini di ambang kepunahan (tinggal 58 ekor di bumi) dan kesemua badak itu hanya ada di satu tempat, di ujung kulon
Tapi mohon maaf, saat ini belom bisa gw upload
Assalamualaikum Wr Wb
Halo, gw lagi mau sharing nih, tentang film dokumenter
bagi yang belom tau film dokumenter itu apaan, dan belom tau apa bedanya sama film yang lain?
silahkan baca keteranganya di sini (click)
Oke, dari pandangan gw sendiri film dokumenter itu salah satu tontonan wajib banget. karena semua informasi dan konten yang di paparkan di dalamnya sesuai fakta dan keadaan aslinya. Makanya bagi kalian yang punya rasa keingintahuan tinggi silahkan sering konsumsi film - film dokumenter supaya otak kalian mendapat asupan informasi yang bergizi.
Namun yang menjadi kendala gw sebagai penonton film dokumenter adalah masalah pendistribusianya, karena setiap film dokumenter yang di produksi biasanya jauh lebih sulit di peroleh di bandingkan film2 blockbuster holywood (apalagi yang di produksi oleh production house terkenal)
Untunglah berkat perkembangan youtube, nonton film dokumenter tidaklah sesulit dahulu
Bagi yang bingung mau mulai nonton film dokumenter dari mana, gw saranin mending nonton dari film - film dokumenter yang mengandung unsur indonesia di dalamnya, karena dengan begitu kita menjadi lebih tertarik buat menontonya
Quote:Quote:1. Sex Lies And Ciggaretes
Spoiler for :
film dokumeneter ini di produksi oleh Vanguard Records (USA) serta di dukung oleh yayasan Jantung Indonesia yang mengisahkan bagaimana parahnya tingkat perokok di indonesia, mulai dari kakek dan bayi sudah menjadi perokok aktif di negri ini.
Unsur cerita yang menarik di film ini adalah bagaimana sangat cerdiknya para perusahaan rokok dalam membuat iklan, ketika memasarkan produk rokok mereka kepada masyarakat indonesia yang mudah di bodohi trend..
Dan yang paling parah lagi adalah pemaparan fakta bahwa perusahaan rokok terbesar di negri ini adalah milik amerika, yg merupakan sebuah negara yg masyarakatnya sangat anti terhadap rokok..
dan di amerika sendiri memiliki pengaturan yg sadis terhadap penetapan Pajak Rokok, sedangkan di negara indonesia dari segi pajak dan pengawasan sangat longgar dan tak di jaga dengan pengawasan yang trasnparan dan jujur.
seperti biasa, di film yang indonesia banget pasti ada beberapa fakta korupsi yg sudah menjadi ciri khas wajib negara kita
anyway di film ini begitu lengkap di jabarkan buruknya kepedulian warga indonesia tentang bagaimana bahayanya menjadi seorang perokok..
Spoiler for sex, Lies, And Ciggaretes:
Biar lebih enak di klik kanan gan, terus tonton lsg dari youtube sambil di bkin full screen
--
Quote:Quote:2. Toughest Place To Be A Bin Man
Spoiler for :
Toughest Place To Be A Bin Man adalah sebuah film dokumenter yang di produksi oleh BBC, sebuah stasiun TV yg berada di inggris (UK)..
film ini berkisah tentang Wilbur Ramirez (bertubuh kekar dan berbadan tegap) yg bekerja sebagai tukang kebersihan di London, namun suatu hari ia di ajak oleh pihak BBC channel untuk "Study Banding" di tempat tertangguh untuk seorang tukang sampah di dunia..
dan tempat tertangguh untuk seorang sampah tersebut berada di JAKARTA...
selama di Jakarta ia berbagi pengalam dengan Imam (seorang tukang sampah berbadan kurus, kecil) untuk mencoba pengalaman bagaimana menjadi seorang pemulung di Ibukota Indonesia ini..
Salah satu unsur cerita yang menarik adalah keluhan wilbur, yang begitu salut dengan kekuatan dan keteguhan Imam ketika bekerja. Di beberapa scene terakahir cukup mengharukan karena wilbur merasa bahwa orang-orang yang kuat serta ramah seperti Imam, tidak pantas untuk diberi upah sekecil itu..
yang membuatnya ironis adalah ketika ngeliat orang luar ngeri yg justru jauh lebih peduli/respect terhadap warga miskin di indonesia dibanding masyarakat indonesia itu sendiri..
SEPERTI BIASANYA, di film ini juga di bumbui oleh scene berkonten korupsi yg sudah menjadi ciri khas wajib negara kita
Spoiler for Toughest Place To Be A Bin Man:
Biar lebih enak di klik kanan gan, terus tonton lsg dari youtube sambil di bkin full screen
bagi yang mau pake subtitle tinggal download video nya dari youtube, dan silahkan agan download Subtitle nya Disini
Quote:Original Posted By daninaga ►
yg tentang tukang sampah,, itu Wilbur Ramirez, sampe bikin charity gan, dan didukung sama tepat dia bekerja,, akhir nya doi balik lg untuk ngasih sumbangan sama ngeliat perubahan yg ada,,
cekidot:
yg the return ane baca2 doi di biaya in sm tempat kerja nya,, dan di tayangin di BBC 19 April kmaren,,
klo orag bule aja bisa bikin perubahan, kenapa orang Indonesia gak bisa berubah??
Quote:Original Posted By fie1808 ►
gan link BINMan-The Return nya gak bisa di buka..
nih ane bantu refrensi lagi...
wafer dari menit 36 aje.
kalo berkenan taroh di page one yah gan.....
--
Quote:Quote:3. Forgotten Bird of Paradise
Spoiler for Poster:
Film ini di buat olah orang inggris yang bernama Dominic Brown menceritakan tentang keadaan di papua barat, zona OPM (operasi papua merdeka) . Di film ini mengangkat kisah perjuangan OPM agar bisa merdeka dari indonesia, memiliki alur cerita dari sudut pandang anggota OPM bertahan dari deskriminasi dan intervensi TNI di papua. Btw, setelah gw nonton kayanya papua lebih baik membuat pemerintahanya sendiri dan hidup merdeka bila pemerintah kita cuma peduli sama freeport dan emas papua di banding masyarakat papua itu sendiri
Spoiler for Forgotten Bird of Paradise:
--
Quote:Quote:4. The Act Of Killing Jagal
Spoiler for :
Jagal (bahasa Inggris: ''The Act of Killing'') adalah film dokumenter karya sutradara Amerika Serikat Joshua Oppenheimer.Dokumenter ini menyorot bagaimana pelaku pembunuhan anti-PKI yang terjadi pada tahun 1965-1966 memproyeksikan dirinya ke dalam sejarah untuk menjustifikasi kekejamannya sebagai perbuatan heroik.
Film ini adalah hasil kerja sama Denmark-Britania Raya-Norwegia yang dipersembahkan oleh Final Cut for Real di Denmark, diproduseri Signe Byrge Sørensen, dari info internal yang gw peroleh dalam pembuatan film ini di bantu oleh beberapa Sutradara terkenal Indonesia yang Identitasnya sangat - sangat di rahasiakan hingga detik ini, di asosiasi juga oleh Christine Cynn, dan diproduseri eksekutif oleh Werner Herzog, Errol Morris, Joram ten Brink, dan Andre Singer. Ini adalah proyek Docwest dari Universitas Westminster.
Yang paling bikin gw kagum adalah ketika film ini mampu masuk ke nominasi piala academy Awards / OSCAR tahun 2013
Quote:Original Posted By DrupadiDewi ►
Film dokumenter yang bikin Indonesia terkenal di dunia:
Film The Act of Killing yang menelanjangi bagaimana sejarah versi Orde Baru dibangun, kini dibagikan gratis di Indonesia.
The Act of Killing/Jagal (2013) karya Joshua Oppenheimer ini bercerita tentang pembunuh massal yang menang dan menjadi pahlawan. Hal ini dimungkinkan ketika kejahatan dipropagandakan sebagai aksi heroik, dan ketika fiksi dijadikan fakta.
Jungkir-balik moralitas ini tidak jauh dari kita. Terjadi pada kita. Hari ini. Mungkin juga besok. Dan mungkin kita tak menyadarinya.
Diambil gambarnya seluruhnya di Indonesia dengan latar belakang sejarah gelap pembantaian massal 1965, film ini bercerita tentang persoalan besar umat manusia: tentang apa artinya menjadi manusia.
Sila download di http://thepiratebay.sx/torrent/8518979 (1.5 GB) dan yang kecilan, tapi kualitas gambar tak sebagus yang satunya http://thepiratebay.sx/torrent/8519042 (700 MB).
Bagi mereka yang kesulitan mengunduh film ini dipersilakan menghubungi publisis film di email anonymous@final-cut.dk untuk mengatur pemutaran di komunitasnya dan mendapatkan DVD-nya.
Baca juga sinopsis, pernyataan sutradara, ko-sutradara, konteks sejarah, catatan produksi, bacaan pendukung, dan lainnya di https://www.facebook.com/filmjagal/notes.
Film ini sejak awal diharapkan ditonton sebanyak-banyaknya orang Indonesia, bahkan, pembajakan pun diharapkan oleh sutradaranya (https://twitter.com/JoshuaOppenheim/...21428491911170)
--
Quote:Quote:5. Senyap "The Look of Silence"
Spoiler for :
Senyap Adalah Sequel dari film sebelumnya yaitu The Act of killing jagal, karya sutradara Amerika Serikat Joshua Oppenheimer dengan tema sentral pembantaian massal 1965 setelah film Jagal. Jika film Jagal menyoroti sisi pelaku pembantaian, maka film kedua ini lebih menyoroti sisi penyintas dan keluarga korban.Latar belakang film ini adalah gerakan 30 September 1965 yang melibatkan PKI.memfilmkan perjalanan satu keluarga penyintas untuk mendapatkan pengetahuan mengenai bagaimana anak mereka dibunuh dan siapa yang membunuhnya. Adik bungsu korban bertekad untuk memecah belenggu kesenyapan dan ketakutan yang menyelimuti kehidupan para korban, dan kemudian mendatangi mereka yang bertanggung jawab atas pembunuhan kakaknya--sesuatu yang tak terbayangkan ketika para pembunuh masih berkuasa.
Produksi pengambilan gambar dilakukan di Sumatera Utara bersamaan dengan pembuatan Jagal. Sebagian besar gambar diambil antara 2010 sampai 2012.Pemutaran perdana internasional diselenggarakan di Venice International Film Festival pada bulan Agustus 2014, sekaligus berkompetisi memperebutkan Golden Lion.Pemutaran perdana dan peluncuran film Senyap di Indonesia diselenggarakan oleh Komisi Nasional Hak Asasi Manusia dan Dewan Kesenian Jakarta pada 10 November 2011 di Graha Bhakti Budaya, Taman Ismail Marzuki, Jakarta.
Mulai 10 Desember 2014 film Senyap diputar serentak di berbagai kota di Indonesia dalam rangka memperingati hari HAM sedunia.
Pada 29 Desember 2014 Lembaga Sensor Film (LSF) mengeluarkan surat yang menolak film Senyap seutuhnya, melarang pemutaran film Senyap untuk umum dan di bioskop. Walaupun demikian, LSF menyatakan bahwa film Senyap dapat ditonton untuk kalangan terbatas.
[spoiler]Maaf, karena masyarakat indonesia sangat minim yang mau berfikir secara terbuka dan berlogika, maka untuk film ini gw tidak bisa membagikanya secara bebas[/spoiler]
--
Quote:
Quote:6. Cowboy In Paradise
Spoiler for :
Cowboy In Paradise adalah Film dokumenter yang disutradarai oleh Amit Virmani dengan mengambil tema tentang gigolo atau laki-laki penghibur perempuan di Pantai Kuta, Bali. Dalam cuplikan filmnya penonton bisa menyaksikan aneka aktivitas lelaki dewasa dan turis asing wanita di Pantai Kuta. menampilkan juga potongan beberapa wawancara yang mengupas dunia gigolo di kawasan Pantai Kuta.
Spoiler for :
Quote:Original Posted By blindwolf ►
Cowboys In Paradise
film dokumenter yang sempat kontroversial dan bikin heboh Indonesia ini menceritakan tentang kehidupan bagaimana gigolo yang ada di Bali, dengan cover sebagai penjaga pantai, melayani turis bule yang sedang berlibur di Bali
Tapi untung aja film ini cuma mockumentary yang palsu dan hoax karena cuma rekayasa belaka (soalnya produsernya orang Singkapur yang kampret yang sudah bikin nama Indonesia jelek). Pembuatan film ini juga ilegal karena tidak meminta izin pemerintah setempat
maaf gak bisa nampilin vidionya, lagi onlen dari hape
--
Quote:Quote:7. The New Rulers of the World
Spoiler for :
The New Rulers of the World adalah film yang di buat oleh, John Pilger, film ini menceritakan bagaimana globalisasi yang memiliki indikasi kesatuan daerah dimana tak ada lagi batasan bangsa maupun negara di dalamnya, mempengharuhi dampak yang sangat besar dan krusial bagi kehidupan. Di tahun 2001 ia mengambil contoh kepada indonesia yang merupakan negara berkembang yang baru saja beranjak dari krisi ekonominya di tahun 1998
Quote:Original Posted By Darma Nugraha ►
nih gan ane kasih dokumenter tentang indonesia , taro page one
[QUOTE=DrupadiDewi;51b620ab0c75b40c7d00000a]Ngasih tahu aje, itu yang nomor tiga judulnya ada kok di youtube-nya: "The New Rulers of the World."
Yang bikin namanya John Pilgers.
Makasih cendolnya ya Gan.
BONUS
Spoiler for !:
Hhehe ini adalah film dokumenter (Tugas Akhir Kelulusan) yang gw buat sama temen - temen kampus, film ini memuat kisah tentang perjuangan penjaga Taman Nasional Ujung Kulon dalam menjaga habitat Badak Bercula Satu yang kini di ambang kepunahan (tinggal 58 ekor di bumi) dan kesemua badak itu hanya ada di satu tempat, di ujung kulon
Tapi mohon maaf, saat ini belom bisa gw upload
ujung nya terkenal karena korupsi.
saya jadi teringat acara TVRI judul nya klompencapir.
jakarta, 17-Mei-2013
Hormat Kami.
KRMT. Roy Suryo. N
MENPORA
18-july-1968
saya jadi teringat acara TVRI judul nya klompencapir.
jakarta, 17-Mei-2013
Hormat Kami.
KRMT. Roy Suryo. N
MENPORA
18-july-1968
Pertamax !
sundul gan
sundul gan
yang mau nambahin film documenter yg sejenis silahkan comment di thread ini, klo blom dimasukin pejwan silahkan PM ane
---------------------------------------------------------------------
Quote:Original Posted By daninaga ►
baru nntn yg ttmg rokok, gilaaa loh,,
itu unofficial target market nya mulai umur 14 thn,,
dan kalo agan2 memperhatikan video nya,, jelas bgt terlihat klo perusahaan rokok ini memanfaatkan longar nya regulasi, budaya korupsi pejabat dan pembuat regulasi, dan juga isu kemiskinan,,
1. longar nya regulasi,, di video di tujunkan, rokok di jual di dpn sekolah, bisa di keteng lg,, smua orang bs beli rokok,,
2. korup nya Indonesia, perusahaan besar (apa lg sekaliber PM) bisa menyogok para pembuat regulasi untuk melongarkan aturan, atau paling tidak tidak memperketat aturan.
3. isu kemiskinan, ini sangat jelas di tunjukan di video, bahwa, dgn bnyak nyak orang yg bergantung pada bisnis rokok ini (pekerja/buruh pabrik nya jg termasuk) perusahaan rokok menyebar isu bahwa akan bnyak orang yg kehilangan perkejaan nya bila regulasi rokok di perketat.
satu hal lg yg di tunjukan di video, peruhasaan besar dalam hal ini PM, yg bisa di bilang kehilangan pasar nya di negara nya sndiri, memasarkan produk nya di negara lain, dan akan mempertahankan hal itu dengan sgala cara, lagi pula mreka pasti belajar dr masa lalu,, di video jg jelas mreka memasarkan ke anak muda sebagai INVESTASI, anak muda akan menjadi dewasa/orang tua dan anak muda yang akan datang akan meniru orang tua mreka.,, sehingga ya, yang saat ini lah kondisi yg bisa kita lihat,,
---------------------------------------------------------------------
Quote:Original Posted By daninaga ►
baru nntn yg ttmg rokok, gilaaa loh,,
itu unofficial target market nya mulai umur 14 thn,,
dan kalo agan2 memperhatikan video nya,, jelas bgt terlihat klo perusahaan rokok ini memanfaatkan longar nya regulasi, budaya korupsi pejabat dan pembuat regulasi, dan juga isu kemiskinan,,
1. longar nya regulasi,, di video di tujunkan, rokok di jual di dpn sekolah, bisa di keteng lg,, smua orang bs beli rokok,,
2. korup nya Indonesia, perusahaan besar (apa lg sekaliber PM) bisa menyogok para pembuat regulasi untuk melongarkan aturan, atau paling tidak tidak memperketat aturan.
3. isu kemiskinan, ini sangat jelas di tunjukan di video, bahwa, dgn bnyak nyak orang yg bergantung pada bisnis rokok ini (pekerja/buruh pabrik nya jg termasuk) perusahaan rokok menyebar isu bahwa akan bnyak orang yg kehilangan perkejaan nya bila regulasi rokok di perketat.
satu hal lg yg di tunjukan di video, peruhasaan besar dalam hal ini PM, yg bisa di bilang kehilangan pasar nya di negara nya sndiri, memasarkan produk nya di negara lain, dan akan mempertahankan hal itu dengan sgala cara, lagi pula mreka pasti belajar dr masa lalu,, di video jg jelas mreka memasarkan ke anak muda sebagai INVESTASI, anak muda akan menjadi dewasa/orang tua dan anak muda yang akan datang akan meniru orang tua mreka.,, sehingga ya, yang saat ini lah kondisi yg bisa kita lihat,,
dafuk semalflen ga kuat buffer, numpang rate dan baca2 aja deh
yang suka baca komik strip mampir disini ya gan
yang suka baca komik strip mampir disini ya gan
cuma 2 aja ya gan?
Quote:Original Posted By rinnor ►
jd g bs ngomong apa2 hbs nonton ni film
[/QUOTE]
Quote:Original Posted By rizaltvtx ►
yang pertama udah pernah nonton tu.Bagus si filmnya tapi makin miris liat Indonesia
Quote:Original Posted By mustikaratna ►
Ada 2 kesamaan dr film2 itu, sama2 ada scene korupnya
Quote:Original Posted By sampoerna007 ►
kudunya ditayangin d 21 jg neh film2 kaya gni
Quote:Original Posted By mix.jr.max ►
Wah bagus banget gan sangat mendidik
Mix.JR.Max
Quote:Original Posted By leeleek ►
mengenalkan kondisi negara yang mengenaskan...LeeLeeK
Quote:Original Posted By yoewin100pwt ►
malu gan. miris ngeliatnya.
Quote:Original Posted By FairyTail. ►
wah yang film pertama cocok banged bwt para perokok..
Quote:Original Posted By antama82 ►
miris gw gan liat anak bangsa gemarnya ngeroko, dgn bangganya mrk tanpa sadar udah di perbudak sama benda kimia, ane emang mantan perokok tp coba deh dipikir lg apa manfaat nya , no offense
Quote:Original Posted By Aprilianto ►
yang film tentang rokok, itu parah bener pemerintah kita. Yang kena anak2 kecil atau anak sd yang masih mencoba-coba. Yang kaya perusahaan rokok. sedih.
Quote:Original Posted By PL08 ►
yg film bin man bagus di tontonin ama jokowi ama ahok
biar mereka gerak cepat ngatasin masalah sampah
liat gan perbedaan seragam kebersihan london ama jakarta
terakir ane liat malah bagus tukang sampahnya make seragam kebersihan london
miris yah gan itulah indonesia
rakyat tidak adil, tidak makmur, tidak sejaterah
Quote:Original Posted By hungryman ►
ane jadi miris gan ama si imam.. soalx si bule yang sesama profesi sama si imam lebih peduli ama si imam yang badannya kurus kecil tapi kuat tapi gajinya amat kecil beda nasib sama si bule yang badannya kekar tapi gajinya juga gede.. apa pemerintah kita peduli juga kek si bule ini terhadap imam.?? tidak kan.??
jadi dimana kepedulian pemerintah kita untuk orang kek imam ini.? tanpa orang2 sperti imam.. udah pasti jakarta menjadi kota SAMPAH gan.!!
seharusnya pemerintah kita itu malu karna orang sperti imam lebih di hargai pekerjaannya ama orang luar dari pada orang kita sendiri..
Quote:Original Posted By kecebong.lompat ►
ane terharu sekaligus sedih liet kenyataan nya di indonesia gan
Quote:Original Posted By ganzo20 ►
yang kedua kayanya ane pernah liat dibahas dimedia dah
ane miris sama tukang sampah di Jakarta kejanya berat apalagi di Jakarta kesadaran masyarakatnya kurang suka buang sampah sembarangan
Quote:Original Posted By cuqin ►
pemerintah lbh sayank uang drpada rakyaty
dg membiarkan media mendoktrin rokok itu keren
Quote:Original Posted By manekenek ►
ngena banget gann.. jdi malu ama bulee ckckkck
Quote:Original Posted By gmfive ►
baru sempet nntn yg tentang rokok gan.
kenyataan yg mengerikan
ane bantu gan biar bnyak yg nntn
Quote:Original Posted By code.davinci88 ►
keren keren film nya gan
Quote:Original Posted By dwinyosh ►
Miris gan ketika bangsa lain lebih perhatian sama kita sampe bikin film dokumenter
Quote:Original Posted By DrupadiDewi ►
Makanya, perhatiin bangsa sendiri, tetangga yang deket, terus bikin dokumenternya.
Atau bikin dokumenter tentang negara lain, biar penduduk sono miris, dokumenternya dibikin orang "asing."
Quote:Original Posted By aguzyukimura ►
njrit...quota ane mpe abis n rokok ane yg baru ane bli ane buang...
bodo dah mulut asem ato apa..
ane mau berhenti ngrokok!!!
Quote:Original Posted By dewabutik.com ►
wkwkwkk filmnya ckckkckck
gila bener dahh
jd g bs ngomong apa2 hbs nonton ni film
[/QUOTE]
Quote:Original Posted By rizaltvtx ►
yang pertama udah pernah nonton tu.Bagus si filmnya tapi makin miris liat Indonesia
Quote:Original Posted By mustikaratna ►
Ada 2 kesamaan dr film2 itu, sama2 ada scene korupnya
Quote:Original Posted By sampoerna007 ►
kudunya ditayangin d 21 jg neh film2 kaya gni
Quote:Original Posted By mix.jr.max ►
Wah bagus banget gan sangat mendidik
Mix.JR.Max
Quote:Original Posted By leeleek ►
mengenalkan kondisi negara yang mengenaskan...LeeLeeK
Quote:Original Posted By yoewin100pwt ►
malu gan. miris ngeliatnya.
Quote:Original Posted By FairyTail. ►
wah yang film pertama cocok banged bwt para perokok..
Quote:Original Posted By antama82 ►
miris gw gan liat anak bangsa gemarnya ngeroko, dgn bangganya mrk tanpa sadar udah di perbudak sama benda kimia, ane emang mantan perokok tp coba deh dipikir lg apa manfaat nya , no offense
Quote:Original Posted By Aprilianto ►
yang film tentang rokok, itu parah bener pemerintah kita. Yang kena anak2 kecil atau anak sd yang masih mencoba-coba. Yang kaya perusahaan rokok. sedih.
Quote:Original Posted By PL08 ►
yg film bin man bagus di tontonin ama jokowi ama ahok
biar mereka gerak cepat ngatasin masalah sampah
liat gan perbedaan seragam kebersihan london ama jakarta
terakir ane liat malah bagus tukang sampahnya make seragam kebersihan london
miris yah gan itulah indonesia
rakyat tidak adil, tidak makmur, tidak sejaterah
Quote:Original Posted By hungryman ►
ane jadi miris gan ama si imam.. soalx si bule yang sesama profesi sama si imam lebih peduli ama si imam yang badannya kurus kecil tapi kuat tapi gajinya amat kecil beda nasib sama si bule yang badannya kekar tapi gajinya juga gede.. apa pemerintah kita peduli juga kek si bule ini terhadap imam.?? tidak kan.??
jadi dimana kepedulian pemerintah kita untuk orang kek imam ini.? tanpa orang2 sperti imam.. udah pasti jakarta menjadi kota SAMPAH gan.!!
seharusnya pemerintah kita itu malu karna orang sperti imam lebih di hargai pekerjaannya ama orang luar dari pada orang kita sendiri..
Quote:Original Posted By kecebong.lompat ►
ane terharu sekaligus sedih liet kenyataan nya di indonesia gan
Quote:Original Posted By ganzo20 ►
yang kedua kayanya ane pernah liat dibahas dimedia dah
ane miris sama tukang sampah di Jakarta kejanya berat apalagi di Jakarta kesadaran masyarakatnya kurang suka buang sampah sembarangan
Quote:Original Posted By cuqin ►
pemerintah lbh sayank uang drpada rakyaty
dg membiarkan media mendoktrin rokok itu keren
Quote:Original Posted By manekenek ►
ngena banget gann.. jdi malu ama bulee ckckkck
Quote:Original Posted By gmfive ►
baru sempet nntn yg tentang rokok gan.
kenyataan yg mengerikan
ane bantu gan biar bnyak yg nntn
Quote:Original Posted By code.davinci88 ►
keren keren film nya gan
Quote:Original Posted By dwinyosh ►
Miris gan ketika bangsa lain lebih perhatian sama kita sampe bikin film dokumenter
Quote:Original Posted By DrupadiDewi ►
Makanya, perhatiin bangsa sendiri, tetangga yang deket, terus bikin dokumenternya.
Atau bikin dokumenter tentang negara lain, biar penduduk sono miris, dokumenternya dibikin orang "asing."
Quote:Original Posted By aguzyukimura ►
njrit...quota ane mpe abis n rokok ane yg baru ane bli ane buang...
bodo dah mulut asem ato apa..
ane mau berhenti ngrokok!!!
Quote:Original Posted By dewabutik.com ►
wkwkwkk filmnya ckckkckck
gila bener dahh
tapi bukan film buatan indonesia ya gan?
Quote:Original Posted By yogaarya ►
hai para perokok liatlah film itu dan berhentilah ngerokok
Quote:Original Posted By dikallagher22 ►
47 menit yg mambuat gw sadar akan penjajahan yg masih terjadi di negeri ini, si Philip Morris ibarat setan yg selalu membuat keburukan
bebaskan indonesia dari iklan rokok! kalo bisa rokoknya juga, kalo bisa lagi perokoknya juga!
Quote:Original Posted By mayfiani24 ►
gan ane baru nonton yang tentang rokok itu
dan itu pun dosen ane yang muter tuh film waktu selesai jam kelas sebagai intermezzo,
alhasil nyesek bgt , dan membukakan mata tentang bisnis rokok yang ada di Indonesia, target mereka itu anak muda, liat aja dari konsep iklannya, acara yang mereka sponsorin.
pemerintah seakan ga bisa berbuat banyak,
apalagi pas ada event rokok itu dan pekerja dari perusahaan rokok itu sendiri gak ngerokok, wth ?!!
dan pas difil itu dibilang indonesia bagaikan amerika tahun 80an
miris!!
Quote:Original Posted By bobi.bolivia ►
mantab Gan
Quote:Original Posted By Amrozi.cs ►
ane bookmark sama rate-5 dulu, btw ane udh nonton yg pertama, sedih banget ada bayi yg ngerokok, untung udh berhenti
Quote:Original Posted By warunglele ►
bagus gan filmnya..
semakin banyak aja film kaya begini..
Quote:Original Posted By Rafy22 ►
ane pernah nonton Sex Lies And Ciggaretes, emang setelah ane nonton ni film ane jadi sadar. dan bertekat gk akan merokok.
Quote:Original Posted By RadiJills ►
mereka aja peduli sama indonesia. harusnya kita juga peduli sama bangsa kita sendiri
Quote:Original Posted By IrfanNdut ►
ane udah pernah liat yang rokok itu gan...
walaupun durasi lama tapi ane ga merasa rugi nonton tuh dokumenter
Quote:Original Posted By aldissain ►
Ane punya temen dari california yg skrg lagi kerja disini. Dan dia selalu komentar masala
ah roko
Quote:Original Posted By andywijaya1992 ►
Wah.. film pertama keren gan..
Rokok emang super bahaya.. kantong bolong, paru paru bolong pula..
Quote:Original Posted By henrickkurnia ►
miris2 se miris2nya
hai para perokok liatlah film itu dan berhentilah ngerokok
Quote:Original Posted By dikallagher22 ►
47 menit yg mambuat gw sadar akan penjajahan yg masih terjadi di negeri ini, si Philip Morris ibarat setan yg selalu membuat keburukan
bebaskan indonesia dari iklan rokok! kalo bisa rokoknya juga, kalo bisa lagi perokoknya juga!
Quote:Original Posted By mayfiani24 ►
gan ane baru nonton yang tentang rokok itu
dan itu pun dosen ane yang muter tuh film waktu selesai jam kelas sebagai intermezzo,
alhasil nyesek bgt , dan membukakan mata tentang bisnis rokok yang ada di Indonesia, target mereka itu anak muda, liat aja dari konsep iklannya, acara yang mereka sponsorin.
pemerintah seakan ga bisa berbuat banyak,
apalagi pas ada event rokok itu dan pekerja dari perusahaan rokok itu sendiri gak ngerokok, wth ?!!
dan pas difil itu dibilang indonesia bagaikan amerika tahun 80an
miris!!
Quote:Original Posted By bobi.bolivia ►
mantab Gan
Quote:Original Posted By Amrozi.cs ►
ane bookmark sama rate-5 dulu, btw ane udh nonton yg pertama, sedih banget ada bayi yg ngerokok, untung udh berhenti
Quote:Original Posted By warunglele ►
bagus gan filmnya..
semakin banyak aja film kaya begini..
Quote:Original Posted By Rafy22 ►
ane pernah nonton Sex Lies And Ciggaretes, emang setelah ane nonton ni film ane jadi sadar. dan bertekat gk akan merokok.
Quote:Original Posted By RadiJills ►
mereka aja peduli sama indonesia. harusnya kita juga peduli sama bangsa kita sendiri
Quote:Original Posted By IrfanNdut ►
ane udah pernah liat yang rokok itu gan...
walaupun durasi lama tapi ane ga merasa rugi nonton tuh dokumenter
Quote:Original Posted By aldissain ►
Ane punya temen dari california yg skrg lagi kerja disini. Dan dia selalu komentar masala
ah roko
Quote:Original Posted By andywijaya1992 ►
Wah.. film pertama keren gan..
Rokok emang super bahaya.. kantong bolong, paru paru bolong pula..
Quote:Original Posted By henrickkurnia ►
miris2 se miris2nya
yang pertama udah pernah nonton tu.Bagus si filmnya tapi makin miris liat Indonesia
Quote:Original Posted By shareezky ►
tapi bukan film buatan indonesia ya gan?
itulah yg bikin ini film terkenal di dunia gan, karena mereka (mungkin) lebih peduli dari kita
tapi bukan film buatan indonesia ya gan?
itulah yg bikin ini film terkenal di dunia gan, karena mereka (mungkin) lebih peduli dari kita
Siapin kopi ma rokok dlu buat nonton gan
nonton dlu ah..
kayaknya inspiratif ini
kayaknya inspiratif ini
Quote:Original Posted By rizaltvtx ►
yang pertama udah pernah nonton tu.Bagus si filmnya tapi makin miris liat Indonesia
wah bagus deh kalo udah nonton, smoga ente gak ngerokok ya
yang pertama udah pernah nonton tu.Bagus si filmnya tapi makin miris liat Indonesia
wah bagus deh kalo udah nonton, smoga ente gak ngerokok ya
terkenal gara-gara hal negatif
video yg prtama ane udah liat gan, kalo yg kdua belum.
ijin buffer dulu deh gan
Quote:Original Posted By juvendy ►
Siapin kopi ma rokok dlu buat nonton gan
manteep
Quote:Original Posted By demi.tuhaaaaann ►
nonton dlu ah..
kayaknya inspiratif ini
Siapin kopi ma rokok dlu buat nonton gan
manteep
Quote:Original Posted By demi.tuhaaaaann ►
nonton dlu ah..
kayaknya inspiratif ini
ane bpper dulu yah gan...
Quote:Original Posted By johankk ►
terkenal gara-gara hal negatif
ya begitulah...
Quote:Original Posted By monomonoz ►
video yg prtama ane udah liat gan, kalo yg kdua belum.
Quote:Original Posted By Lipy ►
ijin buffer dulu deh gan
Via: Kaskus.co.id
terkenal gara-gara hal negatif
ya begitulah...
Quote:Original Posted By monomonoz ►
video yg prtama ane udah liat gan, kalo yg kdua belum.
Quote:Original Posted By Lipy ►
ijin buffer dulu deh gan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar